presentation 1

Post on 08-Dec-2014

37 Views

Category:

Documents

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Hubungan Kepuasan Pasien dengan Minat Pasien dalam Pemanfaatan Ulang Pelayanan Kesehatan pada Praktek Dokter Keluarga

Nova Harianti, Sked.70 2008 021

Pembimbing : dr. Achmad Ridwan MO

Telaah Jurnal

Pendahuluan

Dokter Jurnal Long life study

Pendahuluan

Rumusan masalah

Tujuan

Manfaat

Apakah jurnal ini memenuhi kriteria sebagai sumber yang valid, penting dan bisa

diaplikasikan pada pasien menurut pedoman telaah kritis evidence based medicine ?

Dapat diputuskan layak tidaknya informasi yang terdapat dalam jurnal tersebut untuk

digunakan dalam kegiatan ilmiah atau untuk kepentingan klinis.

Menentukan apakah jurnal ini telah memenuhi kriteria sebagai sumber yang

valid, penting dan bisa diaplikasikan pada pasien menurut pedoman telaah kritis

evidence based medicine

Resume jurnal

Nama Peneliti

Merry Tiyas Anggraini, Afiana RohmaniFakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Semarang

Tempat dan Waktu Penelitian

Klinik Sayung Husada pada tahun 2011

Resume jurnal

Tujuan Penelitian

Mengkaji dan menganalisis tingkat kepuasan pasien dengan mengukur persepsi pasien terhadap

kualitas pelayanan di klinik Sayung Husada, mengkaji dan menganalisis tingkat kepuasan

pasien terhadap minat kunjungan ulang pada klinik dokter keluarga di klinik Sayung Husada, mengkaji

dan menganalisis pengaruh kualitas pelayanan medis, paramedis dan penunjang medis terhadap

kepuasan pasien/pelanggan di klinik Sayung Husada.

Resume jurnal

Rancangan

Metode

Instrumen

Sampel

non eksperimental dengan pendekatan cross sectional

Survei deskriptif

Kuesioner (closed ended; check list question)

97 Pasien Klinik Sayung Husada pada Juli – Agustus 2011

Resume jurnal

Analisis data

Univariat Bivariat

gambaran responden dalam

bentuk tabel distribusi dan

frekuensi

hubungan antara variable bebas

dengan variable terikat

menggunakan uji chi square.

Standar kemaknaan hubungan yang digunakan adalah p<0,05 (signifikansi 5%).

Resume jurnal

•Saran penelitianTidak terdapat saran penelitian

Resume jurnal• Korelasi antara isi jurnal dan realita klinis

• Hasil penelitian di jurnal ini• Terdapat hubungan yang bermakna antara kepuasan pelayanan

Dokter dengan kembali berkunjung ke Klinik Dokter Keluarga.• Terdapat hubungan yang bermakna antara kepuasan pelayanan

tenaga paramedis dengan minat pasien kembali berkunjung ke Klinik Dokter Keluarga

• Tidak terdapat hubungan yang bermakna antara kepuasan pelayanan tenaga administrasi dengan minat pasien kembali berkunjung pasien ke Klinik Dokter Keluarga

• Terdapat hubungan yang bermakna antara kepuasan pelayanan sarana dan prasarana penunjang dengan minat pasien kembali berkunjung ke Klinik Dokter Keluarga.

Resume jurnal• Kondisi riil di klinis atau lapangan

• Penyelenggaraan pelayanan dokter keluarga harus dilakukan dengan suatu standar kualitas pelayanan tertentu sehingga dokter keluarga dapat berperan maksimal sebagai pintu gerbang pelayanan kedokteran dan kesehatan. Indikator untuk menilai kualitas pelayanan kesehatan dokter keluarga adalah dengan melihat mutu penyelenggaraan pelayanan dokter keluarga itu sendiri. Salah satu pelayanan kesehatan yang bermutu adalah pelayanan kesehatan yang dapat memuaskan setiap pemakai jasa pelayanan kesehatan sesuai dengan tingkat kepuasan rata-rata penduduk.

Resume jurnal

•Untuk di klinik Sayung Husada sendiri jumlah kunjungan mengalami penurunan dalam satu tahun terakhir ini, padahal sebelumnya pelayanan tersebut menjadi primadona bagi masyarakat sekitarnya.

Resume jurnal

Perbandingan isi jurnal dengan teori atau hasil penelitian yang sudah ada

•Tidak terdapat pembahasan yang menjelaskan perbandingan antara isi jurnal dengan teori atau hasil penelitian-penelitian yang sudah ada sebelumnya.

Analisis jurnal

Click here

Kesimpulan dan Saran

•Kesimpulan •Jurnal dengan judul Hubungan Kepuasan

Pasien dengan Minat Pasien dalam Pemanfaatan Ulang Pelayanan Kesehatan pada Praktek Dokter Keluarga belum memenuhi persyaratan validitas , penting, dan relevan untuk digunakan sebagai sumber ilmiah di klinik.

Kesimpulan dan saran

•Saran •Agar sebuah jurnal dapat dijadikan

sumber referensi yang memenuhi kriteria sebagai sumber yang valid, penting dan bisa diaplikasikan pada pasien menurut pedoman telaah kritis evidence based medicine hendaknya para peneliti lebih memperhatikan kelengkapan isi jurnal dan memperhatikan syarat-syarat penulisan dalam jurnal tersebut.

Kesimpulan dan saran

•Untuk jurnal ini disarankan agar mencantumkan populasi penelitian, rumus pengambilan sampe yang digunakan, serta perbandingan hasil penelitian dengan teori maupun hasil penelitian-penelitian terdahulu.

Terima kasih

top related