ppt demografi kita

Post on 20-Oct-2015

55 Views

Category:

Documents

3 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

GRIFAN RABILLAHRAMZA SHIDDIQ AS’ARY

FERISA ARINTHAINTAN KUSUMA DEWI

DATA DEMOGRAFISPUSKESMAS BANJARBARU

PENDAHULUAN

Tujuan diselenggarakannya

pembangunan kesehatan

Terwujud derajad kesehatan masyarakat

yang optimal

• Untuk mengoptimalkan kesehatan masyarakat di

lingkungan Pemerintah Kota Banjarbaru

Peraturan Walikota Nomor: 21 Tahun 2008,

tanggal 28 November organisasi dan tata kerja

pusat Kesehatan Masyarakat di lingkungan

Pemerintah Kota Banjarbaru Puskesmas

Banjarbaru melaksanakan fungsi-fungsinya.

TUJUAN

UMUM

• mendeskripsikan data demografi dan menganalisis masalah di puskesmas Banjarbaru selama tahun 2014

TUJUAN

KHUSUS :• Mendeskripsikan data umum demografi : keadaan

geografis, distribusi penduduk, sarana prasarana, dan sumber daya puskesmas Banjarbaru tahun 2014

• Mendeskripsikan data khusus demografi : jumlah kunjungan, penggunaan obat, penyakit yang diobati dan upaya pokok di puskesmas Banjarbaru tahun 2014.

• Menganalisis kekuatan dan kelemahan puskesmas Banjarbaru berdasarkan data demografi.

• Memberikan solusi atas kelemahan puskesmas Banjarbaru.

MANFAAT

• Laporan ini diharapkan dapat dijadikan sebagai masukan bagi perbaikan kegiatan program yang dilaksanakan dan sebagai bahan acuan untuk meningkatkan mutu penyelenggaraan pelayanan kesehatan terhadap masyarakat.

GambaranUmum

GambaranUmum

GambaranUmum

BATAS WILAYAH

Puskesmas Banjarbaru termasuk dalam Kecamatan Banjarbaru Selatan, Kota Banjarbaru, Propinsi Kalimantan Selatan, Kelurahan Guntung Paikat Jalan Rampai I Banjarbaru. Luas wilayah + 14,66 km2.

• Kelurahan Loktabat Selatan, 8,58 km2

• Kelurahan Kemuning, 3,61 km2

• Kelurahan Guntung Paikat, 2,47 km2

Batas-batas wilayah kerja Puskesmas Banjarbaru

Utara

Kecamatan Banjarbaru Utara

Timur

Kecamatan Banjarbaru Utara

Barat

Kecamatan Landasan Ulin

Selatan

Kecamatan Cempaka

KEADAAN TANAH DAN IKLIM

Jenis tanah yang berada di kawasan ini adalah tanah pegunungan.

Iklim yang berpengaruh adalah iklim tropis dengan musim penghujan dan musim kemarau.

JANGKAUAN TRANSPORTASI

Dapat dijangkau dengan transportasi

darat

Kendaraan roda 4

Kendaraan roda 2

DISTRIBUSI PENDUDUK

Tabel 2.1 Jumlah Penduduk Wilayah Kerja Puskesrnas Banjarbaru Tahun 2012

Sumber: Laporan Tahunan Puskesmas Alalak Selatan Tahun 2012

No Kelurahan Jumlah (jiwa)

Kepadatan (jiwa/km2)

Kategori

1 Loktabat Selatan 8.985 1047,2 Sangat padat

2 Kemuning 9.128 2528 Sangat padat

3 Guntung Paikat 8.570 3.469, 6 Sangat padat

  Jumlah 26.683 7044, 8 Sangat Padat

DISTRIBUSI PENDUDUK

• Distribusi Penduduk Berdasarkan Jenis Kelamin di Kecamatan Banjarbaru Selatan tahun 2012

No. Kelurahan

Jumlah Penduduk

Laki-laki Perempuan Jumlah

1. Loktabat Selatan 4.656 Jiwa 4.329 Jiwa 8.985 Jiwa

2. Kemuning 4.643 Jiwa 4.485 Jiwa 9.128 Jiwa

3. Guntung Paikat 4.331 Jiwa 4.239 Jiwa 8.570 Jiwa

Jumlah 13.630 Jiwa 13.053 Jiwa 26.683 Jiwa

DISTRIBUSI PENDUDUK

Menurut Peraturan Pemerintah nomor

104 tahun 2000 usia

15-64 tahun

termasuk dalam

golongan usia

produktif, dari tabel

dapat dilihat bahwa

distribusi penduduk dari ketiga kelurahan tersebut

terbanyak pada usia produktif.

