presus forensik umy fix

Post on 17-Feb-2016

253 Views

Category:

Documents

3 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

presus forensik

TRANSCRIPT

PRESENTASI KASUSKecelakaan Lalu Lintas

Disusun Oleh :

AT Titis Ayu Wulandari (20100310003)Aliqa Citra Septiani (20100310008)Yurni Dwi Astuti (20100310009)Anggia Putri Harina (20100310013)Gigih Parditha Yudha (20100310035)Zariat Primatama (20100310034)Anietya Widyanita (20100310068)Pipit Puspita (20100310084)One Bima Atmaja (20100310115)

Penyidik

• Penyidik : YR• No. Surat :

B/II/X/2015/Lantas• Tanggal Surat : 11 Oktober 2015• Tanggal Otopsi : 11 Oktober 2015• Kode : KLL• Jenis Pemeriksaan: PL

Identitas Korban

Nama : Sdr. Banu Tri PambudiNo VeR : 105/2015Alamat : Dusun Karanganyar RT 8 RW 4

Gandrungmangu CilacapTanggal Kejadian : 11 Oktober 2015Pekerjaan : MahasiswaAgama : Islam

Kronologis

• Kecelakaan terjadi pada hari Minggu tanggal 11 Oktober 2015 sekitar pukul 03.40 WIB di Jl. Gejayan• Korban naik motor dengan kecepatan tinggi, tiba-tiba oleng dan menabrak pot bunga

Jenis Ket Analisa

Surat permintaan otopsi jenazah Ada Pasal 133 KUHAP ayat 2

Berita acara penyerahan jenazah Ada Pasal 121 KUHAP BAB XIV

Berita acara penerimaan jenazah Ada Pasal 121 KUHAP BAB XIV

Berita acara penyerahan barang bukti

Ada Pasal 121 KUHAP BAB XIV

Surat pernyataan keluarga/ahli waris

Ada Pasal 134 KUHAP, PP no 18 th 1981 pasal 2

Laporan wartawan Ada Pasal 184 KUHAP

Surat keterangan medis sementara Ada

Surat keterangan kematian Ada UU no 23 th 2006 tentang administrasi kependudukan, Peraturan Bersama MENKES

dan MENDAGRI no 15 thn 2010

Label Tidak Ada

Pasal 133 KUHAP ayat 3

Kelengkapan Medikolegal

Analisis Aspek Medikoetikolegal• KUHP pasal 133 ayat 1 dan 2 mengenai permintaan

tertulis penyidik TERPENUHI. Surat nomor B/05/X/2015/Lantas tanggal 1 Oktober 2015 dari Resort Sleman, permohonan visum et repertum luar.

• KUHP pasal 133 ayat 3 mengenai pelabelan jenazah TIDAK TERPENUHI

• KUHP pasal 134 ayat 2 dan 3 mengenai persetujuan tertulis dari pihak keluarga TERPENUHI.

• Berita acara penyerahan jenazah TERPENUHI.

Identifikasi

45°

45°

180°

180°

30°

SIKAP JENAZAH

Muka menghadap ke kanan sumbu

tubuh, membentuk sudut 120°

Lengan atas kanan terhadap lengan

bawah kanan membentuk sudut

150°

Lengan atas kiri terhadap lengan

bawah kiri membentuk sudut

100°

Tungkai atas kanan terhadap tungkai

bawah kanan membentuk sudut

110°

Tungkai atas kiri terhadap tungkai

bawah kiri membentuk sudut

180°

Kaku yang sukar di gerakan:

Livor Mortis :

Berat jenazah: 71,04 kgPanjang jenazah : 164 cm

sekumpulan luka lecet geser, bentuk tidak beraturan, warna merah, arah tidak beraturan,

kondisi kotor, dasar kulit, ukuran 12x11cm, teraba derik tulang

Luka lecet geser dan robek, bentuk tidak beraturan, warna merah, kondisi kotor,

dasar tulang, ukuran 10x10x1cm, teraba derik tulang

Luka robek, bentuk tidak beraturan, warna merah, arah dalam keluar, kondisi

kotor, dasar tulang, ukuran 3x1,5cm. Teraba derik tulang

Keluar cairan berwarna merah,

teraba derik tulang.

