bab iii perancangan kreatif dan aplikasi logo · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan...

51
26 BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO 3.1. Analisa dan Konsep Perancangan Corporate Identity 3.1.1 Fakta Kunci dan Analisa Data a. Profil dan Perkembangan Perusahaan 1. Profil Perusahaan SERAHBAE adalah suatu kedai es krim yang beralamat di Ruko Portal. Jl. Pajajaran, Pamulang Permai 1 Tangerang Selatan. Didirikan oleh Ferindina Talitha pada tanggal 18 April 2015. SERAHBAE merupakan kedai es krim yang memiliki visi memberikan pelayanan terbaik pada pengunjung dengan senyum dan sapa serta misi membuat produk inovatif yang belum ada di sekitar Pamulang, menyediakan tempat yang nyaman untuk berkumpul dan bersantai, dan memberikan sensasi bagi penikmat es krim dan makanan dengan varian yang unik. SERAHBAE yang terletak dalam komplek Pamulang Permai I mempunyai posisi yang strategis karena lokasi yang bebas dari kebisingan jalan raya yang membuat para pengunjung merasa nyaman berada di dalam kedai. Selain itu untuk memanjakan para pengunjung SERAHBAE menyediakan berbagai macam menu ice cream, makanan dan minuman. Tempat yang terbagi dua diantaranya, ruangan asap rokok serta ruangan bebas asap rokok.

Upload: others

Post on 20-Nov-2020

2 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

26

BAB III

PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO

3.1. Analisa dan Konsep Perancangan Corporate Identity

3.1.1 Fakta Kunci dan Analisa Data

a. Profil dan Perkembangan Perusahaan

1. Profil Perusahaan

SERAHBAE adalah suatu kedai es krim yang beralamat di Ruko

Portal. Jl. Pajajaran, Pamulang Permai 1 Tangerang Selatan. Didirikan

oleh Ferindina Talitha pada tanggal 18 April 2015. SERAHBAE

merupakan kedai es krim yang memiliki visi memberikan pelayanan

terbaik pada pengunjung dengan senyum dan sapa serta misi membuat

produk inovatif yang belum ada di sekitar Pamulang, menyediakan tempat

yang nyaman untuk berkumpul dan bersantai, dan memberikan sensasi

bagi penikmat es krim dan makanan dengan varian yang unik.

SERAHBAE yang terletak dalam komplek Pamulang Permai I

mempunyai posisi yang strategis karena lokasi yang bebas dari kebisingan

jalan raya yang membuat para pengunjung merasa nyaman berada di

dalam kedai. Selain itu untuk memanjakan para pengunjung SERAHBAE

menyediakan berbagai macam menu ice cream, makanan dan minuman.

Tempat yang terbagi dua diantaranya, ruangan asap rokok serta ruangan

bebas asap rokok.

Page 2: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

27

b. Visi dan Misi

1. Visi

Memberikan pelayanan terbaik kepada para pengunjung SERAHBAE

dengan Senyum dan Sapa

2. Misi

a. Membuat produk inovatif yang belum ada di Pamulang.

b. Menyediakan tempat yang nyaman untuk berkumpul dan bersantai.

c. Memberikan sensasi bagi penikmat ice cream dan makanan dengan

variasi yang unik.

c. Karakteristik Konsumen Perusahaan

1. Demografis

a. Jenis : Semua Gender

b. Umur : 10 – 40 tahun

c. Status : Semua Golongan

d. S.E.S : Masyarakat bawah, Menengah, hingga atas

e. Pekerjaan : Semua Jenis Pekerjaan

f. Pendidikan : Semua jenjang pendidikan

g. Pendapatan : < Rp. 2.000.000

h. Agama : Semua agama

2. Psikografis

a. Remeja dan orang tua yang kekinian (modern).

b. Suka berkumpul dan bersantai bersama teman maupun keluarga.

Page 3: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

28

3. Geografis

Berlokasi di Ruko Portal Jl. Pajajaran, Pamulang Permai 1,

Tangerang Selatan. Berdekatan dengan kampus universitas

Pamulang.

