konsep kebudayaan (5)

Post on 30-Jan-2016

248 Views

Category:

Documents

10 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

KONSEP KEBUDAYAAN

TRANSCRIPT

• 1. Pengertian Kebudayaan.1) Asal kata “ kebudayaan “ berasal dari

kata sanskerta “Buddhayah” mrpk bentuk jamak dari kata “Buddhi” yg berarti “budi dan akal” shg dngn demikian dpt diartikan sbg “ Hal-hal yg bersangkutan dgn budi dan akal”

• 2) E.B.Taylor (Antropolog)Kebudayaan adl : Kompleks yg mencakup pengetahuan, kepercayaan, kesenian, moral, kebiasaan yg didapatkan oleh manusia sbg anggota masyarakat.

3) Menurut Koentjaraningrat (Ilmu antropologi budaya dan sosial) :

• Kebudayaan adl keseluruhan sistem gagasan, tingkah laku dan hasil karya manusia yg terhimpun sejak awal makhluk manusia itu berevolusi dijadikan milik dirinya melalui proses belajar.

• 4) Selo Soemardjan dan Soelaeman Soemardi merumuskan :

Semua hasil karya, rasa dan cipta masyarakat.

• 5) Kesimpulannya :• Hal-hal yg kompleks yg mencakup

pengetahuan, kepercayaan, moral, hukum,adat istiadat, kemampuan-kemampuan serta kebiasaan-kebiasaan berevolusi di muka bumi ini hingga skrg yg dijadikan milik dirinya sbg hasil karya, karsa dan cipta dari masyarakat.

• 2. Fungsi Kebudayaan (Menurut Parsudi Suparlan) :

• Sbg pedoman bagi kehidupan dari sebuah masyarakat.

• Digunakan oleh para warganya utk memahami dan menginterpretasikan lingkungan hidupnya.

• Mendorong tindakan-tindakan dlm upaya memanfaatkan sumber daya yg ada dlm lingkungan hidup masyarakat ybs.

• Sbg pemenuhan kebutuhan-kebutuhan hidup.

• Juga dpt menelaah sistem-sistem organisasi formal spt :–Institusi pelayanan kesehatan RS,

Puskesmas, Polindes dan Posyandu dll.

• 3. Karakteristik Kebudayaan:• 1) Kebudayaan diperoleh dgn proses

belajar.• 2) Kebudayaan selalu berubah.• 3) Kebudayaan diwariskan melalui

bahasa.• 4) Kebudayaan mrpkn milik bersama.

4. Unsur-Unsur Kebudayaan: Ada 7 unsur pokok kebudayaan yg mrpkn isi

pokok semua kebudayaan dunia (Universal) yaitu :

1. Peraturan dan perlengkapan hidup manusia (pakaian, perumahan, alat-alat RT, alat transportasi, dsbnya)

2. Mata pencaharian hidup dan sistem-sistem ekonomi (pertanian,peternakan, sistem reproduksi, distribusi, dsbnya)

3. Sistem kemasyarakatan ( Sistem kekerabatan, organisasi, politik, sistem hukum, sistem perkawinan, dsbnya)

4. Bahasa (lisan maupun tulisan)5. Kesenian (seni rupa, seni suara, seni gerak,

dsbnya)6. Sistem pengetahuan (IPTEK)7. Religi (sistem kepercayaan)

• 5. Istilah-Istilah lain yg terkait dgn kebudayaan :

1) Etos Kebudayaan : Suatu kebudayaan sering

memancarkan suatu watak khas tertentu dan akan tampak dari luar.

• 2) Adat Istiadat :• Konsep-konsep mengenai apa yg hidup dlm

alam pikiran sbgn besar warga masyarakat.• Yang dianggap bernilai, berharga dan penting

dlm kehidupan para warganya.• Dapat berfungsi sbg suatu pedoman yg

memberi arah dan orientasi kpd kehidupan para warganya.

• 3) Sistem Nilai Budaya :• Merupakan tingkat yg plg tinggi.• Paling abstrak.• Berada dlm daerah emosional dari alam jiwa

para individu yg menjadi warga dari kebudayaan tsb.

