phbs cuci tangan dan gosok gigi

Post on 16-Feb-2016

437 Views

Category:

Documents

102 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Phbs Cuci Tangan Dan Gosok Gigi

TRANSCRIPT

c

Disusun oleh:

Dokter Internsip Periode2015 - 2016

Apa itu “CUCI TANGAN”??Cuci tangan adalah adalah salah satu tindakan sanitasi dengan membersihkan tangan dan jari jemari menggunakan air dan sabun oleh manusia untuk menjadi bersih dan memutuskan mata rantai kuman.

TAHU KAH KAMU ... ???

Manfaat dari Mencuci Tangan ...

Wahhh takutttt

Terhindar dari penyakit

DIARE

BATUKPILEK

CACINGAN

IRITASI KULIT

& Banyak Penyakit lainnya

Saat kapan kita cuci tangan??

• Sebelum makan• Sesudah BAB/ sehabis

menggunakan toilet• Sebelum menyiapkan makanan• Setelah selesai bermain• Sebelum memegang adek bayi

6 Langkah Mencuci Tangan

6 LANGKAH MENCUCI TANGAN

STEP 1

Ratakan sabun dengan menggosokkan pada telapak tangan

STEP 2

Gosok Punggung Tangan dan Sela-Sela Jari, Lakukan pada Kedua Tangan Bergantian

STEP 3

Gosok Kedua Telapak Tangan dan Sela-Sela Jari

STEP 4

Gosok Punggung Jari Kedua Tangan dengan Posisi Kedua Tangan Saling Mengunci

STEP 5

Gosok Ibu Jari Tangan Kiri dengan Genggaman Tangan Kanan, Lakukan Juga Pada Ibu Jari Tangan Kanan

STEP 6

Usapkan Ujung Kuku Tangan Kanan dengan di Putar di Telapak Tangan Kiri, Lakukan Juga Pada Tangan Satunya Lalu di Bilas dengan Air

Tangan bersih dari kuman

THANK YOU

cMENGGOSOK GIGI YANG BAIK & BENAR

Menyikat gigi

PEMILIHAN SIKAT GIGI YG BENARPEMILIHAN SIKAT GIGI YG BENAR

GOSOK GIGI SECARA BENAR & TERATUR 2X SEHARIGOSOK GIGI SECARA BENAR & TERATUR 2X SEHARI

Yaitu: Pagi setelah sarapan pagi dan malam sebelum tidur

Gosok dari atas ke bawah

Bagian samping

Bagian dalam Gosok dari bagian Gusi

ke arah gigi

Bagian PERMUKAAN Gosok dari depan ke

belakangBagian depan gigi Gosok dari arah gusi ke

gigi

Bagian LIDAH Gosok bagian atas lidah

Gigi Sehat

Gigi yang penuh dengan karang gigi dan gigi

berlubang

top related