anatomi dan fisiologi jantung

7
Anatomi Dan Fisiologi Sistem kardiovaskulera . A n a t o m i J a n t u n g Jantung adalah organ berongga berbentuk kerucut tumpul yang memilikiempat ruang yang terletak antara kedua paru-paru di bagian tengah rongga toraks.Dua pertiga jantung terletak di sebelah kiri garis midsternal. Jantung dilindungimediastinum. Jantung berukuran kurang lebih sebesar kepalan tangan pemiliknya(Ethel, 2003: 228). Pelapis Jantung 1. Perikardium : kantong berdinding ganda yang dapat membesar danmengecil, membungkus jantung dan pembuluh darah besar. Kantong inimelekat pada diafragma, sternum dan pleura yang membungkus paru- paru. Didalam perikardium terdapat dua lapisan yakni lapisan fibrosa luar dan lapisanserosa dalam.Pericardium digadi menjadi 2 : Perikardium parietalis : lapisan luar melekat pada tulang dada dan paru Perikardium viseralis : lapisan permukaan jantung/ epikardium

Upload: angel

Post on 09-Dec-2015

13 views

Category:

Documents


9 download

DESCRIPTION

jantung file

TRANSCRIPT

Page 1: Anatomi Dan Fisiologi Jantung

Anatomi Dan Fisiologi Sistem kardiovaskulera . A n a t o m i J a n t u n gJantung adalah organ berongga berbentuk kerucut tumpul yang memilikiempat ruang yang terletak antara kedua paru-paru di bagian tengah rongga toraks.Dua pertiga jantung terletak di sebelah kiri garis midsternal. Jantung dilindungimediastinum. Jantung berukuran kurang lebih sebesar kepalan tangan pemiliknya(Ethel, 2003: 228).Pelapis Jantung1.Perikardium: k a n t o n g b e r d i n d i n g g a n d a y a n g d a p a t m e m b e s a r d a n mengeci l , membungkus jantung dan pembuluh darah besar . Kantong in imelekat pada diafragma, sternum dan pleura yang membungkus paru-paru. Didalam perikardium terdapat dua lapisan yakni lapisan fibrosa luar dan lapisanserosa dalam.Pericardium digadi menjadi 2 :• Perikardium parietalis: lapisan luar melekat pada tulang dada dan paru• Perikardium viseralis: lapisan permukaan jantung/epikardium

  2.Rongga perikardialadalah ruang potens ia l antara membran visera l dan  parietal(Ethel, 2003: 228-229).2Dinding Jantung

Page 2: Anatomi Dan Fisiologi Jantung

Dinding jantung terdiri dari 3 lapisan :•Epikardium luar tersusun dari lapisan sel-sel mesotelial yang berada di atas jaringan ikat.•Miokardium tengah terdiri dari jaringan otot jantung yang berkontraksi u tnuk memompa darah. Kontraks i miokardium menekan darah ke luar   ruang menuju arteri besar.•Endokardium dalam tersusun dar i lapisan endote l l ia l yang melapis i  pembuluh darah yang memasuki dan meninggalkan jantung (Ethel, 2003:229).Ruang-ruang Jantung Jantung terdiri dari 4 ruang, yaitu 2 berdinding tipis disebut atrium(serambi)dan 2 berdinding tebal disebut ventrikel (bilik). Atrium kanan dan kiri atas yang dipisahkan oleh septum intratrial, ventrikel kanan dan kiri bawah dipisahkan olehseptum interventrikular.1 . A t r i u m ( s e r a m b i ) D i n d i n g a t r i u m r e l a t i f t i p i s . A t r i u m m e n e r i m a d a r a h d a r i v e n a y a n g membawa darah kembali ke jantung.•Atrium kananberfungsi sebagai penampung darah rendah oksigendari seluruh tubuh. Kemudian darah dipompakan keventrikel  kananmelalui katub dan selanjutnya ke paru. Atrium kanan terletak dalam  bagian superior kanan jantung•Atrium  kiri terletak di bagian superior kiri jantung, berukuran lebihkeci l dar i a t r ium kanan, te tapi d indingnya lebih tebal .Atr ium ki r i menerima darah yang kaya oksigen dari kedua paru melalui 4 buah  vena pulmonalis . Kemudian darah mengalir keventrikel  kiri melalui katub dan selanjutnya ke seluruh tubuh melaluiaorta.

