hak dokter (tambahan prof)

Post on 22-Dec-2015

229 Views

Category:

Documents

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

HAK DOKTER

TRANSCRIPT

Hak KewajibanKewajiban Hak

HAK PASIENa. Hak informasib. Hak memberikan persetujuanc. Hak memilih dokterd. Hak memilih rumah sakite. Hak rahasia kedokteranf. Hak menolak pengobatang. Hak menolak tindakan medik tertentuh. Hak menghentikan pengobatani. Hak konsultasi dokter lain (second opinion)j. Hak melihat rekam medik

KEWAJIBAN PASIENa. Wajib memberi informasi tentang penyakitnyab. Wajib mentaati petunjuk/intruksi dokterc. Wajib mentaati aturan rumah sakit (berlaku juga keluarga)d. Wajib memberi imbalan jasa ke doktere. Wajib melunasi biaya rumah sakit

HAK DOKTER1. Melakukan kegiatan sesuai dengan keahlian/kewenangan2. Memperoleh perlindungan hukum dan melaksanakan tugas sesuai dengan

profesinya3. Mendapat informasi pasien4. Privasi5. Imbal jasa6. Menolak memberi kesaksian tentang pasiennya

KEWAJIBAN DOKTER(Lihat KODEKI: 1983)

1. Kewajiban Dokter Terhadap PenderitaPasal 10-14

2. Kewajiban Dokter Terhadap Teman SejawatPasal 15-16

3. Kewajiban Dokter Terhadap Diri SendiriPasal 17-18

4. Kewajiban UmumPasal 1-9

PASIEN

DOKTER

top related