4. Behavioral

Mencari dan mengutamakan tempat serta fasilitas yang baik

dengan harga yang terjangkau.

d. Analisa Kondisi Logo

Gambar III.1 Logo Lama SERAHBAE

Elemen-elemen yang terkandung dalam logo lama SERAHBAE adalah

penggabungan satu elemen yang membentuk kotak persegi panjang dan logotype

di antara garis mendatar yang memiliki filosofi sebagai berikut :

1. Simbol Utama

Gambar III.2 Simbol Utama

Page 4: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

29

Simbol utama logo lama SERAHBAE adalah kotak persegi panjang

berwarna hitam polos yang melambangkan kesesuaian, kedamaian,

solidalitas, keamanan dan kesetaraan. Kotak persegi panjang umumnya

tidak menarik perhatian, namun dapat di twist menjadi bentuk yang lebih

dinamis dan berasumsi suatu perusahaan yang kokoh. Logo yang tidak

dibatasi dengan kotak atau lingkaran, menandakan kedinamisan yang tidak

terbatas dan fleksibilitas.

Simbol Kedua merupakan garis mendatar atau Horizontal dipadukan

dengan teks SERAHBAE yang memberikan sugesti ketenangan atau hal

yang tidak bergerak. Simbol ini melambangkan bahwa kedai SERAHBAE

memberikan ketenangan pada tiap pengunjung yang datang.

Simbol utama pada logo utama SERAHBAE memang belum mewakili

sebuah kedai ice cream yang menjual makanan dan minuman yang

menjadi kendala bagi masyarakat luas untuk mengingat kedai ice cream

tersebut.

2. Font

Penggunaan kata "SERAHBAE dan ICE CREAM” menggunakan jenis

huruf Sans Serif, jenis huruf ini dipilih agar mudah dibaca dan terlihat

simpel juga sederhana. Sedangkan font yang digunakan adalah Dolce

Vita Havy Bold.

Page 5: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

30

3. Warna

Pada background di keseluruhan logo, memberikan kesan

kuat dan percaya diri, artinya SERAHBAE ingin

menunjukan bahwa SERAHBAE mampu bersaing dengan

kompetitor.

Pada teks “SER H B E” memberikan kesan bersih dan

sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan

dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen

Pada teks “A” memberikan kesan lembut dan kasih

sayang, yang artinya menyampaikan kesan kenyamanan

kepada konsumen

Tabel III.1 Filosofi Warna Logo lama

Pemilihan warna hitam, putih dan pink pada analisa kondisi logo lama

SERAHBAE bertujuan agar simbol dan logotype mudah untuk dibaca konsumen,

namun warna tersebut belum mewakili karakteristik kedai SERAHBAE yang

merupakan sebuah kedai ice cream.

Berdasarkan penjelasan filosofinya, kesimpulan yang di dapat bahwa

kondisi logo lama belum mewakili visi misi perusahaan, belum identik sebagai

sebuah produk yang menjual ice cream.

Page 6: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

31

Dari pengamatan aspek visual logo, diidentifikasi beberapa hal yang menjadi

kekurangan dari logo SerahBae

1. Bentuk

Bentuk logo SerahBae berupa gambar yang berbentuk kotak persegi

panjang yang didalamnya terdapat garis mendatar yang berisi teks yang

menyebabkan logo ini kurang menarik, karena tidak sesuai dengan apa

yang dijual.

2. Huruf

Penggunaan font menggunakan Sans Serif tidak cocok dengan citra yang

ingin ditampilkan oleh SerahBae.

3. Warna

Penggunaan warna hitam, putih dan pink pada logo SerahBae belum

mewakali karakteristik sebagai kedai ice cream.

Dari analisa visual logo lama SerahBae serta identifikasi masalah yang

ditemukan, maka direkomendasikan untuk merancang ulang logo SerahBae

dengan beberapa hal yang harus diperhatikan yaitu:

a) Bentuk yang mampu mempresentasikan bidang usaha serta visi dan misi

perusahaan.

b) Huruf yang lebih unik untuk memberikan kesan pelayanan yang baik

serta ramah dan mampu mewakili karakter perusahaan

c) Warna yang menyimbolkan sebuah kedai yang memprioritaskan

kenyaman pelanggan sesuai visi misi perusahaan.

Page 7: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

32

3.1.2 Konsep Perancangan

a. Tujuan Perancangan

Tujuan perancangan yaitu untuk membantu dalam pembuatan logo

baru SERAHBAE untuk meningkatkan brand awareness sebagai kedai ice

cream.

b. Citra dan Identitas Yang Ingin Ditampilkan

Citra yang ingin ditampilkan dalam corporate identity yaitu untuk

memperkuat Brand Awareness SERAHBAE sebagai kedai ice cream yang

memberikan pelayanan dan kenyamanan untuk berinteraksi sosial dengan

memprioritaskan fasilitas kepada semua konsumen.

