pemeliharaan dan perawatan mesin hemodialisa

Post on 19-Jan-2016

159 Views

Category:

Documents

5 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

PEMELIHARAAN DAN PERAWATAN MESIN HEMODIALISA. Bagyo Rachmanto, S.Kep Divisi Ginjal & Hipertensi RSUD Dr.Moewardi Surakarta. Pengertian : Suatu tindakan yg dilakukan / diberikan trhdp mesin HD segera setelah selesai digunakan. Tujuan : - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

PEMELIHARAAN DAN PEMELIHARAAN DAN PERAWATAN MESIN PERAWATAN MESIN

HEMODIALISAHEMODIALISA

Bagyo Rachmanto, S.KepBagyo Rachmanto, S.Kep

Divisi Ginjal & HipertensiDivisi Ginjal & HipertensiRSUD Dr.Moewardi SurakartaRSUD Dr.Moewardi Surakarta

Pengertian :Pengertian : Suatu tindakan yg dilakukan / diberikan Suatu tindakan yg dilakukan / diberikan

trhdp mesin HD segera setelah selesai trhdp mesin HD segera setelah selesai digunakan.digunakan.

Tujuan :Tujuan : Mesin dapat digunakan tanpa mengalami Mesin dapat digunakan tanpa mengalami

penyulit yg menghambat proses HD penyulit yg menghambat proses HD berlangsung (mesin siap pakai)berlangsung (mesin siap pakai)

Pemeliharaan Mesin meliputi :Pemeliharaan Mesin meliputi : Bagian Luar Mesin Bagian Luar Mesin Bagian Dalam MesinBagian Dalam Mesin

A. Bagian Luar MesinA. Bagian Luar Mesin

Setiap selesai digunakan / dipakai harus Setiap selesai digunakan / dipakai harus dibersihkan dengan menggunakan lap dibersihkan dengan menggunakan lap basah dan lap kering. Bisa dilakukan basah dan lap kering. Bisa dilakukan sehari 1 kali / lebih ,bila mesin kelihatan sehari 1 kali / lebih ,bila mesin kelihatan kotor, berkas darah yang menempel di kotor, berkas darah yang menempel di mesin HD .mesin HD .

B. Bagian Dalam Mesin B. Bagian Dalam Mesin

1. 1. Mesin NIPRO Mesin NIPRO • Type SurdialType Surdial• Type Diamax Type Diamax

Jenis Larutan Disinfektan yang Jenis Larutan Disinfektan yang digunakan :digunakan :• Havox / Hypoklorit 5,25 %Havox / Hypoklorit 5,25 %• Citrid Acid / Asam Cuka 5 %Citrid Acid / Asam Cuka 5 %

Cara melakukan desinfektan mesin Surdial :Cara melakukan desinfektan mesin Surdial :

Setelah selesai mesin digunakan tekan tombol Setelah selesai mesin digunakan tekan tombol pada mesin sebagai berikut :pada mesin sebagai berikut :

• Tombol F5 untuk mencari setting menuTombol F5 untuk mencari setting menu

• Tombol F1 untuk Rinse selama 20 menitTombol F1 untuk Rinse selama 20 menit

• Tombol F2 untuk Chemical dengan menggunakan Havox / Tombol F2 untuk Chemical dengan menggunakan Havox / HypokloritHypoklorit

• Tombol F3 untuk Chemical dan Rinse selama 20 menit Tombol F3 untuk Chemical dan Rinse selama 20 menit dan 15 menitdan 15 menit

• Tombol F4 untuk Citrit Acid dan Rinse selama 20 menit Tombol F4 untuk Citrit Acid dan Rinse selama 20 menit dan 15 menitdan 15 menit

Cara melakukan desinfektan mesin Cara melakukan desinfektan mesin Diamax :Diamax :

• Tombol Rinse 1 untuk Rinse biasa Tombol Rinse 1 untuk Rinse biasa selama 15 menit selama 15 menit

• Tombol Rinse 2 untuk Rinse Water Tombol Rinse 2 untuk Rinse Water selama 15 menit, Chemical ( Havox ) 20 selama 15 menit, Chemical ( Havox ) 20 menit dan Rinse 15 menitmenit dan Rinse 15 menit

• Tombol Rinse 3 untuk Rinse 15 menit, Tombol Rinse 3 untuk Rinse 15 menit, Citrit Acid 20 menit, kemudian Rinse 15 Citrit Acid 20 menit, kemudian Rinse 15 menit.menit.

