bab iii pembahasan - bina sarana informatika...cv. media daerah merupakan usaha yang bergerak di...

43
30 BAB III PEMBAHASAN 3.1. Tinjauan Perusahaan CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. Media Daerah hanya melakukan kegiatan produksi seperti penjilidan sederhana dan ketik manual, tetapi seiring dengan berjalannya waktu, permintaan pelanggan semakin komplit sehingga perusahaan ini pun meningkatkan layanannya dan berupaya mengikuti tren teknologi percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy, laminating, alat untuk menjilid ring, jilid lux, print warna dan mesin scanner serta kelengkapan percetakan lainnya. Tinjauan perusahaan berisikan tentang sejarah perusahaan, struktur organisasi serta fungsi dari masing-masing bagian yang ada dalam perusahaan tersebut. 3.1.1. Sejarah Institusi/Perusahaan CV. Media Daerah berdiri sejak tahun 2002 hingga sekarang terus mengalami kemajuan yang cukup pesat, CV. Media Daerah ini beralamatkan di Jl. Tanjung Harapan No.99, Kec. Pontianak Selatan, Kota Pontianak, Kalimantan Barat. CV. Media Daerah ini didirikan oleh Bapak Abdul Syukur yang sekarang menjadi pimpinan perusahaan tersebut saat ini. Dalam suatu perusahaan tentunya memiliki satu tujuan tertentu yang menjadi motivasi guna meyakinkan baik konsumen maupun perusahaan itu sendiri untuk menjadikan perusahaan itu lebih baik. Oleh karena itu CV. Media

Upload: others

Post on 09-Oct-2020

0 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

30

BAB III

PEMBAHASAN

3.1. Tinjauan Perusahaan

CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa

percetakan Dimana awalnya CV. Media Daerah hanya melakukan kegiatan

produksi seperti penjilidan sederhana dan ketik manual, tetapi seiring dengan

berjalannya waktu, permintaan pelanggan semakin komplit sehingga perusahaan

ini pun meningkatkan layanannya dan berupaya mengikuti tren teknologi

percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy, laminating, alat untuk menjilid

ring, jilid lux, print warna dan mesin scanner serta kelengkapan percetakan

lainnya.

Tinjauan perusahaan berisikan tentang sejarah perusahaan, struktur

organisasi serta fungsi dari masing-masing bagian yang ada dalam perusahaan

tersebut.

3.1.1. Sejarah Institusi/Perusahaan

CV. Media Daerah berdiri sejak tahun 2002 hingga sekarang terus

mengalami kemajuan yang cukup pesat, CV. Media Daerah ini beralamatkan di Jl.

Tanjung Harapan No.99, Kec. Pontianak Selatan, Kota Pontianak, Kalimantan

Barat. CV. Media Daerah ini didirikan oleh Bapak Abdul Syukur yang sekarang

menjadi pimpinan perusahaan tersebut saat ini.

Dalam suatu perusahaan tentunya memiliki satu tujuan tertentu yang

menjadi motivasi guna meyakinkan baik konsumen maupun perusahaan itu

sendiri untuk menjadikan perusahaan itu lebih baik. Oleh karena itu CV. Media

Page 2: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

31

Daerah mempunyai visi yaitu “menjadi perusahaan yang bergerak di bidang

percetakan yang dapat melayani dan memenuhi pesanan pelanggan dengan hasil

yang berkualitas demi kepuasan pelanggan dan meningkatkan produktivitas

kinerja guna kemajuan perusahaan”.

Dalam pencapaian suatu tujuan, tentunya perusahaan mempunyai cara

untuk mencapai tujuan tersebut, dalam kontek ini CV. Media Daerah mempunyai

beberapa cara atau misi, di antaranya adalah:

1. Menyediaakan mesin percetakan sesuai dengan kebutuhan dan tentunya

mempunyai kualitas yang baik.

2. Meyediakan tempat kerja yang baik demi mendorong potensi terbaik dari

para karyawan.

3. Melayani konsumen secara profesionalisme sehingga memberi gambaran

yang baik bagi konsumen.

Tanpa visi misi, kecil kemungkinan suatu perusahaan bisa berkembang

bahkan bertahan lama, karena visi misi merupakan tujuan dan cara perusahaan

tersebut untuk menjadi lebih baik.

3.1.2. Struktur Organisasi dan Fungsi

Hubungan antara kedudukan dan peranan dalam suatu kerjasama

merupakan hal penting yang harus ada dalam suatu perusahaan guna menerapkan

manajemen sumber daya manusia, yang dituangkan dalam bentuk struktur

organisasi berupa kerangka yang merupakan sarana penting untuk dalam

pelaksanaan fungsinya. Bentuk struktur organisasi yang dimiliki oleh CV. Media

Daerah sebagai berikut:

Page 3: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

32

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.1. Struktur Organisasi CV. Media Daerah

Dalam suatu struktur organisasi tentunya memiliki jabatan yang berbeda dan

mempunyai fungsi masing-masing, berikut penjelasan fungsi dari struktur

organisasi CV. Media Daerah :

1. Kepala Pimpinan

Sebagai pemilik dari perusahaan dan mengatur segala kegiatan yang terjadi

dalam perusahaan.

2. Admin Keuangan

Disini admin keuangan mempunyai tugas untuk mencatat laporan seperti

laporan keuangan dan persediaan barang

3. Kasir

Mengurus segala macam kegiatan yang berhubungan dengan kegiatan

oprasional perusahaan kecuali pembuatan laporan seperti barang masuk dan

keluar.