3.1.3. Strategi Perancangan

a. Unsur Visual

Corporate identity SERAHBAE sebagai kedai yang memberikan

pelayanan dan kenyamanan untuk berinteraksi sosial. Logo baru

SERAHBAE berupa penggabungan bentuk icon mug dan icon ice cream

yang disambungkan dengan bentuk icon setengah lingkaran piring beserta

icon rumah, lingkaran icon sendok garpu dan lingkaran icon chatting

sebagai unsur visual pada logo karena bentuk tersebut melambangkan

sebuah kedai ice cream yang di dalamnya tidak hanya menyajikan menu

ice cream yang memberikan kesan nyaman ketika berada di dalam kedai

SERAHBAE.

Page 8: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

33

b. Warna Dasar Logo

Gambar III.3 Warna Dasar Logo

c. Tipografi

Penggunaan kata “SERAHBAE dan ICE CREAM” menggunakan

jenis huruf Sans Serif, jenis huruf ini dipilih agar mudah dibaca dan

terkesan akrab, memberikan pelayanan yang baik serta ramah. Sedangkan

font yang digunakan untuk kata ”SERAHBAE ICE CREAM” adalah

Dolce Vita Heavy Bold.

Dolce Vita Heavy Bold

ABCDEFGHIJKLMNOPQRSTUVWXYZ

Abcdefghijklmnopqrstuvwxyz

1234567890!@#$%^&*()-+=_{}:"<>?,./`~

Page 9: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

34

3.1.4. Filosofi dan Makna Logo

a. Proses Gambar Logo

Proses pembuatan logo baru penulis lakukan dengan menggunakan

software berbasis desain grafis, yaitu dengan menggunakan Coreldraw.

Gambar III.4 Proses Gambar Logo

1. Tahap 1

Setelah melakukan studi bentuk melalui sketsa, buat mug menggunakan

Bezier tool lalu membuat bentuk ice cream menggunakan Bezier tool lalu

blok bentuk ice cream dan letakan diatas mug yang sudah dibuat lalu

membuat setengah lingkaran piring menggunakan Bezier tool, blok kedua

bentuk ice cream dan setengah lingkaran piring satukan kedua bentuk

tersebut menggunakan Weld. Setelah itu buat bentuk rumah menggunakan

Freehand Tool dan letakan diatas wadah mug ice cream. Tambahkan circle

yang didalamnya terdapat symbol pisau garpu kecil lalu copy circle

tersebut agar terlihat bersampingan dan buat bentuk chat menggunakan

Page 10: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

35

Bezier tool letakan didalam circle. Setelah itu blok kedua circle yang

bersampingan itu lalu letakan persis dibawah bentuk rumah. buat bentuk

persegi panjang menggunakan Rectangle tool lalu gunakan Shape tool

tarik sudut kiri ke kanan sehingga membuat sisi persegi tersebut terlihat

seperti lingkaran lalu copy persegi yang sudah di Shape tool tersebut atur

ukuran dan letakan persis ditengah bawah persegi sebelumnya lalu blok

dan satukan menggunakan Weld setelah menyatu letakan persis didalam

mug bagian bawah.

2. Tahap 2

Setelah melakukan studi typografi, maka huruf yang digunakan yaitu font

“DOLCE VITA HEAVY BOLD”, ketik “SERAHBAE” dan” ICE

CREAM” secara terpisah dengan menggunakan font tersebut.

3. Tahap 3

Gabungkan antara unsur logotype dan logogram sampai mendapat bentuk

yang serasi dengan logo.

4. Tahap 4

Berikan warna yang diinginkan pada gambar.

Page 11: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

36

b. Gambar Logo Baru

Gambar III.5 Gambar Logo Baru

Page 12: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

37

c. Filosofi dan Makna Logo

1. Mengenai Simbol

Gambar III.6 Gambar Logo

Corporate identity kedai SERAHBAE ditampilkan sebagai kedai yang

menjual ice cream, makanan dan minuman, bentuk icon mug yang di

dalamnya berisi icon ice cream, sebagai unsur visual pada logo baru

karena bentuk tersebut memfilosofikan bahwa kedai SERAHBAE

sebagai kedai yang bergerak di bidang makanan dan minuman yang

identik menjual ice cream. Dan ditambahkan icon rumah yang

melambangkan suatu kedai yang nyaman seperti hal nya berada di

rumah serta icon setengah lingkaran piring, icon sendok garpu dan icon

chatting, yang melambangkan bahwa SERAHBAE tidak hanya

menyajikan menu ice cream di dalamnya, juga dapat sebagai tempat

Page 13: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

38

yang cocok untuk berinteraksi sosial atau untuk sekedar makan dan

minum.

