pksp akuntansi sektor publik

Post on 01-Oct-2015

222 Views

Category:

Documents

7 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

pksp

TRANSCRIPT

Slide 1

TUGAS PKSPUPN VETERAN YOGYAKARTANURUL HIDJAH (142090131)ADI PURWANTO (142090177)SANNY YP (142090299)

Balanced Scorecard

Balanced Scorecard (BSC) merupakan pendekatan baru terhadap manajemen yang dikembangkan pada tahun 1990-an oleh Robert Kaplan (Harvard Business School) dan David Norton (Renaissance Solution,Inc). Pendekatan ini mengukur kinerja berdasarkan :Prespektif FinansialPrespektif PelangganPrespektif Proses InternalPrespektif Inovasi Dan Pembelajaran

Proses Balanced Scorecard

Mendefinisikan Tujuan, Sasaran, Strategi Dan Program OrganisasiMerumusakn Framework Pengukuran Setiap Jenjang ManajerialMengintegrasikan Pengukuran ke Dalam Sistem ManajemenMendorong Sistem Pengukuran KinerjaTujuan Balanced Scorecard

Organisasi Publik dan Orientasi Pada PelangganOrganisasi sektor publik hendaknya memfokuskan tujuan mereka pada pelayanan yang berorientasi pada pelanggan. Proses orientasi pada pelanggan ini dapat dilakukan dengan mengidentifikasi siapa sebenarnya pelanggan organisasi. Selanjutnya untuk lebih mengenal apa keinginan dan kebutuhan para pelanggan, sebaiknya dilakukan survei lapangan (interview) dengan mereka sehingga dapat merumuskan berbagai program yang dibutuhkan pelanggan (masyarakat).Re-scaling Balanced ScorecardPada jenis quasi nonprofit organizations,BSC dapat dimodifikasi dengan menempatkan prespektif finansial dan pelanggan sejajar pada puncak yang diikuti oleh prespektif proses internal dan selanjutnya prespektif inovasi dan pembelajaran.

Prespektif Finansial PrespektifPelanggan Prespektif Proses InternalPrespektif Inovasi dan PembelajaranPada pure nonprofit organizations,BSC dapat diterapkan dengan memodifikasinya sehingga prespektif pelanggan ditempatkan di puncak, diikuti prespektif finansial, prespektif proses internal, dan prespektif inovasi dan pembelajaran. Jadi, instansi pemerintah belum bisa dikatakan berhasil jika hanya berhasil meningkatkan pendapatan atau return on investment-nya tinggi tetapi masyarakat pengguna jasa layanannya justru banyak yang mengeluh tidak puas.Prespektif Pelanggan

Prespektif Finansial

Prespektif Proses Internal

Prespektif Inovasi dan PembelajaranModifikasi lainnya bisa dilakukan dengan menambah ukuran finansial dengan stokaholders (Robertson,2000). Prespektif finansial/stakeholders digunakan untuk menilai apa yang harus dilakukan untuk memuaskan penyedia sumber daya organisasi.

Prespektif Finansial/Stakeholders PrespektifPelanggan Prespektif Proses InternalPrespektif Inovasi dan PembelajaranTeknik Pengukuran Kinerja Balanced Scorecard

Prespektif Finansial : Untuk mengetahui kinerja keuangan, alat analisis rasio keuangan dapat digunakan. Teknik analisis rasio adalah suatu teknik analisis untuk mengetahui hubungan dari pos-pos tertentu dalam neraca atau laporan keuangan lain secara individu atau kombinasi dari kedua laporan tersebut.Prespektif Pelanggan : Teknik pengukuran prespektif ini menggunakan data primer berdasarkan yang dapat dikumpulkan dengan kuesioner dengan didesain menggunakan skala likert dan analisis statistika.Prespektif Proses Internal : Teknik pengukuran prespektif ini menggunakan data primer berdasarkan yang dapat dikumpulkan dengan kuesioner dengan didesain menggunakan skala likert dan analisis statistika.Prespektif Inovasi dan Pembelajaran: Teknik pengukuran prespektif ini menggunakan data primer berdasarkan yang dapat dikumpulkan dengan kuesioner dengan didesain menggunakan skala likert dan analisis statistika.

top related