3.2. Analisis Kebutuhan

Dalam melakukan suatu analisis kebutuhan kita harus benar-benar

memperhatikannya dengan baik karena analisis yang tidak tepat akan

mengakibatkan hasil yang tidak berguna. Dalam analisis kita harus

mengetahuinya lebih awal demi menghasilkan suatu aplikasi yang berguna.

Kepala Pimpinan

Kasir Admin Keuangan

Page 4: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

33

Dalam analisis kebutuhan ini penulis membahas tentang sistem informasi

pengolahan persediaan barang berbasis web pada CV. Media Daerah. Pengolahan

data yang terjadi di perusahaan CV. Media Daerah masih menggunakan sistem

pembukuan sebagai media pengolahan datanya, yaitu setiap data transaksi baik itu

kegiatan penjualannya, pencatatan barang masuk dan keluar di catat kedalam

suatu buku dan di rekap kembali kedalam aplikasi Microsoft Excel, sehingga

kesulitan dalam melihat data barang yang paling banyak terjual dan sering juga

menimbulkan kesulitan dalam pencarian data, seperti data barang masuk, data

penjualan, dan data transaksi lainya yang terjadi.

Hal ini merupakan salah satu hambatan yang sering di hadapi CV. Media

Daerah sehingga efektifitas dan efesiensi kerja di CV. Media Daerah berkurang

yang mengakibatkan pelayanan terhadap konsumen tidak optimal.

Maka dari itu penulis bermaksud untuk membantu CV. Media Daerah

dalam pengolahan data persediaan barang berbasis web. Dimana keunggulan dari

sistem ini diantaranya adalah pengolahan data barang, data pelanggan, data user,

data permintaan yang paling banyak, data penjualan, retur dan laporan akan di

buat kedalam suatu sistem informasi dan kemudian di simpan dalam database,

yang akan memungkinkan kemudahan dalam pengelolaan berbagai data.

3.2.1. Kebutuhan Fungsional

Sistem yang dirancang harus memiliki kebutuhan fungsi, dimana

kebutuhan fungsional ini memiliki peranan penting bagi sebuah sistem untuk

melakukan aktifitas sesuai dengan kebutuhan perusahaan. Adapun kebutuhan

fungsional sistem yang dirancang oleh penulis yaitu:

Page 5: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

34

1. Login

Dalam tahapan ini sistem dapat menerima input dari user berupa username

dan password dimana data tersebut akan diterima oleh sistem untuk kemudian

diproses ke dalam database. Jika data yang diterima bernilai benar maka

sistem melakukan pengecekan ke dalam database untuk menemukan data dari

username dan password yang di input oleh user. Jika data ditemukan maka

sistem membawa user menuju kehalaman yang sesuai dengan hak akses user

tersebut, jika tidak maka sistem akan menampilkan sebuah pesan kesalahan.

2. Pengelolaan data barang

Pada tahapan ini pengguna dapat mengubah dan menghapus data barang serta

dapat melakukan input data barang baru kemudian dapat disimpan ke dalam

basis data.

3. Pengelolaan data user

Pada tahapan ini pengguna dapat mengubah dan menghapus data user serta

dapat menginputkan data user baru yang memiliki keterkaitan langsung

dengan data karyawan kemudian dapat disimpan ke dalam basis data.

4. Pengelolaan data permintaan

Pada tahapan ini pengguna dapat mengubah dan menghapus data permintaan

dari pelanggan serta dapat menginputkan data permintaan baru kemudian

dapat disimpan ke dalam basis data.

5. Pengelolaan data penjualan

Pada tahapan ini pengguna dapat melakukan verifikasi persetujuan atas data

permintaan yang telah dilakukan oleh konsumen.

Page 6: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

35

6. Pengelolaan data retur penjualan

Pada tahapan ini pengguna dapat mengubah dan menghapus data retur

penjualan serta dapat menginputkan data retur penjualan baru kemudian dapat

disimpan ke dalam basis data.

7. Pengelolaan laporan

Pada tahapan ini pengguna dapat melihat laporan data barang, laporan

permintaan, laporan barang dan laporan penjualan serta dapat melakukan

pencetakan dari hasil laporan tersebut.

3.2.2. Kebutuhan Non-Fungsional

Selain kebutuhan fungsional, kebutuhan lain yang penting dalam

merancang sebuah sistem yaitu kebutuhan non-fungsional. Kebutuhan non-

fungsional merupakan kebutuhan yang diperlukan oleh hardware, software, dan

brainware yang penting dan dibutuhkan dalam upaya perancangan sistem.

A. Kebutuhan Hardware

Kebutuhan hardware merupakan kebutuhan sebuah sistem berupa

perangkat keras untuk sebuah sistem karena hardware sendiri memiliki fungsi

tersendiri bagi sistem yaitu untuk melakukan pendataan, proses, dan pengeluaran

data. Adapun hardware yang digunakan untuk merancang sistem informasi ini

sebagai berikut:

1. Central Processing Unit (CPU)

a. Processor : 1.4GHz

b. Memory (RAM) : 2 GB

c. Hard disk : 500 GB

Page 7: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

36

2. Monitor : Resolusi Layar (1366x768)

3. Keyboard : QWERTY (86 keys)

4. Mouse : Optical / Touchpad

B. Kebutuhan Software

Kebutuhan lain dan juga penting dalam analisis kebutuhan non-fungsional

adalah software. Software merupakan perangkat lunak yang digunakan yang

berfungsi mengoperasikan perangkat keras (hardware) yang ada pada komputer.

