analogi

1
Untuk nomor 1 sampai dengan nomor 5 pilihlah satu diantara lima kemungkinan jawaban yang mempunyai hubungan yang sama atau serupa pasangan kata yang terdapat di depan tanda :: 1. GEOLOGI : ilmu :: A. BIOLOGI : laboratorium B. ASTRONOMI : galaksi C. TEORI : praktek D. BERINGIN : pohon E. MOBIL : setir 2. RATA : mulus :: A. PERAHU : tenggelam B. JARI-JARI : lingkaran C. KAPAK : pengasah D. BENGKOK : liku E. GUNUNG : jurang 3. MOBIL : bensin :: A. SAPI : susu B. PESAWAT TERBANG : propana C. LABORATORIUM : laboran D. MANUSIA : makanan E. PENYAKIT : virus 4. KOMPONIS : simponi :: A. AKTOR : komedi B. KONDEKTUR : orkestra C. SUTRADARA : film D. PENYAIR : soneta E. DIRJEN : pianis 5. KARDIOLOGI : jantung :: A. PATOLOGI : peta B. FARMAKOLOGI : obat-obatan C. AKUNTANSI : perusahaan D. BIOLOGI : ilmu E. REINKARNASI : kepercayaan

Upload: saman-abdurrahman

Post on 18-Dec-2015

20 views

Category:

Documents


8 download

DESCRIPTION

Analogi

TRANSCRIPT

Untuk nomor 1 sampai dengan nomor 5 pilihlah satu diantara lima kemungkinan jawaban yang mempunyai arti sama dengan arti kata yang dicetak dengan huruf besar

Untuk nomor 1 sampai dengan nomor 5 pilihlah satu diantara lima kemungkinan jawaban yang mempunyai hubungan yang sama atau serupa pasangan kata yang terdapat di depan tanda ::

1. GEOLOGI : ilmu ::

A. BIOLOGI : laboratoriumB. ASTRONOMI : galaksi

C. TEORI : praktekD. BERINGIN : pohon

E. MOBIL : setir2. RATA : mulus ::

A. PERAHU : tenggelamB. JARI-JARI : lingkaranC. KAPAK : pengasah

D. BENGKOK : liku

E. GUNUNG : jurang3. MOBIL : bensin ::

A. SAPI : susuB. PESAWAT TERBANG : propanaC. LABORATORIUM : laboran

D. MANUSIA : makanan

E. PENYAKIT : virus4. KOMPONIS : simponi ::

A. AKTOR : komediB. KONDEKTUR : orkestraC. SUTRADARA : film

D. PENYAIR : soneta

E. DIRJEN : pianis5. KARDIOLOGI : jantung ::

A. PATOLOGI : petaB. FARMAKOLOGI : obat-obatan

C. AKUNTANSI : perusahaanD. BIOLOGI : ilmu

E. REINKARNASI : kepercayaan