sri sukaesih

Post on 11-Feb-2017

178 Views

Category:

Education

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

ACTIVE LEARNING BASED ON BETTER TEACHING AND LEARNING (BTL) TO IMPROVE PROCESS SKILL AND STUDENTS STUDY RESULT

PEMBELAJARAN AKTIF BERBASIS BETTER TEACHING AND LEARNING (BTL) UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN PROSES DAN HASIL BELAJAR SISWA

SEMINAR NASIONAL IPA VI, GRASIA 25 APRIL 2015

OLEH:Sri Sukaesih, Krispinus Kedati PukanJurusan Biologi, FMIPA, Unnes

PENDAHULUAN Masih rendahnya kualitas proses

pembelajaran di kelas: guru masih lebih banyak menyajikan teori, konsep IPA, kurang memberikan “ruang” kepada siswa untuk mengembangkan keterampilan proses sains ------ pengalaman belajar menjadi kurang optimal.

KPS dan hasil belajar siswa rendah < 70% (perlu ditingkatkan)----- hasil observasi pada topik sistem gerak di SMP N 21 Semarang.

ALTERNATIF SOLUSI

DESAIN PEMBELAJARAN AKTIF/ STUDENT CENTER LEARNING

MEMBERIKAN KESEMPATAN SISWA UNTUK MELAKUKAN BERBAGAI

KEGIATAN EKSPLORASI

MEMBERIKAN PENGALAMAN BELAJAR YANG BERMAKNA BAGI SISWA

ACTIVE LEARNING BASED BTL

BTL: Better Teaching Learning Pengajaran Better Teaching and Learning disingkat

BTL, dikembangkan oleh Decentralized Basic Education (DBE).

Program DBE USAID Indonesia adalah program kerjasama

antara Pemerintah Indonesia dan Pemerintah Amerika Serikat yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas pendidikan dasar dan menengah di Indonesia melalui tiga komponen yang terintegrasi, diantaranya: meningkatkan mutu pengajar dan program pembelajaran melalui pembelajaran bermakna.

Terdapat Modul yang berisi Unit-unit pembelajaran bermakna.

TUJUAN PENELITIANMendeskripsikan penerapan pembelajaran aktif berbasis BTL dalam meningkatkan keterampilan proses dan hasil belajar siswa SMPN 21 Semarang.

METODE PENELITIAN JENIS PENELITIAN

Penelitian tindakan kelas (Classroom Action Research): planing, action, observing, evaluation and reflection

TEMPAT & WAKTUPenelitian dilaksanakan di SMPN 21 Semarang, pada semester gasal 2013/2014.

Indikator Pencapaian

Skor keterampilan proses siswa mencapai skor ≥ 75%

Nilai hasil belajar siswa ≥ 75

HASIL: Keterampilan ProsesNo Process Skills Percentage (%) of process skills

of Grade VIII

Cycle 1 Cycle 2  

1 Observation 96.0 100.0

2 Data collecting 89.0 92.0

3 Data analysis 83.0 93.0

4 Interpretation 83.0 96.0

5

6

7

Conclusion

Comunication

Showcase

67.0

76.0

73.0

93.0

97.0

88.0

Average 80.95 94.29

Hasil Belajar SiswaNo Score Percentage (%) distribution of

study result of Grade VIII

Cycle

1

Cycle 2

1 90 -

100

00.0 00.0

2 80 - 89 12.0 34.0

3 70 - 79 73.0 54.0

4 60 -

69

15.0 12.0

5 50 - 59 00.0 00.0

Average 74.0 77.0

SIMPULAN PENERAPAN PEMBELAJARAN AKTIF

BERBASIS BETTER TEACHING AND LEARNING (BTL) DAPAT MENINGKATKAN KETERAMPILAN PROSES DAN HASIL BELAJAR SISWA SMPN 21 SEMARANG

SEKIANTERIMA KASIH

top related