Adapun kebutuhan software yang dibutuhkan untuk merancang sistem informasi

ini sebagai berikut:

1. Sistem Operasi : Windows 7 Ultimate

2. Web Server : XAMPP Versi 1.8.1

a. Apache : Apache 2.4.3

b. MySQL : MySQL 5.0.10

c. PHP : PHP 5.4.7

d. PhpMyAdmin : PhpMyAdmin 3.5.2.2

3. Web Browser

a. Mozzila Firefox : Versi 53.0.3

b. Google Chrome : Versi 58.0.3029.110

C. Kebutuhan Brainware

Langkah penting dalam penentuan level akses pengguna yaitu analisis

kebutuhan brainware itu sendiri karena sistem memerlukan kontrol dari pengguna

(brainware) itu sendiri. Adapun kebutuhan brainware yang dibutuhkan

perusahaan dalam merancang sistem ini yaitu:

Page 8: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

37

1. Admin

Admin merupakan salah satu pengguna dalam sistem ini, dimana Admin

memiliki tugas penting dalam pengoperasian sistem. Adapun fitur sistem

yang diberikan terhadap Admin yaitu:

a. Login

b. Mengelola data permintaan

c. Mengelola data penjualan

d. Mengelola data data retur penjualan

2. Admin Gudang

Selain Admin, Admin Gudang juga merupakan salah satu dari pengguna

sistem ini. Admin Gudang memiliki tugas dan fitur yang berbeda dengan

Admin. Adapun fitur sistem yang diberikan kepada Admin Gudang yaitu:

a. Login

b. Mengelola data barang

3. Manajer

Manajer merupakan hierarki tertinggi dalam sebuah jabatan, dimana Manajer

memiliki tugas dan fitur tersendiri di dalam sistem. Adapun fitur sistem yang

diberikan kepada Manajer yaitu:

a. Login

b. Mengelola data user

c. Mengelola data laporan

3.3. Perancangan Perangkat Lunak

Setelah menganalisis kebutuhan yang diperlukan oleh sistem yang

dirancang, maka tahapan selanjutnya yang dilakukan penulis adalah perancangan

Page 9: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

38

perangkat lunak. Perancangan perangkat lunak berisikan tentang spesifikasi yang

dirancang untuk tampilan antar muka, rancangan basis data, dan rancangan

struktur navigasi yang memiliki fungsi untuk memberikan bantuan bagi penulis

dalam tahapan implementasi.

3.3.1. Perancangan Antar Muka

Rancangan antar muka merupakan tahapan dalam menghasilkan suatu

tampilan dalam sistem yang akan dibuat. Adapun rancangan-rancangan yang telah

dibuat oleh penulis terhadap sistem yang nantinya akan dibuat adalah sebagai

berikut:

A. Rancangan Antar Muka Halaman Login

Pada halaman ini, pengguna sistem harus memasukkan username,

password dan hak akses untuk bisa mengakses ke halaman utama atau halaman

home.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.2. Rancangan Halaman Login

Username

Password

Hak Akses

Login

Page 10: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

39

B. Rancangan Antar Muka Halaman Home

Pada halaman home ini, tersedia fitur-fitur untuk mengelola sistem,

diantaranya menambah, mengubah, menghapus, mencari dan mencetak sesuai

dengan fitur masing-masing sistem.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.3. Rancangan Halaman Home

C. Rancangan Antar Muka Halaman User

Pada halaman users ini, pengguna dapat mengolah data users mulai dari

penambahan user baru, pengubahan data user dan penghapusan data user.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.4. Rancangan Halaman Users

Profil Perusahaan

Edit | Delete

Edit | Delete

Add User

Username Email Hak Akses Action

User

s

Barang Konfirmasi Permintaan

HEADER

Home Permintaan

Retur Barang Konfirmasi Retur Laporan Logout

User

s

Barang Konfirmasi Permintaan

HEADER

Home Permintaan

Retur Barang Konfirmasi Retur Laporan Logout

Page 11: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

40

D. Rancangan Antar Muka Halaman Add User

Halaman ini merupakan salah satu fitur yang ada pada halaman users yaitu

halaman untuk menambah data user baru.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.5. Rancangan Halaman Add Users

E. Rancangan Halaman Barang

Pada halaman karyawan ini, pengguna dapat mengolah data barang mulai

dari penambahan barang baru, pengubahan data barang dan penghapusan data

barang.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.6. Rancangan Halaman Barang

Email

Password

Confirm Password

Username

Hak akses

Add User

Add User

Kode Barang Nama Barang Jumlah Barang Action Harga

Edit | Delete

Edit | Delete

Add Barang

User

s

Barang Konfirmasi Permintaan

HEADER

Home Permintaan

Retur Barang Konfirmasi Retur Laporan Logout

User

s

Barang Konfirmasi Permintaan

HEADER

Home Permintaan

Retur Barang Konfirmasi Retur Laporan Logout

Page 12: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

41

F. Rancangan Halaman Add Barang

Halaman ini merupakan salah satu fitur yang ada pada halaman barang

yaitu halaman untuk menambah data barang baru.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.7. Rancangan Halaman Add Barang

G. Rancangan Halaman Permintaan

Pada halaman permintaan ini, pengguna dapat mengolah data permintaan

mulai dari penambahan, pengubahan, dan penghapusan data permintaan.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.8. Rancangan Halaman Permintaan

Add Permintaan

Nama Barang

Jumlah Barang

Add Barang

Kode Barang

Harga

Add Barang

User

s

Barang Konfirmasi Permintaan

HEADER

Home Permintaan

Retur Barang Konfirmasi Retur Laporan Logout

Kode Permintaan Tanggal Nama Pembeli Action Nama Barang Telp Alamat Jumlah Permintaan Status

Edit | Delete

Edit | Delete

User

s

Barang Konfirmasi Permintaan

HEADER

Home Permintaan

Retur Barang Konfirmasi Retur Laporan Logout

Page 13: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

42

H. Rancangan Halaman Add Permintaan

Halaman ini merupakan salah satu fitur yang ada pada halaman

permintaan yaitu halaman untuk menambah data permintaan baru.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.9. Rancangan Halaman Add Permintaan