2. Mengenai Tipografi

Gambar III.7 Tipografi Logo

Font untuk SERAHBAE dan ICE CREAM menggunakan Dolce Vita

Heavy Bold. Dolce Vita Heavy Bold itu termasuk jenis font Sans Serif

yang dekoratif yang berasal dari pengembangan dari bentuk-bentuk

yang sudah ada. Alasan pemilihan font ini adalah agar jelas, mudah

terbaca dan terlihat sederhana sehingga membuat kata SERAHBAE

dan ICE CREAM terlihat lebih simpel. Sebagaimana visi misi

perusahaan sebagai tempat yang nyaman untuk berinteraksi sosial.

3. Mengenai Warna

Gambar III.8 Warna

Page 14: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

39

a. Coklat

Warna coklat merupakan simbol kenyamanan dan elegan yang

menyimbolkan bahwa kedai SERAHBAE memprioritaskan

kenyamanan kepada seluruh pelanggan dan sesuai dengan visi

misi.

b. Pink

Warna pink yang terdiri dari pink soft dan faded pink memberi

kesan lembut, tenang dan feminim. Artinya SERAHBAE

menyampaikan kesan lembut dalam melayani konsumen dan juga

memberi kesan yang menenangkan.

c. Cream

Warna cream terdapat pada bagian dalam logo digunakan sebagai

shadow yang memberikan kesan klasik pada logo.

d. Hot pink

Warna hot pink ini terdapat di logotype pada tulisan SERAHBAE.

