kromatografi

Post on 22-Jun-2015

220 Views

Category:

Education

6 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

KROMATOGRAFI

OLEH.KELOMPOK 2

KROMATOGRAFI

Kroma WarnaGrafi Gambar/ Tulisan

Prinsip Kerja Kromatografi:

Pemisahan 2 fasa, yaitu:Fasa gerak (mobile)Fasa diam (stationary)

Dasar Pemisahan

Distribusi zat yang dianalisa (analit), secara differensial yang dibawa fasa gerak melewati fasa diam.

Jenis Kromatografi:• Fasa gerak cair, fasa diam cair

Contoh:Kromatografi kertasKromatografi cair kinerja tinggi (HPLC)• Fasa gerak cair, fasa diam padatContoh:Kromatografi lapis tipis (KLT/TLC)Kromatografi kolom

Jenis Kromatografi:lanjutanFasa gerak gas, fasa diam cair

Contoh:Kromatografi gas cair (GLC/ GC)Fasa gerak gas, fasa diam padat

Contoh:Kromatografi gas padat (GSC)

Teknik operasional kromatografiKarakteristik analit:1.Sifat adsorpsi2.Ion exchange3.Kelarutan/ kepolaran/ titik didih

4.Ukuran partikel5.Afinitas kimia6.Fasa diam resin

top related