permainan matematika

Post on 25-Jul-2015

2.568 Views

Category:

Documents

10 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Permainan Permainan MatematikaMatematikaPermainan Permainan MatematikaMatematika

OlehOleh

Ratih Anggraini Silvia NingsihRatih Anggraini Silvia Ningsih

1081500193110815001931

Permainan Permainan MatematikaMatematikaPermainan Permainan MatematikaMatematika

Permainan ini banyak di mainkan oleh anak-anak. Pemainan ini tidak sulit. Nama permainan ini adalah dadu berjalan.

permainan ini dimainkan oleh 4 orang, dimana permainan ini menggunakan sebuah dadu dan 16 buah biji untuk menjalankan permainan. Permainan ini hampir mirip dengan ular tangga, hanya saja berjalannya tidak seperti ular tangga jalannya memutar.

Biji 1

Biji 4Biji 3

Biji 2 Biji 1

Biji 1 Biji 1 Biji 2Biji 2

Biji 2

Biji 3Biji 3

Biji 3

Biji 4Biji 4

Biji 4

1 2

5

4

3

4

3

3

6

11 654

2

1

1110987

10

9

8

7

6 5 4 3

2

1

11 10 9 8 7 6

5

2 1 11

109

8

7

Cara permainan

• Kalau pada permainan sebenarnya, pemain pertama mengocok dadunya, jika yang keluar nilai dadu nomor 6,pemain boleh menjalankan bijinya yang pertama. Tetapi, disini sedikit berbeda, karena untuk memulai permainan, pemain harus menjawab pertanyaan yang ada di balik biji,setelah dadu bernilai 6. Nanti, kita akan menyediakan beberapa buah kartu yang harus dijawab agar bijinya bisa mulai di mainkan

• Setelah pemain berhasil menjawab pertanyaan tersebut, maka pemain tersebut boleh menjalankan permainan ini.

• Di setiap tempat,kita akan membuat beberapa pertanyaan yang berhubungan dengan matematika yang harus mereka jawab. Nah, bisa saja jawaban ini membuat pemain bertambah perjalanannya(maju) atau bisa saja mundur. Tergantung hasil jawabannya.

• Pertanyaan yang kami tanyakan berhubungan dengan aljabar, simetri, unsur-unsur pada sebuah bangun datar atau ruang, dll

• Selanjutnya, mereka harus terus menjalankan biji miliknya dengan menggunakan perantara dadu tentunya,sampai berputar satu putaran penuh.

• Sesampainya biji pertama di angka nomor 8 didepan tempat utamanya, maka ia harus masuk ke dalam tanda panah. Biji terus dijalankan sampai ia masuk kekotak segitiga.

• Setelah ke empat biji masuk semua, maka permainan usai• Pemain boleh saja mengeluarkan semua biji dalam

permainannya. Tidak harus menunggu biji pertama sampai kekotak segitiga. Ingat!!! Permainan ini juga ada istilah menuncik atau menggugurkan lawan jika kita berhasil berhenti di tempat lawan berhenti. Artinya, lawan yang tertuncik tadi harus kembali dari awal lagi dan menjawab pertanyaan baru lagi untuk bisa melanjutkan permainan ini

TERIMAKASIH

top related