pertemuan ke 12 ‘’ ketenagakerjaan ‘’

Post on 19-Jan-2016

75 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Pertemuan ke 12 ‘’ ketenagakerjaan ‘’. Penertian tenaga kerja seluruh penduduk dalam usia kerja (berusia 15 tahun atau lebih) yang potensial dapat memproduksi barang dan jasa. Macam – macam tenaga kerja 1. Tenaga Kerja Terdidik - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Pertemuan ke 12

‘’ ketenagakerjaan ‘’

Penertian tenaga kerja

seluruh penduduk dalam usia kerja (berusia 15 tahun atau lebih) yang

potensial dapat memproduksi barang dan jasa.

Macam – macam tenaga kerja

1. Tenaga Kerja Terdidik tenaga kerja yang mendapatkan suatu keahlian atau kemahiran pada suatu

bidang tertentu

2. Tenaga kerja terlatih

Arti : tenaga kerja yang memiliki keahlian dalam bidang tertentu yang didapat melalui pengalaman kerja.

3. Tenaga Kerja Tidak Terdidik

Tenaga kerja tidak terdidik dan tidak terlatih adalah tenaga kerja kasar yang

hanya mengandalkan tenaga saja.

Kesempatan kerja

Arti : memenfaatkan sumber daya manusia untuk menghasilkan barang dan jasa. Kegiatan ekonomi di masyarakat membutuhkan tenaga

kerja.

Pengangguran

Arti : Pengangguran adalah angkatan kerja yang tidak melakukan kegiatan

kerja.

Jenis pengangguran menurut lama waktu kerja

1. Pengangguran terbukayaitu tenaga kerja yang betul-betul

tidakmempunyai pekerjaan, meskipun mereka sedang mencari pekerjaan.

2) Setengah menganggur

arti : tenga kerja yang bekerja kurang dari 35 jam dari seminggu

3) Pengangguran terselubung

yaitu Tenaga kerja yang tidak bekerja secara optimum karena tidak

memperoleh pekerjaan yang sesuai dengan bakat dan kemampuannya.

Jenis pengangguran menurut penyebab

1) Pengangguran strukturalyaitu pengangguran terjadi karena ketidak

cocokan antara keterampilan tenaga kerja yang dibutuhkan dan keterampilan tenaga kerja yang

tersedia.

2) Pengangguran siklikal

yaitu pengangguran terjadi karena naik turunya aktifitas atau karena

perekonomian suatu negara

2) Pengangguran siklikal

yaitu pengangguran terjadi karena naik turunya aktifitas atau karena perekonomian suatu negara

4) Pengangguran friksional

yaitu pengangguran terjadi karena pergantian pekerjaan atau pergeseran tenaga kerja.

Dampak negatif dari pengangguran

1) Menurunnya tingkat produktifitas2) Turunnya penerimaan negara

3) Tidak meratanya distribusi pendapatan nasional

4) Peningkatan biaya sosial.

Cara – cara mengatasi pengangguran

1) Peningkatan mobilitas tenaga kerja dan modal2) Pengelolaan permintaan masyarakat

3) PEnyediaan informasi tentang kebutuhan tenaga kerja

4) Program pendidikan dan pelatihan kerja5) Pengiriman tenga kerja ke luar negri

6) Wiraswasta

video tentang ketenaga kerjaan

top related