pamflet penyimpanan obat suhu dingin

Post on 27-Jan-2017

2.893 Views

Category:

Health & Medicine

17 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

PENYIMPANAN

OBAT PADA SUHU

[DINGIN]

Desi Natalia R.

Kurnia Anisah

Mita Nurdiana

Rizqi Nur Mufiedah S.

Rosantika Novinda

Yandi Aria Putra

Yusna Fadliyyah A.

MACAM MACAM SUHU PENYIMPANAN OBAT

BEKU- antara suhu

–20oC — 10oC

Contoh : Vaksin polio oral,

salep, dan ovula

DINGIN—antara

suhu 2oC—8oC

Contoh : Vaksin, produk

darah, antitoksin, insulin

Sejuk—antara

suhu 8oC—15oC

Contoh : Isoprenalin

Hangat—

antara suhu 30oC—40oC

Suhukamar

—antara suhu 15oC—30oC

Contoh : Paracetamol tablet,

isoniazid tablet, sianokobalamin

spray

Panas— diatas

suhu 40oC

Penyimpanan

yang benar akan

menjaga kualitas

dari obat agar

tetap baik

Penyimpanan

Obat Secara

Umum

Cara

Penyimpanan

Insulin

Cara

Penyimpanan

vaksin

Vaksin harus disimpan

pada suhu antara 20-80C.

Insulin harus disimpan pada

suhu antara 20-80C sebelum

dibuka

Insulin harus disimpan pada

suhu antara ±250C sesudah

dibuka

Yang Harus dilakukan :

1. Mengikuti petunjuk penyimpanan

2. Menyimpan pada kemasan asli

3. Menyimpan pada suhu kamar

Yang Harus dihindari :

1. Menyimpan obat ditempat panas

2. Menyimpan obat ditempat lembab

3. Menyimpan obat kadaluarsa

4. Menaruh obat dekat jangkauan anak-

anak

5. Meninggalkan obat dalam waktu lama

top related