• Sukar berubah dlm waktu singkat.• Tidak dpt diganti dgn nilai-nilai budaya

lainnya.

6. SUBSTANSI ( ISI ) UTAMA KEBUDAYAAN1) Sistem Pengetahuan

Sistem pengetahuan yg dimiliki manusia manusia sbg makhluk sosial mrpkn suatu akumulasi dari perjalanan hidupnya dlm hal berusaha memahami :

Alam sekitar. Alam flora ditempat tinggal

Alam fauna tempat tinggalZat-zat bahan menytah dan benda-

benda dalam lingkungannya.Tubuh manusia.Sifat-sifat dan tingkah laku manusia.Ruang dan waktu

2. NilaiNilai adlh sesuatu yg baik yg sll diinginkan, dicita-citakan dan dianggap penting oleh seluruh manusia sbg anggota masyarakat.Krn itu sesuatu dikatakan memiliki nilai apabila berguna dan berharga (nilai kebenaran), indah ( nilai estetika), baik ( nilai moral dan etis), religius (nilai agama)

3. Pandangan HidupPandangan hidup mrpkn pedoman bagi suatu bangsa atau masyarakat dlm menjawab atau mengatasi berbagai mslh yg dihadapinya.

4. KepercayaanKepercayaan yg mengandung arti yg lebih luas drpd agama dan kepercayaan thdp Tuhan YME.Dorongan ini sbg akibat atau refleksi ketidakmampuan manusia dlm menghadapi tantangan hidup dan hanya hanya yg Maha Tinggi saja yg mampu memberikan kekuatan dlm mencari jalan keluar dr permasalahan hidup dan kehidupan.

5.PersepsiPersepsi atau sudut pandang ialah suatu titik tolak pemikiran yg tersusun dari seperangkat kata-kata yg digunakan utk memahami kejadian atau gejala dlm kehidupan.

6. Etos Kebudayaan.> Etos atau jiwa kebudayaan berarti

watak khas. > Etos sering tampak pd gaya

perilaku warga misalnya : kegemaran, berbagai benda budaya hasil karya masyarakat, karakter suku dilihat oleh org dari luar

Sebagaimana diketahui bahwa kebudayaan adalah hasil cipta, karsa dan rasa masnusia oleh krnnya kebudayaan mengalami perubahan dan perkembangannya sejalan dgn perkembangan manusia itu dimana perkembangan itu utk kepentingan manusia itu sendiri.

• Kebudayaan yg dimiliki oleh suatu klpk sosial tdk akan terhindar dari pengaruh kebudayaan kelompok lain dgn adanya kontak-kontak antar klpk atau melalui proses difusi.

• Suatu Klpk sosial lain akan mengadopsi suatu kebudayaan ttt bilamana kebudayaan tsb berguna utk mengatasi atau memenuhi tuntutan yg dihadapinya.

8. Problematika KebudayaanBeberapa problematika kebudayaan :1. Hambatan budaya yg berkaitan dgn

pandangan hidup dan sistem kepercayaan.

2. Hambatan budaya yg berkaitan dgn perbedaan persepsi atau sudut pandang antara masyarakat dgn pelaksana pembangunan (Nakes)

3. Hambatan budaya berkaitan dgn faktor psikologi dan kejiwaan misalnya. :

- Rasa cemas.- Rasa takut.- Rasa khawatir.

4. Masyarakat yg terasing dan kurang komunikasi dgn masyarakat luar, shg seolah-olah tertutup utk menerima program-program.

5. Sikap tradisionalisme yg berprasangka buruk thdp hal-hal baru.Sikap ini sangat mengagung-agungkan budaya tradisional sedemikian rupa yg menganggap hal-hal baru itu akan merusak tatanan hidup mereka yg sdh merasa memiliki scr turun temurun.

6. Sikap Etnosentrisme.Sikap yg mengagungkan budaya suku bangsanya sendiri dan menganggap rendah budaya suku bangsa lain.Sikap semacam ini akan mudah memicu timbulnya kasus-kasus SARA.

7. Perkembangan IPTEK.Sbg hasil dari kebudayaan, seringkali perkembangan IPTEK seringkali disalah gunakan oleh manusia.

top related