pemeliharaan oven

Post on 05-Aug-2015

175 Views

Category:

Documents

8 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

TUGAS PENGETAHUAN LABORATORIUM

Dosen : Drs. Suhartono, M.Kes

Pemeliharaan dan Perawatan Alat Laboratorium

Oven

Disusun Oleh :

Kelompok 7 :

Bening Irsa Setara Bulan 3315111320

Dwi Amelia Savitri 3315111321

Firdha Aulia Noor Fadilah 3315110126

Melisa Ardhiani 3315110471

Siti Muthi’ah 3315111298

Jurusan Kimia

Program Studi Pendidikan Kimia Reguler

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Universitas Negeri Jakarta

2012

Tujuan

Membersihkan Oven

Alat yang dibersihkan

Oven di Laboratorium Kimia Dasar Kampus B

Alat dan Bahan untuk membersihkan

Lap Basah

Amplas Halus

Tisu

Prediksi Kotoran

Berdebu

Karatan : akibat terkena bahan-bahan kimia

Cara Membersihkan

Mempersiapkan bahan dan alat yang digunakan untuk membersihkan oven.

Oven dibersihkan terlebih dahulu dengan menggunakan lap basah.

Setelah itu bagian oven yang karatan (pada bagian rak besi) dibersihkan dengan

menggunakan amplas halus.

Setelah diamplas lap kembali dengan lap basah agar terlihat bagian yang sudah bersih

dan masih kotor.

Apabila masih ada kerak-kerak (karat), bagian itu disikat perlahan kembali dengan

amplas halus.

Setelah sudah bersih lap kembali dengan menggunakan lap basah dan keringkan

dengan menggunakan tisu dan Oven pun sudah bersih bisa untuk digunakan kembali.

Dokumentasi Pembersihan

1. Saat proses pembersihan berlangsung

2. Pintu tampak depan

Sebelum Sesudah

3. Oven tampak atas

Sebelum Sesudah

4. Pintu bagian dalam

Sebelum Sesudah

5. Bagian dalam oven

Sebelum Sesudah

Sebelum Sesudah

Sebelum Sesudah

Jakarta, 12 April 2012

Drs. Suhartono, M.Kes(Dosen Pembimbing)

top related