I. Rancangan Halaman Konfirmasi Permintaan

Pada halaman ini pengguna dapat melakukan persetujuan akan permintaan

barang, dimana hasil dari persetujuan barang tersebut setelah diberikan keterangan

verified maka data permintaan akan hilang dan masuk ke dalam data konfirmasi

permintaan.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.10. Rancangan Halaman Konfirmasi Permintaan

Telp

Jumlah

Nama Barang

Nama Konsumen

Alamat

Add Permintaan

Kode Permintaan

Add Permintaan

Kode Permintaan Tanggal Nama Pembeli Action Nama Barang Telp Alamat Jumlah Permintaan Status

Confirm | Delete

Confirm | Delete

User

s

Barang Konfirmasi Permintaan

HEADER

Home Permintaan

Retur Barang Konfirmasi Retur Laporan Logout

User

s

Barang Konfirmasi Permintaan

HEADER

Home Permintaan

Retur Barang Konfirmasi Retur Laporan Logout

Page 14: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

43

J. Rancangan Halaman Retur Barang

Pada halaman permintaan ini, pengguna dapat mengolah data retur

berdasarkan dari konformasi permintaan atau penjualan mulai dari penambahan,

pengubahan, dan penghapusan data retur.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.11. Rancangan Halaman Retur Barang

K. Rancangan Halaman Add Retur Barang

Halaman ini merupakan salah satu fitur yang ada pada halaman retur

barabg yaitu halaman untuk menambah data retur barang baru.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.12. Rancangan Halaman Add Retur Barang

Jumlah

Nama Barang

Tanggal Retur Kode Permintaan Nama Barang Jumlah Action

Edit| Delete

Edit

Add Retur

User

s

Barang Konfirmasi Permintaan

HEADER

Home Permintaan

Retur Barang Konfirmasi Retur Laporan Logout

User

s

Barang Konfirmasi Permintaan

HEADER

Home Permintaan

Retur Barang Konfirmasi Retur Laporan Logout

Add Retur

Kode Permintaan

Add Retur

Page 15: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

44

L. Rancangan Halaman Konfirmasi Retur

Pada halaman ini pengguna dapat melakukan persetujuan akan retur

barang, dimana hasil dari persetujuan barang tersebut setelah diberikan keterangan

verified maka data konfirmasi permintaan akan berkurang akan hilang dan masuk

ke dalam data retur.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.13. Rancangan Halaman Konfirmasi Retur

M. Rancangan Halaman Laporan Stok Barang

Pada halaman ini pengguna dapat mengelola laporan stok barang yang

diperlukan yang akan dicetak nanti sesuai dengan data yang ada pada barang.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.14. Rancangan Halaman Laporan Stok Barang

User

s

Barang Confirmasi Permintaan

HEADER

Home Karyawan Permintaan

Laporan Stok Barang Laporan Permintaan

Laporan Penjualan Logout

Kode Barang Nama Barang Jumlah Barang Harga

Print

Tanggal Retur Kode Permintaan Nama Barang Jumlah Action

Confirm | Delete

Confirm | Delelete

User

s

Barang Konfirmasi Permintaan

HEADER

Home Permintaan

Retur Barang Konfirmasi Retur Laporan Logout

Search Submit

Page 16: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

45

N. Rancangan Halaman Laporan Permintaan

Pada halaman ini pengguna dapat mengelola laporan permintaan yang

diperlukan yang akan dicetak nanti sesuai dengan data yang ada pada permintaan.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.15. Rancangan Halaman Laporan Permintaan

O. Rancangan Halaman Laporan Penjualan

Pada halaman ini pengguna dapat mengelola laporan penjualan yang

diperlukan yang akan dicetak nanti sesuai dengan data yang ada konfirmasi

permintaan.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.16. Rancangan Halaman Laporan Penjualan

Print

User

s

Barang Confirmasi Permintaan

HEADER

Home Karyawan Permintaan

Laporan Stok Barang Laporan Permintaan

Laporan Penjualan Logout

Kode Permintaan Tanggal Nama Pembeli Nama Barang Telp Alamat Jumlah

Print

User

s

Barang Confirmasi Permintaan

HEADER

Home Karyawan Permintaan

Laporan Stok Barang Laporan Permintaan

Laporan Penjualan Logout

Kode Permintaan

Tanggal

Nama Pembeli Nama Barang Telp Alamat Harga Jumlah Total

TOTAL

Search Submit

Search Submit

Page 17: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

46

P. Rancangan Halaman Laporan Retur

Pada halaman ini pengguna dapat mengelola laporan penjualan yang

diperlukan yang akan dicetak nanti sesuai dengan data yang ada konfirmasi

permintaan.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.17. Rancangan Halaman Laporan Retur

3.3.2. Rancangan Basis Data

Selain perancangan antar muka, rancangan basis data merupakan tahapan

bagian dari perancangan lunak. Basis data merupakan sebuah media penyimpanan

yang digunakan untuk mengolah data-data yang tersimpan di dalam sistem.

A. Entity Relationship Diagram (ERD)

Tahapan yang harus dilakukan dalam melakukan perancangan basis data

yaitu entity relationship diagram (ERD). Entity relationship diagram (ERD)

menyajikan gambaran besar basis data dan hubungannya. Berikut ini adalah

bentuk rancangan entity relationship diagram untuk basis data pada CV. Media

Daerah.

