kuliah ke 12 strategi & analisis data kualitatif

Post on 02-Jan-2016

284 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Kuliah Ke 12 Strategi & Analisis Data Kualitatif

TRANSCRIPT

Strategi & Analisis data kualitatif

Kuliah ke 12

Strategi umum analisis kualitatif • Analisis kualitatif cenderung menggunakan

pendekatan logika induktif, dimana silogisme di bangun berdasarkan pada hal-hal khusus atau data di lapangan dan bermuara pada kesimpulan-kesimpulan umum.

• Dengan demikian pendekatan ini menggunakan logika berfikir menyerupai piramida duduk.

Silogisme piramida duduk

Fakta /data / informasi

Kesimpulan Teori /dalil/hukum

Model langkah analisis induktif I

melakukan pengamatan, identifikasi, dan re chek

terhadap data

Memulai VI

Membangun atau

menjelaskan teori

VMenarik

kesimpulan – kesimpulan

umum

Berakhir

IIMelakukan kategorisasi

terhadap informan yang

diperoleh

IIIMenelusuri

dan menjelaskan kategorisasi

IVMenjelaskan hubungan-hubungan

kategorisasi

Model strategi analisis data deskriptif-kualitatif

KesimpulankategorisasiKesimpulan ciri-ciri

umumDalil

Hukumteori

Klasifikasi data Data –data –data Strategi & Analisis data kualitatif

Hubungan paradigma, teori dan metode Paradigma Paradigma Fakta

Sosial Paradigma Definisi Sosial

Paradigma Perilaku Sosial

Teori • Teori fungsionalisme struktural

• Teori konflik• Teori sisitem• Teori sosiologi

makro

• teori aksi • Interaksionisme

simbolis • fenomenologi

• Behavioral sociology

• Theory exchange

Metode • Kuesioner • interview

Observasi • Kuesioner• Interview • Observasi • Eksperimen

Daftar pustaka

• Prof.Dr.H.Burhan Bungin, S.Sos, M.Si, “Penelitian Kualitatif, Jakarta: Jakarta Putra Grafika, 2011.

• Dr. Lexy J Moloeng, M.A, “Metodologi Penelitian Kualitatif”, Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2002.

• Prof.Dr.H.Noeng Muhadjir, “Metodologi Penelitian Kualitatif”, Yogyakarta:Rake Sarasin, 2002.

• Muhammad Idrus, Metode Penelitian Ilmu Sosial (Pendekatan Kualitatif & Kuantitatif), Jakarta: Erlangga, 2009

• Sumadi Suryabrata, Metodologi Penelitian, Jakarta: Rajawali Pers, 2010

• Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D, Bandung: Alfabeta, 2010

top related