asimilasi

10
Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Fotosintesis ; Translokasi Asimilat

Upload: andang-syaifudin

Post on 16-Apr-2015

155 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

fotosintesis

TRANSCRIPT

Page 1: Asimilasi

Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Fotosintesis ; Translokasi Asimilat

Page 2: Asimilasi

Faktor Eksternal

Cahaya Matahari Kadar CO2 Kadar O2 Ketersediaan Air

Page 3: Asimilasi

Faktor Internal

Konsentrasi Klorofil Morfologi daun Letak dan kedudukan daun Susunan anatomi daun Laju transport nutrien dan asimilat

Page 4: Asimilasi

Translokasi Asimilat

Setelah diproduksi dalam Klorofil, asimilat di edarkan ke seluruh bagian tubuh tumbuhan melalui buluh pengangkut, yaitu floem.

Page 5: Asimilasi

Teori Translokasi Asimilat

Ada 3 teori yang menjelaskan bagaimana translokasi dapat terjadi, yaitu : Teori Arus Massa (mass flow theory)

atau dikenal sebagai Munch Theory Source and sink theory Phloem loading and unloading theory

Page 6: Asimilasi

Source and Sink

Source = Suatu organ atau jaringan yang memproduksi asimilat lebih banyak daripada yang dibutuhkan jaringan / organ itu sendiri untuk metabolisme dan pertumbuhannya (misal : daun tua dan jaringan fotosintetik lain).

Sink = Konsumen, organ atau jaringan yang tidak atau belum mampu memproduksi asimilat yang mencukupi bagi kebutuhannya sendiri (misal : akar, batang, daun muda, buah yang sedang terbentuk).

Hasil asimilasi akan berpindah dari Source ke sink.

Page 7: Asimilasi

Arus Massa (Mass Flow)

Ditemukan oleh E.Munch tahun 1930.

Menjelaskan tentang proses translokasi asimilat pada floem.

Berdasarkan atas perpindahan massa suatu larutan asimilat dari souce ke sink yang diikuti dengan terciptanya gradien tekanan hidrostatik (turgor).

Page 8: Asimilasi

Phloem Loading and Unloading

Phloem loading = transfer asimilat dari jaringan mesofil sel ke elemen penyaring (sieve element) pada pembuluh minor daun.

Phloem unloading = transfer asimilat keluar dari elemen penyaring pada pembuluh daun ke target.

Terjadi secara simplas atau apoplas.

Page 9: Asimilasi

Jenis Asimilat Yang Dapat Ditransport

Merupakan asimilat yang bersifat mobile atau semi-mobile.

Mobilitas ditentukan oleh tingkat kelarutan senyawa asimilat tersebut dalam jaringan dan seberapa efektif senyawa asimilat tersebut dapat masuk ke dalam floem.

Glukosa sulit ditransport, sehingga seringkali ditransport dalam bentuk sukrosa atau oligosakarida.

Di jaringan target, enzim acid invertase akan menghidrolisis sukrosa menjadi fruktosa dan glukosa.

Page 10: Asimilasi

Sekian dari kami

Terima kasih