Print

User

s

Barang Confirmasi Permintaan

HEADER

Home Karyawan Permintaan

Laporan Stok Barang Laporan Permintaan

Laporan Penjualan Logout

Tanggal Retur Kode Permintaan Nama Barang Jumlah

Search Submit

Page 18: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

47

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.18. Entity Relationship Diagram (ERD)

B. Logical Record Structure (LRS)

Entity relationship diagram (ERD) yang telah dirancang kemudian di

transformasi menjadi logical record structure yang bertujuan memberikan

Page 19: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

48

gambaran lebih jelas terhadap basis data yang telah dirancang. Berikut ini

merupakan logical record structure yang disajikan penulis.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.19. Logical Record Structure (LRS)

C. Spesifikasi File

Rancangan basis data yang telah digambarkan ke dalam bentuk entity

relationship diagram (ERD) dan logical record structure (LRS) akan dijelaskan

lebih spesifik dengan menggunakan spesifikasi file. Adapun spesifikasi file hasil

dari penggambaran di atas yaitu:

Page 20: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

49

1. Spesifikasi file user

Nama File : user

Akronim : user.sql

Fungsi : untuk menyimpan data pengguna

Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential

Akses File : Random

Media : Harddisk

Panjang record : 779

Kunci Field : memberID

Software : MySQL

Tabel III.1. Spesifikasi File Members

No Elemen Data Nama Field Tipe Panjang Ket

1 Nomor memberID Integer 11 Primary Key

2 Username username Varchar 255

3 Password password Varchar 255

4 Email email Varchar 255

5 Hak Akses hakakses Integer 3

2. Spesifikasi file barang detail

Nama File : barang_detail

Akronim : barang_detail.sql

Fungsi : untuk menyimpan data karyawan

Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential

Page 21: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

50

Akses File : Random

Media : Harddisk

Panjang record : 822

Kunci Field : kodebarang

Software : MySQL

Tabel III.2. Spesifikasi File Detail Barang

No Elemen Data Nama Field Tipe Panjang Ket

1 Kode Barang kodebarang Varchar 12 Primary Key

2 Jenis Barang jenisbarang Varchar 25

3 Merk merk Varchar 25

4 Nama Barang namabarang Varchar 30

5 Jumlah Barang jumlahbarang Integer 11

6 Harga harga Integer 11

3. Spesifikasi file barang

Nama File : barang

Akronim : barang.sql

Fungsi : untuk menyimpan data barang

Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential

Akses File : Random

Media : Harddisk

Panjang record : 133

Kunci Field : barangid

Software : MySQL

Page 22: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

51

Tabel III.3. Spesifikasi File Barang

No Elemen Data Nama Field Tipe Panjang Ket

1 Nomor Barang barangid Integer 11 Primary Key

2 Kode Barang kodebarang Varchar 50 Foreign Key

3 Nama Barang namabarang Varchar 50

4 Jumlah Barang jumlahbarang Integer 11

5 Harga Barang harga Integer 11

4. Spesifikasi file permintaan

Nama File : permintaan

Akronim : permintaan.sql

Fungsi : untuk menyimpan data permintaan

Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential

Akses File : Random

Media : Harddisk

Panjang record : 298

Kunci Field : permintaanid

Software : MySQL

Tabel III.4. Spesifikasi File Permintaan

No Elemen Data Nama Field Tipe Panjang Ket

1 Nomor Permintaan permintaanid Integer 10 Primary Key

2 Kode Permintaan kodepermintaan Varchar 50

3 Nama Konsumen nama Varchar 50

Page 23: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

52

4 Nomor Barang barangid Integer 11 Foreign Key

5 Nama Barang namabarang Varchar 50

6 Jumlah Barang jumlah Integer 15

7 Status Permintaan permintaanstatus Varchar 50

8 Alamat Konsumen alamat Varchar 50

9 Telepon Konsumen telp Varchar 12

10 Tanggal Permintaan tanggal Date

5. Spesifikasi file penjualan

Nama File : penjualan

Akronim : penjualan.sql

Fungsi : untuk menyimpan data penjualan

Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential

Akses File : Random

Media : Harddisk

Panjang record : 167

Kunci Field : kodepenjualan

Software : MySQL

Tabel III.5. Spesifikasi File Penjualan

No Elemen Data Nama Field Tipe Panjang Ket

1 Kode Penjualan kodepenjualan Varchar 11 Primary Key

2 Nomor Permintaan permintaanid Integer 11 Foreign Key

3 Kode Permintaan kodepermintaan Varchar 11

Page 24: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

53

4 Nama Barang namabarang Varchar 50

5 Harga Barang hargabarang Integer 11

6 Jumlah jumlah Integer 11

7 Total total Integer 11

6. Spesifikasi file retur

Nama File : retur

Akronim : retur.sql

Fungsi : untuk menyimpan data retur penjualan

Tipe File : File Master

Organisasi File : Indexed Sequential

Akses File : Random

Media : Harddisk

Panjang record : 63

Kunci Field : returid

Software : MySQL

Tabel III.6. Spesifikasi File Retur

No Elemen Data Nama Field Tipe Panjang Ket

1 Nomor Retur returid Integer 11 Primary Key

2 Kode Penjualan kodepenjualan Varchar 11 Foreign Key

3 Nama Barang namabarang Varchar 30

4 Jumlah jumlah Integer 11

Page 25: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

54

3.3.3. Rancangan Struktur Navigasi

Rancangan struktur navigasi memberikan gambaran alur dari sistem yang

telah dirancang oleh penulis.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.20. Struktur Navigasi

3.4. Implementasi dan Pengujian Unit

Dalam tahapan ini, penulis akan mengimplementasikan program yang

telah dibuat dan melakukan pengujian unit terhadap program tersebut.

3.4.1. Implementasi

Implementasi merupakan serangkaian kegiatan mengenai aktuasi dari ide-

ide dalam perancangan yang telah diterapkan ke dalam sistem yang telah dibuat.