Tabel 2.3 Distribusi Penduduk Menurut Kelompok Umur di Wilayah Kerja Puskesmas Banjarbaru Tahun 2012.

Kelompok Umur Jumlah Persen

0-5

5-10

11-15

16-20

21-25

26-35

>35

1.128

1.601

1.587

4.434

1.547

4.921

11.465

4,4

6,25

6,19

17,32

6,07

19,22

42,96

Total 26.683 100

Sumber : Data Tahunan Kecamatan Banjarbaru Selatan 2012

DISTRIBUSI PENDUDUK

Tabel 2.4 Distribusi Penduduk Menurut Pekerjaan di wilayah Kerja Puskesmas Banjarbaru Kota Banjarbaru Tahun 2012

No. Pekerjaan Jumlah Persen

1 Pengrajin 84 0,33

2 Petani 250 0,98

3 Buruh tani 333 1,3

4 TNI/Polri 474 1,85

5 Pedagang Keliling 579 2,26

6 Pensiunan PNS/TNI/Polri 612 2,39

7 Wiraswasta 633 2,47

8 Karyawan swasta 2270 8,87

9 PNS 3670 13,75

10Lain-lain (yang belum / tidak bekerja dan anak-

anak)17775 69,5

Jumlah 26.683 100

• Tabel 2.5 Distribusi Penduduk Menurut Jenis Pendidikan di Wilayah Kerja Puskesmas Banjarbaru Tahun 2012

DISTRIBUSI PENDUDUK

Jenis Pendidikan Jumlah (Jiwa) Persen

Tidak Tamat SD 1384 7

Tamat SD – SLTP 8788 32

Tamat SLTA 8514 31

Tamat Akademi / PT 7997 30

Jumlah 26.683 100,00

DISTRIBUSI PENDUDUK

• Tabel 2.6 Distribusi Penduduk Menurut Agama di Wilayah Kerja Puskesmas Banjarbaru Tahun 2012.

Agama Jumlah (Jiwa) Persen

Islam 27471 96,15

Kristen khatolik 281 0,98

Kristen Protestan 727 2,54

Hindu 39 0,13

Budha 52 0,18

Jumlah 28.570 100,00

No Kelurahan

Sekolah

JumlahTK SD /MI SMP /MT SMA/SMK /MA Akademi PT Ponpes

1Loktabat Selatan 4 3 2 2 1 1 -

13

2Guntung Paikat 6 5 3 3 - - -

17

3Kemuning 5 4 - 1 - 1 1

12

Total 42

Jumlah Sarana Umum di Wilayah Puskesmas Banjarbaru Tahun 2012

• Jumlah Sarana Kesehatan Pribadi Warga di Wilayah Kerja Puskesmas Banjarbaru Tahun 2012.

6512

6699

6701

6400 6450 6500 6550 6600 6650 6700 6750

Rumah

Jamban Leher Angsa

Sarana Air bersih

Jumlah

GAMBARAN PUSKESMAS BANJARBARU

VISI

• Terwujudnya Puskesmas yang Berkualitas dan Profesional menuju Banjarbaru sehat.

MISI

• Memberikan pelayanan yang berkualitas• Meningkatkan peran serta masyarakat• Menyediakan sumber daya manusia yang professional • Mengelola lingkungan dengan baik• Pengeloalaan manajemen puskesmas secara ekfektif dan efisien• Menyediakan Sarana dan Prasarana yang memadai dan berkualitas

MOTTO

• Ramah dan Profesional dalam pelayanan kepuasan anda harapan kami.