2. Mesin BAXTAR 5502. Mesin BAXTAR 550

Jenis larutan desinfektan yang digunakan :Jenis larutan desinfektan yang digunakan :• Cuka 5 %Cuka 5 %• Havox 5,25 %Havox 5,25 %

Cara melakukan desinfektan mesin Baxtar 550 :Cara melakukan desinfektan mesin Baxtar 550 :• Masukkan selang concentrate ( warna orange dan putih ) Masukkan selang concentrate ( warna orange dan putih )

kedalam cuka ± 200 cc dimana mesin dalam posisi kedalam cuka ± 200 cc dimana mesin dalam posisi normalize / disinfect sampai cairan cuka habis.normalize / disinfect sampai cairan cuka habis.

• Selang concentrate warna orange dikembalikan ke posisi Selang concentrate warna orange dikembalikan ke posisi Bicnat port ( posisi semula ) dan selang concentrate Bicnat port ( posisi semula ) dan selang concentrate warna putih disambung ke caiaran havox ± 200cc, posisi warna putih disambung ke caiaran havox ± 200cc, posisi mesin tetap normalize sampai cairan habis.mesin tetap normalize sampai cairan habis.

• Selang concentrate warna putih dikembalikan ke posisi Selang concentrate warna putih dikembalikan ke posisi semula ( acid port ), mesin dibiarkan hidup ± 15 menit semula ( acid port ), mesin dibiarkan hidup ± 15 menit posisi normalize.posisi normalize.

• Mesin siap dipakai lagi Mesin siap dipakai lagi

3. Mesin Fresenius 4008S3. Mesin Fresenius 4008S

Cara melakukan desinfektan mesin Fresenius Cara melakukan desinfektan mesin Fresenius 4008S :4008S :• Stick / selang concentrate ( warna merah dan biru ) Stick / selang concentrate ( warna merah dan biru )

dikembalikan ke posisi semula .dikembalikan ke posisi semula .

• Selang desinfektan ( warna kuning ) dimasukkan Selang desinfektan ( warna kuning ) dimasukkan kedalam Havox.kedalam Havox.

• Tekan Cleaning >>> Desinfektan >>> Conf.( ± 33 dtk )Tekan Cleaning >>> Desinfektan >>> Conf.( ± 33 dtk )

• Mesin siap dipakai lagi Mesin siap dipakai lagi

• Setiap pemakaian terakhir ( dalam 1 hari ) mesin di Citrit Setiap pemakaian terakhir ( dalam 1 hari ) mesin di Citrit Acid : selang desinfektan ( warna kuning ) dimasukkan Acid : selang desinfektan ( warna kuning ) dimasukkan ke dalam Citrit Acid, tekan Cleaning >>Hot Desinfection ke dalam Citrit Acid, tekan Cleaning >>Hot Desinfection >> Conf.>> Conf.

4.Mesin NIKISSO4.Mesin NIKISSO

Cara desinfektan mesin Nikisso :Cara desinfektan mesin Nikisso :• Selesai digunakan – tekan Drain pd Selesai digunakan – tekan Drain pd

monitor – lepaskan stik / selang monitor – lepaskan stik / selang konektor kembalikan ke port mesin konektor kembalikan ke port mesin

• Periksa cairan desinfektan / citrid Periksa cairan desinfektan / citrid • Pilih menu desinfektan 1 atau 2 Pilih menu desinfektan 1 atau 2

kemudian tekan startkemudian tekan start• Mesin memproses sampai selesai – Mesin memproses sampai selesai –

otomatis akan mati apabila sudah otomatis akan mati apabila sudah selesai program selesai program

top related