A. Implementasi Rancangan Antar Muka

1. Implementasi rancangan antar muka halaman login

Pada tahap login ini tersedia fitur untuk melakukan pengaksesan ke sistem

aplikasi yang dapat dilakukan pengguna untuk masuk ke halaman utama.

Page 26: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

55

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.21. Halaman Login

2. Implementasi rancangan antar muka halaman home

Pada halaman ini tersedia fitur-fitur untuk mengelola sistem aplikasi yang

dapat dilakukan oleh penggunanya seperti menambah, mengubah dan

menghapus sesuai dengan masing-masing fitur sistem.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.22. Halaman Home

Page 27: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

56

3. Implementasi rancangan antar muka halaman user

Pada halaman ini pengguna dapat mengelola data pengguna mulai dari

penambahan user baru, pengubahan dan penghapusan.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.23. Halaman User

4. Implementasi rancangan antar muka halaman add user

Halaman ini merupakan salah satu fitur yang ada pada halaman user yaitu

halaman untuk menambah user baru.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.24. Halaman Add User

Page 28: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

57

5. Implementasi rancangan antar muka halaman barang

Pada halaman ini pengguna dapat mengelola data barang mulai dari

penambahan barang baru, pengubahan dan penghapusan.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.25. Halaman Barang

6. Implementasi rancangan antar muka halaman add barang

Halaman ini merupakan salah satu fitur yang ada pada halaman barang yaitu

halaman untuk menambah barang baru.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.26. Halaman Add Barang

Page 29: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

58

7. Implementasi rancangan antar muka halaman permintaan

Pada halaman ini pengguna dapat mengelola data permintaan mulai dari

penambahan permintaan baru, pengubahan dan penghapusan.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.27. Halaman Permintaan

8. Implementasi rancangan antar muka halaman add permintaan

Halaman ini merupakan salah satu fitur yang ada pada halaman permintaan

yaitu halaman untuk menambah permintaan baru.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.28. Halaman Add Permintaan

Page 30: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

59

9. Implementasi rancangan antar muka halaman konfirmasi permintaan

Pada halaman ini pengguna melakukan persetujuan akan permintaan dimana

persetujuan ini menyatakan bahwa permintaan tersebut dipenuhi dan transaksi

terjadi.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.29. Halaman Konfirmasi Permintaan

10. Implementasi rancangan antar muka halaman retur barang

Pada halaman ini pengguna dapat mengelola data permintaan mulai dari

penambahan permintaan baru, pengubahan dan penghapusan.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.30. Halaman Retur Barang

11. Implementasi rancangan antar muka halaman add retur

Halaman ini merupakan salah satu fitur yang ada pada halaman retur barang

yaitu halaman untuk menambah retur barang baru.

Page 31: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

60

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.31. Halaman Add Retur Barang

12. Implementasi rancangan halaman antar muka konfirmasi retur

Pada halaman ini pengguna melakukan persetujuan akan retur barang dimana

persetujuan ini menyatakan retur barang tersebut dipenuhi dan konfirmasi

permintaan akan berkurang.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.32. Halaman Konfirmasi Retur

13. Implementasi rancangan antar muka halaman laporan stok barang

Pada halaman ini, pengguna dapat menyajikan dan mencetak data barang

menjadi laporan barang.

Page 32: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

61

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.33. Halaman Laporan Stok Barang

14. Implementasi rancangan antar muka halaman laporan permintaan

Pada halaman ini, pengguna dapat menyajikan dan mencetak data permintaan

menjadi laporan permintaan.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.34. Halaman Laporan Permintaan

15. Implementasi rancangan antar muka halaman laporan penjualan

Pada halaman ini, pengguna dapat menyajikan dan mencetak data permintaan

yang telah di konfirmasi menjadi laporan penjualan.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.35. Halaman Laporan Penjualan

Page 33: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

62

16. Implementasi antar muka halaman laporan retur

Pada halaman ini, pengguna dapat menyajikan dan mencetak data retur yang

telah di konfirmasi menjadi laporan retur barang.

Sumber : Hasil Penelitian (2017)

Gambar III.36. Halaman Laporan Retur

B. Spesifikasi Sistem Komputer

Spesifikasi sistem komputer terbagi menjadi spesifikasi perangkat keras

dan perangkat lunak yang digunakan oleh penulis dalam mengimplementasikan

sistem aplikasi pengelolahan perlengkapan keselamatan kapal pada CV. Media

Daerah yaitu:

1. Spesifikasi Perangkat Keras

a. CPU (Central Processing Unit)

2) Processor : 1.8 GHz

3) Memory : 2 GB

4) Harddisk : 320 GB

b. Monitor : Resolusi Layar Maksimum (1366 x 768)

c. Keyboard : 86 keys

d. Mouse : Optical

Page 34: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

63

2. Spesifikasi Perangkat Lunak

Adapun dalam perancangan program Tugas Akhir ini, penulis menggunakan

perangkat lunak (software) sebagai berikut:

a. Sistem Operasi : Windows 7 Ultimate

b. Paket Program : Macromedia DreamWeaver 8

c. Browser : Google Chrome, Mozilla Firefox

d. Web Server : XAMPP

1) Apache : Apache 2.2.11

2) MySQL : MySQL 5.1.36

3) PHP : PHP 5.3.0

4) PhpMyAdmin : PhpMyAdmin 3.2.0.1

3.4.2. Pengujian Unit

Pengujian unit merupakan langkah akhir dalam pembuatan sebuah sistem

yang bertujuan untuk menemukan atau mengatasi masalah yang terjadi di dalam

sistem. Teknik pengujian unit yang digunakan menggunakan metode black box.

