kata pengantar aktualisasi

Post on 14-Dec-2015

16 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Kata pengantar aktualisasi prajab 2014

TRANSCRIPT

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena

hanya atas berkat rahmat dan anugerah-Nya lah maka penulisan Rancangan

Aktualisasi ini dapat penulis selesaikan dengan baik.

Rancangan aktualisasi ini merupakan perencanaan penulis untuk

mengaktualisasikan kelima nilai dasar profesi PNS yaitu Akuntabilitas,

Nasionalisme, Etika Publik, Komitmen Mutu, dan Anti Korupsi di tempat penulis

bekerja yaitu pada Fakultas Kedokteran Universitas Palangka Raya.

Atas terselesaikannya rancangan aktualisasi ini penulis mengucapkan banyak

terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Seluruh Widyaiswara yang telah mengajarkan berbagai mata diklat baik

untuk tahap Internalisasi maupun untuk tahap Aktualisasi.

2. Bapak Suhanda, S.Pd., M.AP selaku coach penulis dan dr. Donna Novina

Kahanjak, M.Biomed selaku mentor penulis.

3. Rekan-rekan penulis di angkatan 21 yang telah banyak memberikan saran

utuk penulis dalam pembuatan rancangan ini.

4. Kedua orang tua penulis yang terkasih yang selalu memberikan cinta kasih,

doa, dukungan semangat dan kepercayaan sepenuhnya kepada penulis.

5. Semua pihak yang telah membantu penulis yang tidak dapat disebutkan satu

persatu.

Akhir kata penulis mengharapkan masukan dan saran dari semua pihak agar

rancangan ini dapat menjadi lebih baik dan pada waktunya nanti dapat terlaksana

dengan baik di unit kerja penulis pada Fakultas Kedokteran Universitas Palangka

Raya.

Depok, November 2014

dr. Tisha Patricia

ii

LEMBAR PENGESAHAN

Judul Kegiatan : Rancangan Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar Profesi Dosen

Pada Fakultas Kedokteran Universitas Palangka Raya

Nama Penyusun : dr. Tisha Patricia

NIP : 19840305 201404 2 001

Jenis Kelamin : Perempuan

Unit Kerja : Fakultas Kedokteran Universitas Palangka Raya

Alamat Email : tisha.p.oedoy @ gmail .com

Telepon seluler/HP :

Lama Kegiatan : 13 hari

Depok, November 2014

Mengetahui,

Pembimbing

Drs. Suhanda, M.Pd

NIP.19640510 199101 1 001

Mentor

dr. Donna N. Kahanjak, M.Biomed

NIP.19811101 200801 2 010

iii

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR...............................Error: Reference source not found

DAFTAR ISI...……………………………………………………………………iv

DAFTAR TABEL..........................................................................................v

DAFTAR GAMBAR.....................................................................................vi

BAB I Pendahuluan..............................................................................1

A. Latar Belakang...........................................................................1

B. Tujuan........................................................................................8

BAB II Nilai-Nilai Dasar Profesi PNS.....................................................9

A. Identifikasi NIlai-Nilai Dasar.......................................................9

B Keterkaitan Nilai Dasar dengan Kegiatan................................15

C Teknik Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar..........................................18

BAB III Rencana Aksi...........................................................................21

A Jadwal Implementasi................................................................21

B Jadwal Konsultasi Dengan Coach...........................................24

C Jadwal Konsultasi Dengan Mentor...........................................26

BAB IV Penutup....................................................................................28

A Kesimpulan..............................................................................28

B Rencana Antisipasi Kendala....................................................28

iv

DAFTAR TABEL

Tabel 1 Identifikasi Nilai-Nilai Dasar............................................10Tabel 2 Keterkaitan Nilai Dasar Rancangan Dengan Kegiatan...15Tabel 3 Teknik Aktualisasi Nilai Dasar........................................18Tabel 4 Jadwal Implementasi......................................................21Tabel 5 Jadwal Konsultasi Dengan Coach..................................24Tabel 6 Jadwal Konsultasi Dengan Mentor.................................26Tabel 7 Rencana Antisipasi Kendala...........................................27

v

Daftar Gambar

Gambar 1 Struktur organisasi Fakultas Kedokteran Universitas Palangka Raya...........................................................5

Gambar 2 Struktur organisasi Prodi. Kedokteran Fakultas Kedokteran Universitas Palangka Raya ..................... 6

vi

RANCANGAN AKTUALISASI NILAI-NILAI DASAR PROFESI PNS

PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN GOLONGAN III

ANGKATAN 21

Nama Peserta : Tisha Patricia

Angkatan/Kelompok : 21/Nomor Absen 23

Jabatan : Tenaga Pendidik

Unit Kerja : Universitas Palangka Raya

Sumber Kegiatan : Penugasan Atasan Langsung/Inisiatif Sendiri

vii

viii

top related