SUMBER DAYA PUSKESMAS

Gedung Induk Pelayanan Puskesmas

Gedung Pelayanan Puskesmas Lantai 1• Ruangan Loket Umum• Ruangan Poli Gigi• Ruangan BP Anak/MTBS• Ruangan BP Umum• Ruangan Apotik• Ruangan KIA• Ruangan Laboratorium• Ruangan Radiologi• Ruangan Konsultasi TB Paru

SUMBER DAYA PUSKESMAS

Gedung Rawat Inap / PONED• Instalasi Gawat Darurat• Ruangan Bersalin• Ruangan USG• Ruangan Rawat Inap• Ruangan linen, scrub, dan steril• Ruangan TFC

SUMBER DAYA PUSKESMAS

Puskesmas Pembantu (Pustu)

•Pustu Rahmatullah•Pustu Pangeran•Pustu Kuin Utara

Posyandu Balita

•Kelurahan Kuin Utara : 6 posyandu•Kelurahan Alalak Selatan : 10 posyandu•Kelurahan Pangeran: 7 posyandu

SUMBER DAYA PUSKESMAS

Posyandu Lansia

• Kelurahan kuin utara : 2 posyandu• Kelurahan alalak selatan : 0 posyandu• Kelurahan pangeran : 1 posyandu

Poskesdes

• Kelurahan kuin utara : 1 poskesdes• Kelurahan alalak selatan : 1 poskesdes• Kelurahan pangeran : 1 poskesdes

SUMBER DAYA PUSKESMAS

Tabel 2.6 Nama dan Alamat Posyandu Wilayah Kerja Puskesmas Alalak Selatan

Kelurahan Kuin Utara Kelurahan Alalak

Selatan Kelurahan Pangeran

Kumala Sari (RT 7) Gelatik (RT 9) Sari Melati (RT 11) Indah sari (RT 6) Merpati (RT 1) Kemuning (RT 13) Surya Gemilang (RT 26) Cendrawasih (RT 5) Mawar (RT 5) Intan Sari (RT 16) Rajawali (RT 6) Adyaksa (RT 16) Karmila Sari (RT 14) Garuda (RT 7) Anggrek (RT 9) Mayang Sari (RT 8) Kasuari (RT 8) Kaca Piring (RT 25) Nuri (RT 10) Kamboja Kutilang (RT 12) Dasamaya (RT 16) Walet (RT 26)

Sumber: Data dinding Puskesmas Alalak Selatan

TENAGA KERJANo. Sumber Daya Tenaga Kerja Jumlah (orang)

1 Dokter Umum 3

2 Dokter Gigi 1

3 Sarjana Kesehatan Masyarakat 1

4 Bidan  

  -S1 1

  -D3 (AKBID) 5

  -Dl 3

5 Perawat  

  -S1 0

  -D3 (AKPER) 6

  -SPK 3

6 Perawat Gigi 4

7 Apoteker 1

8 Asisten Apoteker 2

9 Petugas Kesling 2

10 Petugas Laboratorium 2

11 Pekarya Kesehatan 1

12 Petugas Gizi 4

13 Fisioterafis 0

14 Refraksionis 0

15 Verifikator Keuangan 1

16 Radiographer 1

17 TKS 1

JUMLAH 46

Tabel 2.7 Jumlah Karyawan Puskesmas Alalak Selatan

Tabel 2.8 Jabatan Pegawai Puskesmas Alalak Selatan per Desember 2011

No Nama Jabatan 1 drg. R. Toriq F.C Kusuma Kepala Puskesmas 2 dr. Tutik Darmayanti Pelaksana Farmasi 3 dr. Naimatul Wardah Pelaksana Farmasi 4 Noril Bakhdi Pelaksana Perawatan 5 Kartini Sihombing AMKeb Pelaksana Kebidanan 6 Hj. Karmini S.KM Pelaksana Kebidanan 7 Hj. NIlawati Pelaksana Perawatan 8 Hamidah, AMKg Pelaksana Prwt Gigi 9 Anisah Pelaksana Kebidanan 10 Huzainah Pelaksana Perawat Gigi 11 Agustina Pelaksana Kebidanan 12 Idaliani Pelaksana Pekarya Kesehatan 13 Sri Ningsih Pelaksana Perawatan 14 Siti Bulkis Pelaksana Farmasi 15 Said Mahdi Pelaksana Perawatan 16 Khairiyani Pelaksana Farmasi 17 Sugeng, AMKg Pelaksana Perawat Gigi 18 Maria Ulfah, Apt Pelaksana Farmasi 19 dr. Ella Isedor S. Pelaksana Farmasi 20 dr. Santi Indri Y. A. Pelaksana Farmasi 21 Nirawati Pelaksana Gizi 22 Fahriah, AMG Pelaksana Gizi 23 Herwan Pelaksana Perawatan 24 Gusti Herita, S.Kep Pelaksana Perawatan 25 M. Baihaki, S. KM Pelaksana Sanitasi 26 Lisdawati Amd. Pelaksana Analis 27 M. Rafiie Al-Arif, AMK Pelaksana Perawatan 28 Mohd Didi R, AMKg Pelaksana Perawat Gigi 29 Eni Adriani Pelaksana Kebidanan 30 Nawaitul Nur, AMD Pelaksana Rongent 31 Suparti, A. MD Verifikator Keuangan 32 Amalia Haqueena, AMG Pelaksana Gizi 33 Harry Fadli, AMG Pelaksana Gizi 34 Rini Hendriaty, AMKL Pelaksana Sanitarian 35 Mariatul Qibtiah Pelaksana Perawatan 36 Khairunnikmah, AMK Pelaksana Perawatan 37 Novia Maulidina, AMD Pelaksana Analis 38 Lika Rifana, AMKeb Pelaksana Bidan 39 Nursafarina Putri, AMK Pelaksana Perawatan 40 Rizka Noor Amaliah Pelaksana Perawatan