Adapun pengujian unit yang telah dilakukan oleh penulis yaitu:

1. Pengujian Terhadap Browser

Tabel III.7. Hasil Pengujian BlackBox Testing Halaman Browser

No. Skenario pengujian Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian Kesimpulan

1. Buka dengan

Google Chrome

Google

Chrome

(terbuka)

Sistem akan

menerima akses

dan tampilan

sesuai

Sesuai

harapan Valid

2. Buka dengan

Mozila Firefox

Mozila

Firefox

(terbuka)

Sistem akan

menerima akses

dan tampilan

sesuai namun

pada bagian cetak

Tidak

sesuai

harapan

Invalid

Page 35: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

64

laporan tidak

sesuai

Sumber: Hasil Penelitian (2017)

2. Pengujian Terhadap Halaman Login

Tabel III.8. Hasil Pengujian BlackBox Testing Halaman Login

No. Skenario pengujian Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian Kesimpulan

1.

Username dan

password tidak

diisi kemudian klik

tombol login

Usename:

(kosong)

Password:

(kosong)

Hak akses:

(Default)

Sistem akan

menolak akses

user dan

menampilkan

“username atau

password salah ”

Sesuai

harapan Valid

2.

Mengetikkan

username dan

password tidak

diisi atau kosong

kemudian klik

tombol login

Username:

(terisi)

Password:

(kosong)

Hak akses:

(Default)

Sistem akan

menolak akses

user dan

menampilkan

“username atau

password salah ”

Sesuai

harapan Valid

3.

Username,

password dan hak

akses diisi tidak

sesuai kemudian

klik tombol login

Username:

(terisi)

Password:

(terisi)

Hak akses:

(Default)

Sistem akan

menolak akses

user dan

menampilkan

“username atau

password salah ”

Sesuai

harapan Valid

4

username

password, hak

akses diisi sesuai

kemudian klik

tombol login

Username:

(terisi)

Password:

(terisi)

Hak akses:

(terisi)

Sistem akan

menerima akses

user dan

menampilkan

halaman Home

Sesuai

harapan Valid

Sumber: Hasil Penelitian (2017)

Page 36: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

65

3. Pengujian Terhadap Halaman Add Users

Tabel III.9. Hasil Pengujian BlackBox Testing Halaman Add User

No. Skenario pengujian Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian Kesimpulan

1. Jika salah satu

kolom dikosongkan

Usename:

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

user dan

menampilkan

“Silahkan isi

Form Username”

Sesuai

harapan Valid

2.

Jika semua kolom

diisi namun

password dan

confirm password

tidak sama

Password

(terisi

dengan

abcde)

Confirm

Password:

(terisi

dengan

abcdf)

Sistem akan

menolak akses

user dan

menampilkan

“Silahkan isi

password ”

Sesuai

harapan Valid

3.

Jika semua kolom

diisi namun email

tidak diisi

Email:

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

user dan

menampilkan

“Silahkan isi

alamat email”

Sesuai

harapan Valid

4. Jika semua kolom

diisi

Username:

(terisi)

Password:

(terisi)

Confirm

password:

(sama

dengan

password)

Email:

Terisi

Hak akses:

Terisi

Sistem akan

menerima akses

user dan

menampilkan

“User added”

Sesuai

harapan Valid

Sumber: Hasil Penelitian (2017)

Page 37: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

66

4. Pengujian Terhadap Halaman Add Barang

Tabel III.10. Hasil Pengujian BlackBox Testing Halaman Add Barang

No. Skenario pengujian Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian Kesimpulan

1. Jika salah satu

kolom dikosongkan

Kode

barang:

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

user dan

menampilkan

“Silahkan isi

Form Kode

Barang”

Sesuai

harapan Valid

2. Jika semua kolom

dikosongkan

Kode

Barang:

(kosong)

Nama

Barang:

(kosong)

Jumlah

Barang:

(kosong)

Harga:

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

user dan

menampilkan

pesan untuk

bagian-bagian

yang kosong.

Sesuai

harapan Valid

3. Jika semua kolom

diisi

Kode

Barang:

(terisi)

Nama

Barang:

(terisi)

Jumlah

Barang:

(terisi)

Harga:

(terisi)

Sistem akan

menerima akses

user dan

menampilkan

“Barang added”

Sesuai

harapan Valid

Sumber: Hasil Penelitian (2017)

Page 38: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

67

5. Pengujian Terhadap Halaman Add Permintaan

Tabel III.11. Hasil Pengujian BlackBox Testing Halaman Add Permintaan

No. Skenario pengujian Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian Kesimpulan

1. Jika salah satu

kolom dikosongkan

Nama

Nonsumen:

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

user dan

menampilkan

“Silahkan isi

Form Nama

Pembeli”

Sesuai

harapan Valid

2. Jika semua kolom

dikosongkan

Kode

Permintaan:

(kosong)

Nama

Konsumen:

(kosong)

Alamat:

(kosong)

Telepon:

(kosong)

Nama

Barang:

(kosong)

Jumlah:

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

user dan

menampilkan

pesan untuk

bagian-bagian

yang kosong

Sesuai

harapan Valid

3. Jika semua kolom

diisi

Kode

Permintaan:

(terisi)

Nama

Konsumen:

(terisi)

Alamat:

(terisi)

Telepon:

(terisi)

Nama

Barang:

(terisi)

Jumlah:

(terisi)

Sistem akan

menerima akses

user dan

menampilkan

“Permintaan

added”

Sesuai

harapan Valid

Sumber: Hasil Penelitian (2017)

Page 39: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

68

6. Pengujian Terhadap Halaman Konfirmasi Permintaan

Tabel III.12. Hasil Pengujian BlackBox Testing Halaman Konfirmasi

Permintaan

No. Skenario pengujian Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian Kesimpulan