Teraba derik tulang

KEPALA

EKSTREMITAS ATAS

KIRI

BELAKANG

Terdapat luka lecet geser, bentuk bulat, warna coklat, arah dari luar ke

dalam, kondisi bersih, dasar kulit, ukuran 3x2cm

Terdapat luka lecet tekan, bentuk tidak beraturan, warna coklat, arah dari luar ke dalam, kondisi bersih, arah dari luar

ke dalam, ukuran 3x3cm

EKSTREMITAS BAWAH

KIRI

DEPAN

Luka lecet geser, bentuk tidak beraturan, kondisi kotor, dasar kulit, ukuran 1x0,5cm. Tidak teraba derik

tulang

Luka lecet geser, bentuk tidak beraturan, warna merah, arah tidak beraturan, kondisi kotor, dasar kulit,

ukuran 38x10,5cm. Tidak teraba derik tulang

EKSTREMITAS BAWAH

KIRI

DEPAN

Terdapat luka robek, bentuk tidak beraturan, warna merah, arah dari dalam ke luar, kondisi kotor, dasar

otot, ukuran 5x5x2

Luka lecet geser, bentuk tidak beraturan, warna merah, arah tidak beraturan, kondisi kotor, dasar kulit,

ukuran 38x10,5cm. Tidak teraba derik tulang

GENITAL

Keluar cairan berwarna putih kental

DEPAN

PEMERIKSAAN LUAR

• Pada punggung tidak terdapat luka dan tidak teraba derik tulang

PUNGGUNG

• Pada pantat tidak terdapat luka.

PANTAT

• Pada sekitar dubur tidak terdapat luka.• Dari lubang tidak keluar kotoran

DUBUR

LaboratoriumGolongan darah : BTes Alkohol : negatif

• Tes alkohol dilakukan dengan metode mikrodifusi conway.• Kadar alkohol diperiksa untuk menentukan apakah ada pengaruh

alkohol sebagai salah satu penyebab KLL tersebut.

PEMERIKSAAN DALAM

TIDAK DILAKUKAN SESUAI DENGAN SURAT PERMINTAAN PENYIDIK

PERKIRAAN WAKTU KEMATIAN

Tanda Kematian Sekunder

Ada / Tidak Perkiraan Saat Kematian

Lebam mayat Ada dan tidak hilang dalam penekanan

8 - 12 jam

Kaku Jenazah Ada < 12 jam

Pembusukan Tidak tampak < 24 jam

Perkiraan waktu kematian antara 8 - 12 jam sebelum dilakukan pemeriksaan

Lebam mayat

Pembusukan

Kaku mayat

Saat Kematian

2 jam

12 jam

6 jam

8 jam 12jam

24 jam

8 jam 12jam

KESIMPULAN

1. Jenazah laki-laki, berat badan 71,04 kg, tinggi badan 164 cm dan golongan darah B.2. Teraba derik tulang pada dahi, sekitar mata kanan dan kiri, hidung, dagu dan terdapat

patah tulang terbuka pada rahang atas dan bawah akibat kekerasan tumpul.3. Keluar darah dari mulut.4. Terdapat luka robek pada dahi, sekitar mata kiri dan kaki kiri. Terdapat luka lecet

geser pada dahi, pipi kiri, lengan bawah kiri,tungkai bawah kiri dan kaki kiri. Terdapat patah tulang terbuka pada jari kelima kaki kiri akibat kekerasan tumpul.

5. Kelainan no. 2 dapat menyebabkan kematian, tanpa mengesampingkan sebab kematian lain yang disingkirkan sehubungan dengan kematian korban. Sebab pasti kemtaian korban tidak dapat ditentukan karena tidak dilakukan pemeriksaan dalam sesuai surat penyidik.

6. Saat kematian diperkirakan 8-12 jam sebelum saat pemeriksaan

Daftar Pustaka

Budianto Arif. 1997. Ilmu Kedokteran Forensik. Bagian Kedokteran Forensik Fakultas Kedokteran Forensik Universitas Indonesia. Jakarta.

TERIMA KASIH

Pertanyaan ???

1.Untu pemeriksaan alkohol selain Conway?2. Kemungkinan kematian dan sebab?3. Px penunjang yg dilakukan apa sudah cukup?4. Tes alkohol pumtuk penurunan kesadaran?

top related