anggaran pendapatan dan belanja negara

12

Click here to load reader

Upload: indah-agustina

Post on 12-Jun-2015

1.222 views

Category:

Education


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara

Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara

Kelompok 5Indah Agustina 1110082000068Irfani Lil Islami 1110082000048

Page 2: Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara

DASAR HUKUM

• UUD 1945

• UU No. 17 Tahun 2003 Tentang Keuangan Negara

• UU No. 1 Tahun 2004 Tentang Perbendaharaan Negara

• UU No. 25 Tahun 2004 Tentang Sistem Perencanaa Pembangunan Nasional

• UU No. 33 Tahun 2004 Tentang Perimbangan Keuangan Antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah

• Peraturan Pemerintah No. 20 Tahun 2004 Tentang Rencana Kerja Pemerintah

• Peraturan Pemerintah No. 21 tahun 2004 Tentang Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Kementerian Negara/Lembaga

Page 3: Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara

PENGERTIAN• Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara

(APBN) adalah rencana keuangan tahunan pemerintahan negara yang disetujui oleh Dewan Perwakilan Rakyat

• APBN, perubahan APBN, dan pertanggungjawaban pelaksanaan APBN setiap tahun ditetapkan dengan undang-undang.

Page 4: Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara

Pendapatan Negara dan Hibah

Belanja Negara

Surplus/Defisit Anggaran

Pendapatan Negara Hibah

Belanja Pemerintah Pusat Transfer ke Daerah

-

Pembiayaan

=

STRUKTUR APBN

Page 5: Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara

TAHAP-TAHAP PENYUSUNAN APBN

• Penyusunan dan pengajuan rancangan anggaran (RUU APBN) oleh pemerintah kepada DPR

• Pembahasan dan persetujuan DPR atas RUU APBN dan penetapan UU APBN

• Pelaksanaan anggaran, akuntansi dan pelaporan keuangan oleh Pemerintah

• Pemeriksaan pelaksanaan anggaran dan akuntansi oleh aparat pengawasan fungsional

• Pembahasan dan persetujuan DPR atas perhitungan anggaran negara (PAN) dan penetapan UU PAN

Page 6: Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara

PELAKSANAAN APBN

Setelah APBN ditetapkan dengan undang-undang, pelaksanaannya dituangkan dengan Keputusan Presiden.

Pemerintah Pusat menyusun Laporan Realisasi Semester Pertama APBN dan prognosis untuk 6 (enam) bulan berikutnya.

Laporan tersebut disampaikan kepada DPR selambat lambatnya pada akhir Juli tahun anggaran

bersangkutan, untuk dibahas bersama antara DPR dan Pemerintah Pusat.

Page 7: Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara

REVISI APBNPenyesuaian APBN dengan perkembangan dan/atau perubahan keadaan dibahas bersama DPR dengan Pemerintah Pusat dalam rangka penyusunan prakiraan perubahan atas APBN tahun anggaran yang bersangkutan, apabila terjadi:

Perkembangan ekonomi makro yang tidak sesuai dengan asumsi yang digunakan dalam APBN.

Perubahan pokok-pokok kebijakan fiskal.

Keadaan yang menyebabkan harus dilakukan pergeseran anggaran antar unit organisasi, antar kegiatan, dan antar jenis belanja.

Keadaan yang menyebabkan saldo anggaran lebih tahun sebelumnya harus digunakan untuk pembiayaan

anggaran yang berjalan.

Page 8: Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara

Dalam keadaan darurat Pemerintah dapat melakukan pengeluaran yang belum tersedia anggarannya, yang selanjutnya diusulkan dalam rancangan perubahan APBN dan/atau disampaikan dalam Laporan Realisasi Anggaran.

Pemerintah mengajukan rancangan undang-undang tentang Perubahan APBN tahun anggaran yang

bersangkutan untuk mendapat persetujuan DPR sebelum tahun anggaran yang bersangkutan berakhir.

Page 9: Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara

Presiden menyampaikan rancangan undang-undang tentang pertanggungjawaban pelaksanaan APBN kepada DPR berupa laporan keuangan yang telah diperiksa oleh Badan Pemeriksa Keuangan, selambat-lambatnya 6 (enam) bulan setelah tahun anggaran berakhir.

Laporan Keuangan dimaksud setidak-tidaknya meliputi Laporan Realisasi APBN, Neraca, Laporan Arus Kas, dan Catatan atas Laporan Keuangan, yang dilampiri dengan laporan keuangan perusahaan negara dan badan lainnya.

PERTANGGUNG JAWABAN PELAKSANAAN APBN

Page 10: Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara

FUNGSI APBN• Otorisasi• Perencanaan• Pengawasan• Alokasi• Distribusi• Stabilisasi

Page 11: Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara

Perbandingan APBN Tahun 2012 & 2013

Page 12: Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara

TERIMA KASIH