bab 1 lingkungan investasi

13
BAB 1 Lingkungan investasi

Upload: ana-nurmuslimah

Post on 07-Jan-2017

221 views

Category:

Education


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Bab 1 lingkungan investasi

BAB 1Lingkungan investasi

Page 2: Bab 1 lingkungan investasi

KELOMPOK 10 :

• Ana Nurmuslimah• Annisa Khoerunnisya• Anis Yulia• Dea Amanda Putri• Nurul Istiqamah• Sri Mayani Dewi

Page 3: Bab 1 lingkungan investasi

MATERI

• ASET RIIL DAN ASET KEUANGAN• PASAR KEUANGAN DAN PEREKONOMIAN• PARA KLIEN SISTEM KEUANGAN• REAKSI LINGKUNGAN ATAS PERMINTAAN

KLIEN• PASAR DAN STRUKTUR PASAR• TREN YANG SEDANG TERJADI

Page 4: Bab 1 lingkungan investasi

Lingkungan InvestasiSeseorang/badan usaha/lembaga yang akan melakukan Investasi, pada dasarnya dapat memilih beberapa lingkungan Investasi:

– Aset riil adalah bersifat wujud seperti tanah, bangunan, pengetahuan yang digunakan untuk memproduksi barang serta para pekerja yang keahliannya diperlukan untuk memanfaatkan sumber daya tersebut.

– Secara bersamaan, aset fisik dan “manusia” menghasilkan keseluruhan spektrum output yang diproduksi dan dikonsumsi oleh masyarakat.

– Aset riil digunakan oleh perusahaan untuk menghasilkan laba, laba tersebut dialokasikan kepada Investor berdasarkan jumlah kepemilikan aset keuangan, atau sekuritas yang diterbitkan.

Page 5: Bab 1 lingkungan investasi

– Aset Keuangan merupakan dokumen (surat-surat) klaim tidak langsung pemegangnya terhadap aktiva riil pihak yang menerbitkan sekuritas tersebut, contoh : saham.

– Saham hanya lembaran kertas atau jurnal komputer dan tidak langsung memiliki terhadap kontribusi terhadap kapasitas produktif dalam suatu perekonomian.

– Aset keuangan memiliki kontribusi terhadap kekayaan individu dan perusahaan yang memilikinya. Karena aset keuangan merupakan klaim atas laba yang dihasilkan aset riil atau klaim atas laba dari pemerintah.

Di antara perbedaan antara Aset Riil dan Aset Keuangan, daya tariknya adalah Likuiditas, artinya mudahnya mengkonversi suatu aset menjadi uang. Aset Riil dibandingkan dengan Aset Finansiil kurang likuid, di samping sulit untuk diukur secara akurat, kepemilikan yang tidak luas serta tidak tersedianya pasar yang aktif.

Page 6: Bab 1 lingkungan investasi

PASAR KEUANGANAset Riil menentukan kekayaan suatu

perekonomian, sedangkan aset keuangan hanya mencerminkan klaim atas aset riil. Namun, aset keuangan dan pasar keuangan di mana aset tersebut memiliki peran penting dalam perekonomian yang berkembang. Aset keuangan memungkinkan kita menciptakan hampir seluruh aset riil perekonomian.

•Waktu KonsumsiSalah satu cara “menyimpan” kekayaan dalam aset keuangan adalah: pada periode berpenghasilan tinggi Anda dapat menginvestasikan tabungan dalam bentuk saham atau obligasi. Pada periode berpenghasilan rendah, dapat menjualnya untuk memperoleh dana bagi kebutuhan konsumsi Anda. Dengan demikian memindahkan konsumsi dengan alokasi pada periode yang memberikan kepuasan yang lebih tinggi.

Page 7: Bab 1 lingkungan investasi

Alokasi Risiko• Pada dasarnya semua asset riil mempunyai risiko,

karena misalnya pabrikan tidak dapat mengetahui dengan pasti berapa arus kas yang dapat dihasilkan.

• Sementara pasar keuangan dan berbagai instrumen keuangan memungkinkan investor yang menyukai risiko tinggi, di lain pihak ada pula investor dengan toleransi risiko yang lebih kecil.

• Investor yang konservatif akan membeli obligasi yang menjamin pembayaran tetap.

• Investor yang optimis akan membeli saham dengan risiko yang lebih besar, namun imbal hasilnya akan lebih tinggi.

Page 8: Bab 1 lingkungan investasi

Pemisahan Kepemilikan dan Manajemen• Pemilik perusahaan dan manajemen pada umumnya dipisahkan,

hal ini memberikan stabilitas bagi perusahaan yang tidak dimiliki oleh perusahaan dengan pemilik merangkap manajer (owner-manager firm).

Krisis dalam Tata Kelola Perusahaan3 Kategori untuk skandal-skandal :• Manipulasi data keuangan untuk menyalahsajikan kondisi

perusahaan yang sebenarnya• Laporan hasil riset analisis pasar modal yang secara sistematis

menyesatkan dan terlalu optimis• Alokasi penawaran publik perdana (IPO) untuk para eksekutif

perusahaan sebagai imbalan atas bantuan pribadi atau janji untuk memberikan bisnis perusahaan yang bersangkutan di masa depan kepada para menajer IPO.

Page 9: Bab 1 lingkungan investasi

PARA KLIEN SISTEM KEUANGANDilihat dari sudut pasar modal ada 3 sektor yang dikatakan

berguna yaitu :a. Sektor rumah tangga• Rumah tangga membuat keputusan ekonomi sepanjang

waktu yang melibatkan aktivitas seperti bekerja, mengikuti pelatihan, merencanakan pensiun, serta menabung dan konsumsi.

b. Sektor usaha• Keputusan keuangan rumah tangga lebih memerhatikan

pada bagaimana cara menginvestasikan uang sedangkan kebutuhan dunia usaha umumnya untuk mendapatkan uang untuk mendanai investasi pada aset riil berupa pabrik, peralatan, pengetahuan tentang teknologi.

c. Sektor pemerintah • Pemerintah membutuhkan pinjaman untuk membiayai

pengeluarannya.• Pemerintah tidak dapat menjual saham ekuitas • Pemerintah hanya dapat meminjam untuk memperoleh dana

jika jika pendapatan pajak tidak cukup untuk menutupi pengeluaran negara.

Page 10: Bab 1 lingkungan investasi

Reaksi Lingkungan Atas Permintaan Klien

• Perantar Keuangan Contonya : Bank,Perusahaan Investasi,Perusahaan asuransi,dan pemberi kredit.

• Perbankan InvestasiBankir investasi yakni untuk memberikan saran-sran mengenai harga sekuritas yang akan dijual perusahaan pada masyarakat, tingkat bunga yang layak, dan data lainnya.

• Inovasi dan Derivatif Keuangan• Tanggapan atas Perpajakan dan Peraturan

Page 11: Bab 1 lingkungan investasi

Pasar dan Stuktur PasarTerdapat 4 jenis pasar yakni :

• Pasar pencarian langsung• Pasar Pialang• Pasar pedagang sekuritas• Pasar lelang

Page 12: Bab 1 lingkungan investasi

Tren yang Sedang Terjadi

• Globalisasi • Sekuritasi• Rekayasa Keuangan• Jaringan Komputer

Page 13: Bab 1 lingkungan investasi

TERIMAKASIH