ketenagakerjaan

Post on 24-Jun-2015

519 Views

Category:

Education

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

TENAGA KERJA DAN

PENGGANGURAN

KELAS XI SEMESTER 1

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Memahami Kondisi Ketenagakerjaan Dan

Dampaknnya dalam Perekonomian

STANDAR KOMPETENSI

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

1.1 Mengklasifikasikan ketenagakerjaan.

KOMPETENSI DASAR

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

• Menjelaskankan angkatan kerja, tenaga kerja dan kesempatan kerja.

• Membedakan angkatan kerja, tenaga kerja dan kesempatan kerja.

• Menjelaskan pengganguran.• Menjelaskan jenis-jenis pengangguran dan sebab-

sebabnya.• Menjelaskan cara-cara mengatasi masalah pengganguran.

INDIKATOR

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Penduduk

Tenaga Kerja

Angkatan Kerja

Bukan Angkatan

KerjaBukan Tenaga kerja

PETA KONSEP

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Konsep Penduduk

Penduduk adalah banyaknya orang yang mendiami suatu wilayah negara

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Tenaga kerja

Penduduk dalam usia kerja (15-65 Tahun) yang siap melakukan pekerjaan yaitu mereka yang sudah bekerja, mereka yang sedang mencari pekerjaan, mereka yang bersekolah dan mereka yang mengurus rumah tangga

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Bukan Tenaga kerja

Penduduk yang berusia 0-14 tahun dan diatas 65 tahun

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Angkatan KerjaPenduduk dalam usia kerja (15-65 tahun) baik yang sedang bekerja maupun sementara tidak sedang bekerja karena suatu sebab seperti petani menunggu panen, pegawai yang sedang cuti, sakit dan sebagainya

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Bukan Angkatan Kerja

Mereka yang sedang bersekolah, mengurus rumah tangga, lanjut usia, cacat jasmani dan sebagainya

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

PekerjaSetiap orang yang menghasilkan barang atau jasa yang mempunyai nilai ekonomis baik yang menerima gaji atau bekerja sendiri yang terlibat dalam kegiatan manual

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Kesempatan KerjaSuatu keadaan yang menggambarkan tersediannya lapangan kerja (pekerjaan) untuk diisi oleh pekerja

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

PENGANGGURAN

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Tingkat Penggangguran

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Pengangguran menurut ciri-cirinyaPengangguran Terbuka

Setengah Pengangguran

Pengangguran Terpaksa

Pengangguran Sukarela

Pengangguran Terselubung

Pengangguran Musiman

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Pengangguran menurut faktor-faktor penyebabnya

Pengangguran Friksional

Pengangguran Siklikal/Konjungtural

Pengangguran Struktural

Pengangguran sukarela

Pengangguran teknologi

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

DAMPAK PENGANGGURAN

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Sistem Upah

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

• Menarik pekerja-pekerja berbakat agar masuk kedalam perusahaan tersebut

• Mempertahankan karyawan terbaik agar tidak pindah ke perusahaan lain

• Memotivasi karyawan tersebut dalam bekerja

Tujuan Upah

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Upah Berdasarkan waktu

Upah yang diberikan berdasarkan waktu misal per jam, per minggu atau per bulan

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Upah Berdasarkan Hasil

Upah yang diberikan berdasarkan berapa banyak barang/jasa yang telah dihasilkan baik secara individu ataupun kelompok

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

KomisiUpah yang diberikan berdasarkan presentase hasil penjualan dari suatu barang

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Bonus dan Pembagian Keuntungan

Bonus merupakan upah tambahan yang diberikan kepada karyawan disamping gaji tetap yang sudah diterima sebagai penghargaan.

Pembagian Keuntungan diberikan untuk meningkatkan motivasi kerja bagi pekerjanya misal pembagian keuntungan pada saat pensiun.

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Peningkatan Kualitas Tenaga kerja

Off the Job

Training

On the Job

Training

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

Latihan Soal1. Didalam analisis ketenagakerjaan penduduk

suatu negara dibedakan menjadi 2 golongan Yaitu ….

a. Angkatan Kerja dan Bukan Angkatan Kerjab. Pengangguran dan bukan Pengangguranc. Produktif dan Tidak Produktifd. Tenaga Kerja dan Bukan Tenaga Kerjae. Bekerja dan tidak Bekerja

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

2. Penduduk usia kerja (15-65 Tahun) yang siap melakukan pekerjaan /membutuhkan pekerjaan disebut ….

a. Angkatan Kerjab. Bukan Angkatan kerjac. Tenaga Kerjad. Bukan Tenaga kerjae. Pengangguran

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

3. Pak Andi merupakan salah seorang angkatan kerja yang mendapatkan kesempatan kerja, maka status pak Andi sekarang adalah …

a. Angkatan Kerjab. Tenaga Kerjac. Pengangguran Tidak kentarad. Penganggurane. Penunggu Lapangan kerja

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

4. Irvan dengan sukarela tidak bekerja karena dia sudah memiliki pendapatan dari rumah kontrakannya. Maka status irvan termasuk pengangguran ….

a. Friksionalb. Konjunturalc. Strukturald. Sukarela(Voluntary)e. Teknologi

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

5. Pegawai negeri sipil menerima gaji Rp 2.000.000 per bulan. Sistem pengupahan semacam ini menggunakan cara …

a. Komisib. Boronganc. Prestasid. Skala Berubahe. Waktu

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

6. Yang merupakan bentuk on-the-job training adalah …

a. Apperentice Trainingb. Pekerja bekerja dibawah diatasanc. Pekerja bekerja dengan pengawasan pekerja lain

yang lebih seniord. Menjadi assistene. Mengikuti pelatihan yang diselengarakan

perusahaan

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

7. Yang merupakan bentuk Off- the Job training adalah …

a. Lokakaryab. Mengikuti seminarc. Meneruskan sekolah ke jenjang yang lebih tinggid. Kursuse. Apperentice Training

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

8. Negara Indonesia memiliki penduduk 400.000.000 jiwa dengan angkatan kerja 217.500.000 jiwa. Berapakah TPAK negara Indonesia …

a. 45,567b. 54,375c. 64,789d. 73,900e. 82,126

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

9. Negara Indonesia memiliki pengangguran 140.000.000 jiwa dengan usia produktif 210.000.000 jiwa. Berapakah tingkat pengangguran negara Indonesia …

a. 44,44b. 55,55c. 66,66d. 77,77e. 88,88

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

10. Salah satu organisasi dibawah naungan PBB yang menangani masalah ketenagakerjaan adalah …

a. ILOb. UNDIPc. PSBSId. UNICEFe. UNESCO

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

JAWABAN1. A 6. B 2. C 7. D3. B 8. B4. D 9. C5. E 10 A

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

UJI KOMPETENSI

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

REFERENSI Buku Ekonomi XI Acarya Media Utama Weni Muliawati Buku Ekonomi XI Erlangga Wahyu Adji Google

Beranda SK-KD INDIKATOR MATERI LATIHAN SOAL UJI KOMPETENSI REFERENSI

Ekonomi__SMA 1 KOBA__created by Eka Jayanti, S.Pd

TERIMA KASIH

top related