bab 32 bunyi napas yang abnormal

Upload: ivans-toretto

Post on 07-Jul-2018

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 Bab 32 Bunyi Napas Yang Abnormal

    1/1

    BAB 32

    Bunyi Napas yang Abnormal

    Stridor Bunyi inspirasi bernada tinggi; mengindikasikan obstruksi

     parsial pada saluran pernapasan bagian atas (seperti pada croup 

    atau akibat benda asing)

    Wheezing  

    (mengi)

    Bunyi bernada tinggi atau rendah yang umumnya terdengar

    selama ekspirasi; mengindikasikan obstruksi parsial pada

    saluran pernapasan bagian bawah (seperti pada asma atau

     bronkitis)

    Grunting

    (Mendengkur)

    Bunyi “ah” terdengar saat ekspirasi; mencerminkan upaya

    anak untuk mengusahakan alveoli terbuka;

    mengindikasikan oksigenasi tidak memadai.

    idak ada bunyi napas

    (meskipun upaya

     bernapas meningkat)

    Mengindikasikan saluran pernapasan atas atau bawah

    seluruhnya tersumbat (seperti adanya benda asing! asma berat

    atau pneumotoraks)