Warna tersebut memberi kesan kuat dan percaya diri dan menjadi

sebuah identitas logo pada kedai SERAHBAE serta menunjukan

bahwa SERAHBAE mampu bersaing dengan competitor

Page 15: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

40

3.2. Aplikasi Logo Dalam Corporate Identity

3.2.1 Cover Depan dan Belakang

a. Cover depan

Gambar III.9 Cover Depan

Page 16: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

41

b. Cover Belakang

Gambar III.10 Cover Belakang

Page 17: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

42

3.2.2. Sambutan Direksi

Gambar III.11 Sambutan Direksi

Page 18: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

43

3.2.3. Daftar Isi

Gambar III.12 Daftar Isi

Page 19: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

44

3.2.4. Riwayat Perusahaan dan Logo Lama

a. Tentang SERAHBAE

Gambar III.13 Tentang SERAHBAE

Page 20: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

45

b. Visi dan Misi

Gambar III.14 Visi Misi

Page 21: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

46

c. Logo Lama

Gambar III.15 Logo Lama

Page 22: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

47

3.2.5. Proses Gambar Logo

Gambar III.16 Proses Gambar Logo

Page 23: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

48

3.2.6. Standart Huruf

Gambar III.17 Standar Huruf

Page 24: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

49

3.2.7. Warna Dasar

Gambar III.18 Warna dasar

Page 25: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

50

3.2.8. Filosofi Logo

Gambar III.19 Filosofi Logo

Page 26: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

51

3.2.9. Logo Positif dan Negatif

Gambar III.20 Logo Positif dan Negatif

Page 27: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

52

3.2.10. Logo Berwarna

Gambar III.21 Logo Berwarna

Page 28: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

53

3.2.11. Variasi Ukuran Logo

Gambar III.22 Variasi Ukuran Logo

Page 29: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

54

3.2.12. Ketentuan Mekanikal Desain Logo (Grid system)

Gambar III.23 Grid System

Page 30: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

55

3.2.13. Ketentuan Minimum Clear Area

Gambar III.24 Ketentuan Minimum Clear Area

Page 31: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

56

3.2.14. Logo Dengan Latar Belakang Berwarna

Gambar III.25 Logo Dengan Latar Belakang Berwarna

Page 32: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

57

3.2.15. Ketentuan Layout Elemen Logo

Gambar III.26 Layout Elemen Logo

Page 33: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

58

3.2.16. Logo Pada Stationary

a. Kop Surat

Gambar III.27 Kop Surat

Page 34: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

59

b. Amplop

Gambar III.28 Amplop

Page 35: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

60

c. Memo

Gambar III.29 Memo

Page 36: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

61

d. Fax

Gambar III.30 Fax

Page 37: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

62

3.2.17. Logo Pada Papan Nama (Signage)

Gambar III.31 Logo Pada Signage

Page 38: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

63

3.2.18. Logo Pada Kartu Nama

Gambar III.32 Kartu Nama

Page 39: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

64

3.2.19. Logo Pada Apron dan Seragam

Gambar III.33 Apron dan Seragam

Page 40: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

65

3.2.20. Logo Pada Billboard

Gambar III.34 Billboard

Page 41: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

66

3.2.21. Logo Pada Brosur dan Flayer

a. Brosur

Gambar III.35 Brosur

Page 42: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

67

b. Flyer

Gambar III.36 Flayer

Page 43: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

68

3.2.22. Logo Pada Packaging dan Stampel

a. Packaging

Gambar III.37 Packaging

Page 44: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

69

b. Stempel

Gambar III.38 Stampel

Page 45: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

70

3.2.23. Logo Pada Merchandise

Gambar III.39 Merchandise

Page 46: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

71

3.2.24. Biografi Perancang

Gambar III.40 Biografi Perancang

Page 47: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

72

3.3 Time Table dan Biaya Produksi

3.3.1. Time Table

a. Kegiatan Pra Produksi

Tabel III.2 Kegiatan Pra Produksi

No. Tahap Kegiatan

April 2018 Mei 2018

4 8 10 13 14 15 18 25 8 10

1.

Pra

Pro

duksi

Bertemu Klien X X X X

2. Wawancara X

3. Observasi X X

4. Brainstorming X

5. Persetujuan Klien X

6. Bimbingan X X X X X

Page 48: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

73

b. Kegiatan Produksi

Tabel III.3 Kegiatan produksi

No. Tahap Kegiatan

Juni

2018

Juli

2018

26 6 8 10 12 13 15 17 18

1.

Pro

duksi

Bertemu Klien X X

2. Brosur X

3. Merchandise X

4. Packaging X

5. katalog X

6. Poster A2 X

7. Bimbingan X X X X

Page 49: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

74

c. Kegiatan Pasca Produksi

Tabel III.4 Kegiatan Pasca Produksi

No. Tahap Kegiatan

Juli 2018

16 17 18

1.

Pas

ca P

roduksi

Penyerahan Karya

Ke Klien X

2. Penyusunan Laporan X

3. Approval katalog

Corporate Identity X

4. Bimbimgan X X

Page 50: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

75

3.3.2. Biaya Produksi

Tabel III.5 Biaya Produksi

Tahap No Kegiatan Kuantitas Harga

Satuan Jumlah

PRA

PRODUKSI

1 Kertas Quarto 1 rim Rp. 32.000 Rp. 32.000

2 Pulsa modem 2 bulan Rp. 50.000 Rp. 100.000

3 Transportasi 8 hari Rp. 30.000 Rp. 240.000

4 Konsumsi 5 hari Rp. 15. 000 Rp. 75.000

PRODUKSI

1 Packaging 1 buah Rp. 15.000 Rp. 15.000

2 Brosur dan

Kartu nama 1 buah Rp. 20.000 Rp. 20.000

3 Flyer A4 Rp. 15.000 Rp. 15.000

4 Merchandise 3 buah Rp. 45.000 Rp. 45.000

5

Cetak Katalog

Corporate

Identity

1 buah Rp. 68.000 Rp. 68.000

6 Poster A2 1 buah Rp.

130.000

Rp. 130.000

Total Rp. 740.000

Page 51: BAB III PERANCANGAN KREATIF DAN APLIKASI LOGO · sederhana, yang artinya menyampaikan kesan ketulusan dalam melayani dan menjaga kepercayaan konsumen Pada teks “A” memberikan

76

3.4 Kendala dan Pemecahan

3.4.1. Kendala

Kendala yang penulis hadapi yaitu sulitnya bertemu dengan klien

dikarenakan kesibukan klien yang terlalu padat dan tidak selalu berada di kedai

SERAHBAE sehingga sulit memperoleh data-data yang dibutuhkan

3.4.2. Pemecahan

Memberi kabar via telepon kepada klien dengan membuat janji bertemu

untuk memperoleh data-data yang diperlukan dan mengirimkan pertanyaan

beserta data-data yang diperlukan penulis via email jika klien tidak dapat

membuat janji bertemu.