the luck factor

Post on 18-Nov-2014

523 Views

Category:

Business

34 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

The Luck Factor - buku yang ditulis oleh Richard Wiseman - merupakan hasil riset yang dijalankan selama beberapa tahun - yang menjawab pertanyaan faktor-faktor apa saja yang membedakan seseorang yang beruntung dan yang tidak beruntung.

TRANSCRIPT

1

L UC KTHE

factor

4 langkah (ilmiah) agar lebih beruntung

2

Professor Richard Wiseman now heads a research unit based within the Psychology Department at the University of Hertfordshire.

3

4 Prinsip keberuntungan

1234Maksimalkan Kesempatan Kebetulan

DengarkanInstingKeberuntunganAnda

Harapkan Kemujuran

UbahKemalanganMenjadiKemujuran

4

1Maksimalkan Kesempatan Kebetulan

5

A. Membangun dan menjaga “Jaringan Keberuntungan”Menikmati bergaul dengan orang lain

6

B. Menyikapi hidup dengan lebih santai

Santailah, nikmati setiap momen. Jangan biarkan pengharapan membatasi pandangan Anda

7

Banyak orang beruntung memaksimalkan kesempatan dengan membuka diri kepada pengalaman baru.

C. Terbuka untuk pengalaman baru

8

2DengarkanInstingKeberuntunganAnda

9

A. Dengarkan intuisi dan perasaan AndaOrang yang beruntung mempercayai intuisi mereka.

10

B. Tingkatkan Intuisi AndaPergi ke tempat tenang, ibadah, meditasi, dll.. Ada banyak cara untuk meningkatkan intuisi. Pilih yang sesuai dengan Anda.

11

3Harapkan Kemujuran

12

A. Memandang masa depan dengan positifKeberuntungan akan banyak terjadi di masa depan

13

B. Berusaha mencapai tujuan walau kemungkinannya kecil dan tidak putus asa

14

4UbahKemalanganMenjadiKemujuran

15

A. Melihat sisi positif dari hal buruk yang dialami

16

B. Yakin bahwa hal buruk yang terjadi saat ini, dalam jangka panjang akan menjadi kebaikan

17

C. Tidak berlama-lama merenungi nasib buruk yang dialami

18

D. Mengambil langkah agar tidak terjadi lagi hal buruk yang sama di masa depan

19

iwan_pramana@yahoo.com

20

Credit image• 123rf.com• zontikgames.com• imperfectspirituality.com• commons.wikimedia.org• bhmpics.com• indulgy.com• 1000awesomethings.com• cbpartners.org• journeymart.com• drwayneandersen.com

20

Terimakasih

top related