PROGRAM KERJA

Upaya Kesehatan Wajib

Promosi Kesehatan

Kesehatan Lingkungan

Kesehatan Ibu dan Anak -KB

Upaya Perbaikan Gizi Masyarakat

P2M

Pengobatan

Upaya Kesehatan Pengembangan

Upaya Kesehatan Sekolah

Upaya Kesehatan Usia Lanjut

Upaya Kesehatan Mata/Pencegahan Kebutaan

Upaya Kesehatan Olah Raga

Kesehatan Jiwa

Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Gigi

Perawatan Kesehatan Masyarakat

Bina Kesehatan Tradisional (BATRA)

Bina Kesehatan Kerja

PROGRAM KERJA

No.Nama Sarana &

PrasaranaKeterangan ∑

Kondisi

Baik RusakRusak Berat

1 Sepeda Motor Digunakan

tenaga Kesehatan

1 V    

2 Ambulance Digunakan

merujuk Pasien1 V    

3Gedung Puskesmas

Induk

Tempat Pelayanan Kesehatan

1 V    

4 Gedung Rawat Inap

Tempat Perawatan Ibu

bersalin, neonatus dan

anak kurang Gizi serta IGD

       

5Gedung Puskesmas

Pembantu

Tempat pelayanan kesehatan Masyarakat

3 V    

6Rumah Dinas

Sebagai rumah tinggal dokter

3 V 1  

Tabel 2.9. Sarana dan Prasarana Kegiatan Puskesmas Alalak selatan Tahun 2012Sumber: Laporan Inventaris Puskesmas

No Nama Obat Jumlah Pengeluaran

1 Paracetamol tab 500 mg 107.969

2 CTM 4 mg 78.895

3 Vit B Complex tab 74.010

4 Amoxicillin 250 mg 50.663

5 Antasida DOEN tab kombinasi 48.580

6 GG tab 100 mg 47.529

7 Kalsium laktat tab 46.189

8 Vit B1 50 mg 45.076

9 Vit B 6 tab 36.285

10 Dexametason tab 0,5 mg 29.540

Tabel 2.10. Sepuluh Obat yang dikeluarkan Terbanyak di Puskesmas Alalak selatan Tahun 201I Sumber : Laporan Apotik Puskesmas Alalak Selatan

DATA 10 JENIS PENYAKIT TERBANYAK PUSKESMAS ALALAK SELATAN TAHUN 2012

No Jenis Kunjungan Jumlah

1 Kunjungan Askes 1.443

2 Kunjungan Umum 12.389

3 Kunjungan Jamkesmas

8.881

Tabel 2.11 Jumlah Kunjungan Pasien PuskesmasSumber: Laporan tahunan Puskemas Alalak Selatan tahun 2012

Jamkesmas sebanyak 8.881 jiwa atau 39 % dari jumlah

kunjungan seluruhnya, kunjungan pasien Umum 12.389 jiwa (66 %) dan

kunjungan Askes 1.443 jiwa (6 %)

ANALISIS KEKUATAN DAN KELEMAHAN PUSKESMAS

A. KEKUATAN

• Tenaga kerja yang ada di Puskesmas cukup lengkap mulai dari dokter, perawat, bidan, apoteker, analis, radiographer, dll.

• Terdapatnya ruang rawat inap dan ruang rawat inap khusus penderita gizi buruk, ruang USG, ruang bersalin, ruang bayi.

