presentation 1

Post on 18-Jan-2016

30 Views

Category:

Documents

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Penalaran Statistik MPKT B

TRANSCRIPT

PENALARAN KUANTITATIF

METODE SENSUS

Metode yang biasa digunakan, yaitu : Wawancara/interview Kuisioner

Metode sensus yang kami pilih adalah metode kuisioner, dengan alasan :

1. Waktu yang lebih efektif 2. Pertanyaan yang tidak butuh penjelasan

JUMLAH POPULASI YANG DISENSUS

Populasi yang dijadikan sampel adalah kelas MPKTB 10 sebanyak...........

JENIS PEUBAH

Peubah Bebas : Peubah Terikat :

BODY MASS INDEX

Diperuntukkan untuk mengukur seseorang memiliki tubuh yang ideal, kurus, atau obesitas. Rumus ini hanya mempertimbangkan berat dan tinggi badan

BMI= berat (kg) / tinggi badan x tinggi badan (m)

Underweight : < 18,5Normal : 18,5 - 24,9 Overweight : 25 – 29,9Obesitas : > 30

BASAL METABOLIC RATE

Merupakan kebutuhan energi minimal yang dibutuhkan tubuh untuk menjalankan proses tubuh yang vital (pernafasan, peredaran darah dsb.)

BMR awal = BP x 24 jam x 1 kkl

BP = (Tb-100) – {10%.(TB-100)}

BP : Berat PerhitunganTb : Tinggi Badan

BMR (HARRIS-BENEDICT)

Laki-laki = 66 + (13,7 x BB) + (5 x TB) – (6,8 x U)

Perempuan = 65,5 + (9,6 x BB) + (1,8 x TB) – (4,7 x U)

DISTRIBUSI BMI DAN BMR

GRAFIK BMI DAN BMR

top related