geser dan tarik diagonal pada balok

Post on 25-Jul-2015

255 Views

Category:

Documents

12 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

GESER DAN TARIK DIAGONALPADA BALOKPADA BALOK

PRILAKU BALOK HOMOGEN TERHADAP BEBAN LENTUR

1. Akibat beban merata pada balok akan pada balok akan menimbulkan gaya lintang/geser dan momen lentur .

2. Pada elemen A1 dan A2, akan mengalami tegangan geser dan tegangan lentur

3. Akibat tegangan geser dan lentur akan menimbulkan resultan tegangan atau tegangan utama

TRAYEKTORI TEGANGAN UTAMA PADA BALOK HOMOGEN ISOTROPIS

= tegangan tarik= tegangan tekan= tegangan tekan

POLA RETAK PADA BALOK BETON AKIBAT BEBAN LENTUR

POLA PENULANGAN BALOK LENTUR DENGAN TULANGAN MEMENJANG DAN TULANGAN SERONG/DIAGONAL

POLA PENULANGAN BALOK LENTUR DENGAN POLA PENULANGAN BALOK LENTUR DENGAN TULANGAN MEMANJANG DENGAN BEUGEL/SENGKANG

FUNGSI TULANGAN GESER

1. Memikul sebagian gaya geser luar rencana Vu2. Membatasi bertambahnya retak diagonal3. Memegang dan mengikat tulangan memanjang pada

posisinya sehingga tulangan memanjang mempunyai kapasitas yang baik untuk memikul lentur

4. Memberikan semacam ikatan pada daerah beton yang kapasitas yang baik untuk memikul lentur

4. Memberikan semacam ikatan pada daerah beton yang tertekan apabila sengkang berupa sengkang tertutup

ANALISA GESER LENTUR

Dalam analisa digunakan analogi rangka batang

Jika gaya geser (Gaya lintang) yang bekerja pada balok adalah Vu, maka gaya geser nominal yang harus ditahan penampang Vn adalah :

Gaya geser yang ditahan tulangan :

Untuk mencapai keseimbangan gaya pada sistem poligon Untuk mencapai keseimbangan gaya pada sistem poligon gaya :

Dimana Ts adalah resultan gaya sengkang selebar bidang retak, dan n banyaknya jarak s, dimana maka panjang s1 adalah :

Dimana :

Gaya pada sengkang persatuan panjang menjadi :

Jika ada n sengkang miring sepanjang s1, dan jika Av adalah luas penampang satu sengkang miring

Jika pola retak dengan sudut

Maka

Dan diperoleh

Atau

Jika digunakan sengkang vertikal atau beugel

Jarak beugel :

Dimana :

PROSEDUR PENULANGAN GESER

1. Tentukan gaya geser/lintang rencana maximum Vu, dihitung sejauh d dari perletakan atau muka kolom

2. Cek apakah

Dimana bw adalah lebar badan (atau diameter penmpanglingkaran. Jika kondisi ini tidak terpenuhi penampangharus diperbesar

3. Jika

Perbesar penampang

3. Jokai

Tidak diperlukan tulangan geser

4. Jika

Hanya memerlukan tulangan minimum sebesarHanya memerlukan tulangan minimum sebesar

Jarak sengkang harus memenuhi syarat sbb:

5. Jika

maka harus ditahan tulangan geser

Jarak sengkang harus memenuhiJarak sengkang harus memenuhi

dan jika :

Jarak sengkang harus juga memenuhi

MULAI

Diketahui: Vu, bw,d,f’c,fy

Ukuran penampangdiperbesar

Tidak perlutulangan geser

YaTdk

Tdk

DIAGRAM ALIR DESAIN TULANGAN GESER

jika

Selesai

Ya

YaTdk

Tdk

top related