• Memiliki sumber daya fisik dan sarana penunjang yang memadai

• Seluruh upaya pokok yang ditetapkan sebagian besar sudah dilaksanakan dan berjalan dengan baik.

• Pengolahan data bulanan dan tahunan yang cukup lengkap.• Tersedianya pelayanan kesehatan yang diberikan secara

gratis, yaitu melalui JAMKESMAS, ASKES serta pelayanan JAMPERSAL.

B. KELEMAHAN

• Jumlah Tenaga kerja kesehatan di Puskesmas Alalak Selatan masih kurang karena saat ini sudah ada program PONED dan IGD 24 jam sehingga memerlukan lebih banyak tenaga dan luas wilayah kerja Puskesmas.

• Tidak tersedianya sarana transportasi yang cukup untuk menjalankan kegiatan harian bagi petugas puskesmas.

C. KESEMPATAN

• Akses wilayah kerja yang mudah dijangkau.• Wilayah masyarakat bertempat tinggal dapat

dijangkau oleh kendaraan darat baik roda 2 maupun roda 4.

• Terdapatnya masyarakat dengan tingkat pendidikan SMA sehingga memudahkan pengkaderan guna mempermudah kerja puskesmas di lapangan.

• Jumlah usia produktif di wilayah Puskesmas Alalak Selatan yang tinggi

D. ANCAMAN

• Lokasi Puskesmas Alalak Selatan yang kurang strategis karena berlokasi di daerah yang jarang dilalui masyarakat.

• Jumlah penduduk usia balita yang masih cukup tinggi yang menandakan masih tingginya jumlah kelahiran yang menambah angka kepadatan penduduk.

• Terdapatnya tingkat pendidikan rendah yaitu SD pada masyarakat yang padat penduduk, sehingga perlu perhatian ekstra dalam praktek puskesmas di lapangan

• Jumlah kepadatan penduduk wilayah Alalalk Selatan sangat padat.

• Beberapa pola hidup masyarakat yang masih menggunakan air sungai untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari

• Masih ada warga sekitar puskesmas yang bertempat tinggal di pinggir sungai yang menggunakan air sungai sebagai sumber air untuk MCK

E. SOLUSI

• Perekrutan tenaga magang/PTT di Puskesmas Alalak Selatan dan kader di posyandu. Direncanakan dokter yang tersedia 1 untuk melayani 2.500 jiwa dan 4 kader untuk 1 posyandu.

• Melakukan penyuluhan dengan media lebih komunikatif, menggunakan bahasa yang mudah di mengerti, dengan frekuensi yang lebih sering oleh masyarakat sekitar sehingga masyarakat menjadi lebih sadar pentingnya kesehatan dan dapat meningkatkan peran serta masyarakat.

• Selalu melakukan pemecahan suatu jika ada masalah secara lintas sektoral dan memanfaatkan organisasi serta tempat-tempat umum yang banyak tersedia di masyarakat sehingga penyampaian informasi menyeluruh dan berkelanjutan.

SARAN

• Perencanaan dilakukan lebih matang mengenai program dan dengan jumlah tenaga yang tersedia sehingga hambatan berupa kurangnya tenaga kesehatan dapat di minimalisasi serta dilakukan koordinasi antara berbagai sektor yang terkait dalam kegiatan puskesmas agar pelaksanaan kegiatan program dapat tercapai dan berjalan dengan baik.

• Penambahan jumlah tenaga kesehatan sehingga dapat mencakup keseluruhan program tanpa meninggalkan tugas pokoknya di Puskesmas.

KESIMPULAN

Alalak selatan

kelurahan Kuin utara

Kelurahan Alalak selatan

Kelurahan Pangeran

• Jumlah penduduk 32.693 jiwa

• Luas wilayah kerja 464,75 Ha

• kepadatan penduduk Kelurahan Alalak Selatan 7.370 penduduk/Km2, Kelurahan Kuin Utara dengan kepadatan 9.886 penduduk/Km2, Kelurahan Pangeran dengan kepadatan 5.636 penduduk/Km2, ketiga kelurahan tersebut termasuk kedalam kategori sangat padat.

KESIMPULAN

Puskesmas Alalak Selatan sekarang telah memiliki unit-unit kegiatan yang masing-masing unit tersebut memiliki program kesehatan tersendiri dan masing-masing unit yang telah melaksanakan program tersebut.

TERIMA KASIH

top related