sim_k00_intro.ppt

Post on 07-Apr-2016

218 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN

WAHONO

UMUM• Dosen: Wahono, Ir. MT.• SKS: 2.0 • Kontak : 08123317306 (wahono)• E-Mail : wahono@mx1.umm.ac.id

• Web Site:

• Webboard: http://upt.umm.ac.id/elmu• Untuk mengakses eLMU diperlukan account

di umm.net.

UMUM• Menguraikan:

– peran sistem informasi dalam organisasi – bagaimana mereka berhubungan dengan

tujuan dan struktur organisasi.

UMUM• Mengidentifikasi konsep-konsep dasar

– sudut pandang sistem, – organisasi sistem, – sifat informasi dan aliran informasi, – dampak sistem terhadap manajemen dan

organisasi,– pemrosesan informasi oleh manusia dan

konsep-konsep kognitif yang terkait.

UMUM• Mengenalkan berbagai jenis aplikasi

yang menjadi bagian sistem informasi

PRASYARATPengetahuan tentang:

– peran teknologi informasi, – organisasi sistem komputer, – (satu) bahasa pemrograman komputer

tingkat tinggi

PUSTAKAHariyanto, B., 2004, Sistem Manajemen Basisdata:

Pemodelan, Perancangan, dan Terapannya, Penerbit Informatika.

McLeod, R., 1996. Sistem Informasi Manajemen, Jilid 1 dan Jilid 2, PT. Prenhalindo.

Whitten, J.L., Bentley, L.D., dan Dittman, K. C., 2004. Metode Desain dan Analisis Sistem (Edisi 6), Mc. Graw Hill Education & Penerbit Andi.

Zwass, V., 1998, Foundations of Information Systems, Irwin/ McGraw-Hill: A Division of The McGraw-Hill Companies, Boston, Massachusetts

PENILAIAN (tentatif)⡄Penilaian Bobot (%)

Ujian #1: Mid-Semester-Dasar-dasar Sistem Informasi: 1-7

15.0%

Ujian #2: Final- Dasar-dasar Sistem Informasi: 8-16

25.0%

Online Activities 20%

Class Project 10%

Semester Project 20.0%

PENILAIAN (tentatif)

A 87.0% - 100.0%

B 77.0% - 86.9%

C 70.0% - 76.9%

E 0.0% - 69.9%

TOPIK PERKULIAHAN1. Struktur sistem informasi dan perannya dalam

organisasi.2. Teknologi informasi3. Sistem informasi untuk manajemen4. Mengembangkan dan membangun sistem

informasi5. Penjaminan kualitas dalam sistem informasi6. Isu-isu etika, sosial, dan global dalam sistem

informasi

Materi KuliahBagian 1: Konteks Sistem Informasi

1. Pengenalan terhadap Sistem Informasi dan Kemampuannya.

2. Konsep Dasar Sistem Informasi3. Bersaing dengan Sistem Informasi

Materi KuliahBagian 2: Teknologi informasi

4. Perangkat Keras Sistem Informasi5. Perangkat Lunak Sistem Informasi6. Manajemen Database7. Telekomunikasi, Internet, dan Arsitektur

Sistem Informasi

Materi KuliahBagian 3: Sistem Informasi untuk Manajemen

8. Dukungan terhadap proses Pengambilan Keputusan

9. Transaction Processing and Management Reporting Systems

10. Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan dan Sistem Informasi Eksekutif

11. Sistem Ahli dan Kecerdasan Buatan Terapan12. Membangun dan Mengelola Sistem Informasi

Materi KuliahBagian 4: Membangun dan Mengelola

Sistem Informasi13. Business Reengineering, Perencanaan

dan Pengembangan Sistem Informasi 14. Mengelola dan Mengendalikan Sistem

Informasi15. Daur hidup pengembangan dan analisis

sistem16. Dari perancangan hingga pemeliharaan

sistem informasi

Materi KuliahBagian 5: Isu-isu etika, sosial, dan global

dalam Sistem Informasi17. Isu-isu etika dan sosial dalam sistem

informasi18. Berinovasi dengan sistem informasi untuk

menggapai dunia global.

top related