1. Jika bagian status

permintaan di ubah

Status

permintaan:

(verified)

Sistem akan

menerima akses

user dan

menampilkan

hasil persetujuan

di halaman

laporan penjualan

dengan pesan

“Permintaan

Update”, data

permintaan yang

telah di berikan

status verified

akan hilang di

halaman

permintaan dan

muncul di

halaman

konfirmasi

penjualan

Sesuai

harapan Valid

Sumber: Hasil Penelitian (2017)

7. Pengujian Terhadap Halaman Add Retur

Tabel III.13. Hasil Pengujian BlackBox Testing Halaman Add Retur

No. Skenario pengujian Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian Kesimpulan

1. Jika salah satu

kolom dikosongkan

Jumlah:

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

user dan

menampilkan

“Silahkan isi

Form Jumlah”

Sesuai

harapan Valid

2. Jika semua kolom

dikosongkan

Kode

Permintaan:

(kosong)

Nama

Barang:

(kosong)

Sistem akan

menolak akses

user dan

menampilkan

pesan untuk

bagian-bagian

Sesuai

harapan Valid

Page 40: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

69

Jumlah

Kosong:

(kosong)

yang kosong

3. Jika semua kolom

diisi

Kode

Permintaan:

(terisi)

Nama

Barang:

(terisi)

Jumlah:

(terisi)

Sistem akan

menerima akses

user dan

menampilkan

“Retur added”

Sesuai

harapan Valid

Sumber: Hasil Penelitian (2017)

8. Pengujian Terhadap Halaman Konfirmasi Retur

Tabel III.14. Hasil Pengujian BlackBox Testing Halaman Konfirmasi Retur

No. Skenario pengujian Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian Kesimpulan

1. Jika bagian status

permintaan di ubah

Status retur:

(verified)

Sistem akan

menerima akses

user dan

menampilkan

hasil persetujuan

di halaman

konfirmasi retur

dengan pesan

“Retur Update

Update”, data

retur yang telah di

berikan status

verified akan

hilang di halaman

permintaan dan

muncul di

halaman laporan

retur dan

mengurangi

jumlah konfirmasi

permintaan

Sesuai

harapan Valid

Sumber: Hasil Penelitian (2017)

Page 41: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

70

9. Pengujian Terhadap Laporan Stok Barang

Tabel III.15. Hasil Pengujian BlackBox Testing Halaman Laporan Stok

Barang

No. Skenario pengujian Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian Kesimpulan

1.

Jika menu pilihan

laporan stok barang

di tekan (klick)

Klik menu

laporan stok

barang

Sistem akan

menerima akses

user dan

menampilkan

laporan stok

barang yang

tersisa

Sesuai

harapan Valid

2.

Ingin mencetak

hasil laporan stok

barang yang tersisa

Klik menu

print pada

bagian

laporan stok

barang

Sistem akan

menerima akses

user dan

menampilkan

laporan stok

barang yang

tersisa dengan

versi cetak atau

siap untuk di

print.

Sesuai

harapan Valid

Sumber: Hasil Penelitian (2017)

10. Pengujian Terhadap Laporan Permintaan

Tabel III.16. Hasil Pengujian BlackBox Testing Halaman Laporan

Permintaan

No. Skenario pengujian Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian Kesimpulan

1.

Jika menu pilihan

laporan permintaan

di tekan (klick)

Klik menu

laporan

permintaan

Sistem akan

menerima akses

user dan

menampilkan

laporan

permintaan yang

tersisa

Sesuai

harapan Valid

2.

Ingin mencetak

hasil laporan

permintaan yang

tersisa

Klik menu

print pada

bagian

laporan

permintaan

Sistem akan

menerima akses

user dan

menampilkan

laporan

permintaan yang

Sesuai

harapan Valid

Page 42: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

71

tersisa dengan

versi cetak atau

siap untuk di

print.

Sumber: Hasil Penelitian (2017)

11. Pengujian Terhadap Laporan Penjualan

Tabel III.17. Hasil Pengujian BlackBox Testing Halaman Laporan Penjualan

No. Skenario pengujian Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian Kesimpulan

1.

Jika menu pilihan

laporan penjualan

ditekan (klick)

Klik menu

laporan

penjualan

Sistem akan

menerima akses

user dan

menampilkan

laporan penjualan

Sesuai

harapan Valid

2. Ingin mencetak

hasil penjualan

Klik menu

print pada

bagian

laporan

penjualan

Sistem akan

menerima akses

user dan

menampilkan

laporan penjualan

dengan versi

cetak atau siap

untuk di print.

Sesuai

harapan Valid

Sumber: Hasil Penelitian (2017)

12. Pengujian Terhadap Laporan Retur

Tabel III.18. Hasil Pengujian BlackBox Testing Halaman Laporan Retur

No. Skenario pengujian Test case Hasil yang

diharapkan

Hasil

pengujian Kesimpulan

1.

Jika menu pilihan

laporan penjualan

ditekan (klick)

Klik menu

laporan

penjualan

Sistem akan

menerima akses

user dan

menampilkan

laporan retur

Sesuai

harapan Valid

2. Ingin mencetak

hasil penjualan

Klik menu

print pada

bagian

laporan

penjualan

Sistem akan

menerima akses

user dan

menampilkan

laporan retur

dengan versi

cetak atau siap

untuk di print.

Sesuai

harapan Valid

Sumber: Hasil Penelitian (2017)

Page 43: BAB III PEMBAHASAN - Bina Sarana Informatika...CV. Media Daerah merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa percetakan Dimana awalnya CV. ... percetakan dengan menyediakan mesin foto-copy,

72