Page 3: Anatomi Dan Fisiologi Jantung

Kedua atrium dipisahkan oleh sekat yang disebut septum atrium.2 . V e n t r i k e l ( b i l i k ) Merupakan a lur a lur o to t yang disebuttrabekula. Alur yang menonjol disebutmuskulus papilaris , ujungnya dihubungkan dengan tepi daun katubatrioventrikuler  oleh serat yang disebutkorda tendinae .•Ventrikel  k a n a n t e r l e t a k d i b a g i a n i n f e r i o r k a n a n p a d a a p e k s   j an tung.Ventr ike l kanan mener ima darah dar iatrium kanan dan dipompakan ke paru melaluiarteri pulmonalis.Darah meninggalkanvent r ike l kanan mela lu i t runkus pulmonar dan mengal i r melewat i  jarak yang pendek ke paru-paru.•Ventrikel  k i r i te r le tak d i bagian infer ior k i r i pada apeks jantung.Ventr ike l kar i mener ima darah dar i a t r ium ki r i dan d ipompakan keseluruh tubuh melaluiaorta. Keduaventrikel  dipisahkan oleh sekat yang disebut septum ventrikel. Katup-katup Jantung 1.Katupatrioventrikuler  (trikuspid)Terletak antaraatrium danventrikel 

Page 4: Anatomi Dan Fisiologi Jantung

. Katup yang terletak diantaraatrium kanan danventrikel  kanan mempunyai 3 buah daun katup( trikuspid).Sedangkan katup yang ter le tak d iantaraatrium k i r i d a nventrikel  kirimempunyai dua buah daun katup( Mitral ). Memungkinkan darah mengalir   dari atrium ke ventrikel  pada fasediastole dan mencegah aliran balik pada fase sistolik. 2.KatupSemilunar  •K a t u p P u l m o n a l t e r l e t a k p a d aarteri pulmonalisdan memisahkan  pembuluh ini dariventrikel  kanan.•Katup Aorta terletak antara ventrikel  kiri danaorta.   Kedua katup ini mempunyai bentuk yang sama terdiri dari 3 buah daunkatup yang simetris. Danya katup ini memungkinkan darah mengalir dari masing-masing ventrikel  ke arteri selama

Page 5: Anatomi Dan Fisiologi Jantung

 sistole dan mencegah aliran balik     pada waktudiastole. Pembukaan katup terjadi pada waktu masing-masingventrike l berkontraksi, dimana tekananventrikel  l eb ih t inggi dar i tekanan didalam pembuluh daraharteri.3.Katup BikuspidKatup ini terletak antara atrium kiri dan ventrikel kiri.Tanda-tanda Permukaan 1 .Sulkus Koroner (a t r iovent r ikular ) mengel i l ingi jantung diantara a t r ium dan ventrikel.2 .Sulkus In tervent r ikular anter ior dan pos ter ior , memisahkan vent r ike l kanan dan ventrikrl kiri (Ethel, 2003: 230)Rangka Fibrosa JantungT e r s u s u n d a r i n o d u l - n o d u l f i b r o k a r t i l a g o d i b a g i a n a t a s s e p t u m interventrikular dan cincin jaringan ikat rapat di sekeliling bagian dasar trunkus  pulmonar dan aorta (Ethel, 2003: 230).Pembuluh Dara Koroner1.Arteri, dibagi menjadi 2 :•  Left Coronary Arteri (LCA): le f t main kemudian bercabang besar   menjadi:left anterior decending arteri(LAD), left circumplex arteri (LCX)• Right Coronary Arteri 2. Vena:vena tebesian, vena kardiaka anterior, dan sinus koronarius. b .Fis io logi dan Fungsi Sis tem kardiovaskulerSecara garis besar fungsi sistem kardiovaskular:1.Alat transportasi O2, CO2, hormon, zat-zat makanan, sisa metabolisme kedan dari jaringan tubuh.