ujian akhir semester gasal prtv 2015 (r)

Post on 16-Feb-2016

5 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

UJIAN AKHIR SEMESTER GASAL PRTV 2015 UNTAG SBY

TRANSCRIPT

UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SURABAYAFAKULTAS ILMU SOSIAL & ILMU POLITIKPROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI

UJIAN AKHIR SEMESTER GASAL 2015/2016MATA KULIAH : PEMASARAN RADIO & TELEVISI (R)TANGGAL : 15 Desember 2015, Pk. 09.00JUMLAH SKS : 3RUANG : -SIFAT : TAKE HOMEDOSEN : A.A.I Prihandari Satvikadewi, M.Med.Kom

SOALAnda adalah seorang executive pemasaran di Departemen Marketing Global TV. Anda ditugaskan untuk membuat penawaran program pemasaran acara TV – 100% Sport.

1. Pilihlah 1 perusahaan/brand yang akan menjadi prospek Anda, untuk Anda tawari beriklan di acara 100% Sport Global TV. Kemukakan alasan mengapa brand tersebut Anda pilih menjadi calon klien (prospective client) untuk beriklan.

2. Buatlah proposal penawaran beriklan di acara 100% Sport tersebut, yang ditujukan untuk klien/perusahaan yang sudah Anda tetapkan pada poin 1. Perhatikan 7 komponen dalam proposal sbb:

a. Kebutuhan Klien b. Alasan Mengapa Program Anda dan TV Anda layak untuk dipertimbangkanc. Bagaimana program yang Anda tawarkan akan bisa mengakomodasi kebutuhan

klien.d. Bukti yang meyakinkan bahwa program 100% Sport di Global TV akan mampu

memenuhi kebutuhan klien tersebut.e. Jadwal acara yang favorable bagi klienf. Unsur inovatif dalam penawaran Andag. Perhitungan harga

Format Proposal Penawaran harus mengandung 4 poin sbb:

1. Surat Pengantar2. Isi Proposal3. Profil Acara4. Penawaran Harga

CATATAN KHUSUS- Semua jawaban (No.1 & 2) diketik di kertas A-4, font Times New Roman 12pt, spasi 1,5.

Jawaban dengan tulisan tangan tidak diperkenankan. Keterlambatan pengumpulan dianggap tidak mengikuti UAS

- Mohon tidak disampul mika.

top related