komunikasi organisasi tugas pik

Post on 27-Jun-2015

360 Views

Category:

Documents

14 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

KOMUNIKASI ORGANISASI

DI SUSUN OLEH :1. BETHARY ESTETIKA2. DEZAN MAHESA3. GILDA SETIA NUR QOLBI4. I GUSTI AYU RAY PUTRI N5. MUHAMMAD ABASSI ALI BILHADJ

DEFINISI KOMUNIKASI ORGANISASI

Komunikasi organisasi adalah pengiriman dan penerimaan

berbagai pesan organisasi di dalam kelompok formal maupun informal

dari suatu organisasi (Wiryanto, 2005).

UNSUR – UNSUR KOMUNIKASI ORGANISASI

KESENGAJAAN

PERTUKARAN

GAGASAN, PENDAPAT, INFORMASI DAN INSTRUKSI

SIMBOL ATAU TANDA

MENCAPAI TUJUAN ORGANISASI

KESENGAJAAN

Dalam suatu komunikasi unsur komunikan dan

komunikator tidak dapat mengetahui kapan dan

dimana komunikasi akan berlangsung, terkadang

suatu komunikasi terjadi secara spontan (tidak

disengaja) dan secara terorganisasi (disengaja).

PERTUKARAN

Ketika melakukan komunikasi terjadi pertukaran

pesan antara komunikan dan komunikator maksudnya

dalam menyampaikan sebuah pesan adanya dampak

saling mempengaruhi dan memberi sugesti sehingga

terjadi sebuah feedback.

Pertukaran yang juga dapat diartikan saling

memberikan informasi antara individu yang satu dengan

yang lain

GAGASAN, PENDAPAT, INFORMASI DAN INTERAKSI

Suatu proses komunikasi antara komunikan dan

komunikator adalah sebuah pesan serta pemikiran

yang ingin disampaikan, pemikiran tersebut

merupakan sebuah gagasan yang dapat disampaikan

secara verbal maupun non verbal. Setiap gagasan

yang disampaikan tersebut memiliki sebuah presepsi-

presepsi yang berbeda berdasarkan pengalaman

komunikan dan komunikator, perbedaan presepsi

tersebut menyebabkan adanya perbedaan pendapat,

sehingga dalam berkomunikasi sering terjadi suatu

pertukaran informasi atau saling memberikan

informasi.

SIMBOL atau TANDA

Komunikasi melibatkan penggunaan lambang

/ simbol. Lambang atau simbol adalah sesuatu yang

digunakan untuk menunjuk atau menjelaskan suatu

pesan melalui simbol atau tanda (non verbal)

berdasarkan kesepakatan bersama. Pada dasarnya

lambang tidak memiliki makna, kitalah yang dapat

memaknai simbol tersebut.

MENCAPAI TUJUAN ORGANISASI

Picture Page LayoutYour picture caption can go here. Picture from PresenterMedia.com

top related