pengaturan kolom dan baris

Post on 20-Jun-2015

4.278 Views

Category:

Education

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Pengaturan Kolom dan Baris

TRANSCRIPT

Pengaturan Kolom dan Baris

1. Pengaturan Lebar Kolom dengan Menu Pull-downLangkah-langkah mengatur lebar kolom menggunakan menu pull-down adalah sebagai berikut :a. Letakkan pointer pada sel yang akan diatur lebar

kolomnya.b. Klik menu Format.c. Pilih Column.d. Klik Width.e. Tentukan lebar kolom yang diinginkan.

Gambar Kotak dialog Coloumn-Width.

f. Klik Ok.

2. Pengaturan Lebar Kolom dengan AutoFitLangkah-langkahnya sebagai berikut :a.Blok sel yang akan

diatur lebarnya.b.Klik menu Format.c.Pilih Coloumn.d.Klik AutoFit Selection.

3. Pengaturan Tinggi baris dengan Menu Pull-down

Langkah-langkah mengatur tinggi baris menggunakan menu pull-down adalah sebagai berikut :a. Letakkan pointer

pada sel yang akan diatur tinggi barisnya.

b. Klik menu Format.c. Pilih Row.d. Klik Height.e. Tentukan tinggi baris

yang diinginkan, lalu klik ok.

Gambar kotak dialog Row Height.

Untuk mengatur lebar kolom dan tinggi baris dapat dilakukan dengan men-drag pembatas kolom dan baris. Perhatikan gambar berikut :

4. Pengaturan Lebar Kolom dan Tinggi Baris Menggunakan Pembatas Kolom dan Baris

Drag pembatas kolom

Drag pembatas baris

Gambar mengatur lebar kolom dan baris dengan

mouse pointer.

top related