materi kelas 7 semester 1 smp negeri 4 metro

Post on 30-Mar-2016

235 Views

Category:

Documents

7 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Cara Menceritakan Pengalaman yang Mengesankan.

TRANSCRIPT

KD

Helmawati,S.Pd.SMP Negeri 4 Metro

Lampung

Mampu mendata pokok-pokok cerita pengalaman yang mengesankan

Mampu menyusun pokok-pokok cerita menjadi rangkaian cerita pengalaman melalui tanya jawab

Mampu menceritakan pengalaman yang paling mengesankan berdasarkan pokok-pokok rangkaian cerita dengan meng gunakan pilihan kata yang tepat dan kalimat efektif

Tentukan pengalaman yang akan kamu ceritakan.

Gunakan pilihan kata yang tepat.

Gunakan kalimat yang baik.

Gunakan ekspresi wajah dan tubuh jika diperlukan.

Perhatikan keruntutan dan kelengkapan cerita.

Pengalaman memang menjadi sumber inspirasi yang tidak ada habis-habisnya.

Seseorang tidak akan bosan untuk mengulang-ulang menceritakannya kepada orang lain.

Lewat penceritaan pengalaman, kamu atau orang yang mendengarkan dapat mengambil manfaat dari hal-hal berharga

atau pelajaran dalam cerita.

Gunakan bahasa yang komunikatif dan mudah dipahami.

Perhatikan keruntutan cerita.

Perhatikan kejelalasan lafal dan intonasi

Gunakan jeda yang tepat.

Pada saat ayahku pergi ke rumah pamanku, ayahku pulang membawa seekor monyet betina. Sesampai di rumah,

Setelah sampai di rumah anak tetanggaku sangat suka pada monyetku. Mereka mengendongnya dan bermain-main dengan setiap hari.

Namun diluar dugaanku monyet itu

langsung menggigit punggungku. Aku menjerit ketakutan dan kesakitan.

Suatu hari, aku ingin mencoba mengendong monyetku karena dengan teman-temanku ia sangat penurut.

Namun diluar dugaanku monyet itu langsung menggigit punggungku. Aku menjerit ketakutan dan kesakitan.

Rupanya sang monyet tertarik dengan kacang garuda yang sedang ada di tanganku.

top related