hukum diatas

Post on 14-Apr-2017

133 Views

Category:

Spiritual

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

HUKUM TERTINGGI

Ps Hendra Kasendawww.gerejavictory.org

Hukum Gravitasi

Hukum Aerodinamika

Mengatasi Gravitasi

1. Hukum KasihDunia berkata kejahatan harus dibalas, sementara Hukum Tuhan berkata kasihilah musuhmu, berdoalah bagi mereka (Mat 5:44, Rom 12:12).

2. Hukum MenaburHukum dunia berkata, keuntungan sebesar-besarnya diperoleh lewat pengeluaran sekecil-kecilnya. Namun Hukum Tuhan berkata orang yang menabur sedikit akan menuai sedikit, tetapi orang yang menabur banyak akan menuai banyak juga (2 Kor 9:6).

3. Hukum ImanHukum dunia berkata lihat dulu baru percaya, sementara iman memampukan orang untuk mempercayai sesuatu yang belum terlihat (Ibr 11:1, Yoh 20:29).

4. Hukum KekayaanHukum dunia berkata kekayaan = kerja keras, namun Hukum Tuhan berkata berkat Tuhanlah yang menjadikan kaya, susah payah tidak akan menambahinya (Ams 10:22) karena kekayaan dan hormat ada di tanganNya (Ams 3:16)

5. Hukum KebahagiaanOrang dunia bahagia = mempunyai harta, namun Yesus berkata berbahagialah orang yang miskin di hadapan Allah, karena merekalah yang empunya Kerajaan Sorga (Mat 5:3). Kebahagiaan sejati ternyata bersumber dari Yesus

6. Hukum Ketidakmustahilanbagi dunia = Mustahilnamun tidak bagi Tuhan!Daud mengalahkan Goliat (1 Sam 17:50), Yosua memerintahkan matahari tidak bergerak (Yos 10:12-14), Musa membelah Laut Merah (Kel 14:21), Elia berdoa hujan tidak turun (1 Raja 17:1). Andalkan Tuhan dengan sepenuh hati

7. Hukum MelayaniHukum dunia = orang dengan jabatan paling tinggi adalah yang paling pantas dilayani, sementara Hukum Tuhan berkata siapa ingin menjadi yang terbesar, hendaklah ia melayani (Mat 20:27, Luk 22:27, Mat 23:11).

8. Hukum KepuasanHukum dunia = orang memuaskan hawa nafsu adalah orang yang puas, sementara Hukum Tuhan berkata Orang yang sabar melebihi seorang pahlawan, orang yang menguasai dirinya, melebihi orang yang merebut kota (Ams 16:321).

top related