ushl fiqih 1

Post on 04-Jul-2015

680 Views

Category:

Documents

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

H. ANAS ALHIFNI

PENGERTIAN „AM„am menurut bahasa berarti umum, adalahmencangkup semua perkara yang berbilang-bilang,atau lafadz –lafadz yang menunjukkantercangkup dan termasuiknya semua satuan –satuan yanga ada dalam lafadz itu dengan tanpamenghitung ukuran tertentu dari satuan tersebut

„am menurut istilah ushul fiqh sebagaimana yangdikemukakan oleh abd.hakim ialah :

Artinya : “ lafadz yang menunjukkanpengertian umum yang mencangkup satuan-satuan yang ada pada lafadz itu tanpa adabatasan-batasan jumlah tertentu

Para ulama Ushul Fiqh memberikandefinisi/pengertian „Amm yang berbeda-beda, akan tetapi pada hakekatnya definisitersebut mempunya pengertian yang sama.Para ulama itu antara lain sebagai berikut:

1) Menurut Ulama Hanafiyah:

Setiap lafazh yang mencakup banyak, baiksecara lafazh maupun makna.”

2) Menurut ulama Syafi‟iyah, diantaranya Al-Ghazali:Satu lafazh yang dari satu segi menunjukandua makna atau lebih.”

Maksud dari lafadz „am adalah : lafadz yang mencangkup seluruh bagian-bagian yang terkandung didalamnya. Misalnhya Lafadz (

) manusia,

berarti mencangkup semua manusia tanpaterkecuali.

Lafadz-lafadz yang menunjukkan arti „am ( umum )

Lafadz :

Mufrad yang di marifatkan dengan

Jama’ yang di makrifatkan dengan

Jamak yang Dita’rifkan dengan idhafah

Lafadz-lafadz istifham

Isim maushul

Isim nakirah yang di nafikan

Berdasarkan pengkajian terhadap nash-

nash Al-Qur‟an

1. „Am yang secara pasti dimaksudkan

sebagai keumuman yang tidak

memungkinkan adanya pengkhususan

contohnya surah hud ayat 6, annisa

22,ali-imaran 185, ar-rahman ayat 27,al-

baqarah 285

2. „am yang secara pasti di maksudkan

sebagai kekhususan, yaitu „am yang di

sertai oleh qarinah

Surat ali-imran ayat 97

Surat at-taubah ayat 120

3.‟am yang perlu pengkhususan, yaitu

perlu adanya pengkhususan ketika „am

tersebut tidak di sertai dengan qarinah

yang menunjukkan satuan-satuannya

top related