excavator

Post on 08-Apr-2016

41 Views

Category:

Documents

3 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Alat Berat

TRANSCRIPT

DEFINISIExcavator adalah sebuah jenis alat berat yang terdiri dari mesin di atas roda khusus yang dilengkapi dengan lengan (arm) dan alat pengeruk (bucket) yang digunakan untuk menyelesaikan pekerjaan berat berupa penggalian tanah yang tidak bisa dilakukan secara langsung oleh tangan manusia. Pengertian ini didasarkan dari asal-usul excavator yang diciptakan sebagai alat penggali tanah untuk membangun rel kereta api, serta dari kata “excavation” yang berasal dari bahasa Inggris yang berarti “pengggalian” atau mesin penggali.

Tujuannya adalah untuk membantu dalam melakukan pekerjaan yang sulit agar menjadi lebih ringan dan dapat mempercepat waktu pengerjaan sehingga dapat menghemat waktu.

BAGIAN-BAGIAN EXCAVATOR

JENIS ALAT

Ada dua tipe Excavator yaitu: 1.Excavator yang berjalan menggunakan roda kelabang / track shoe (Crawler Excavator) biasa di gunakan untuk berjalan di jalanan yang tidak padat atau mendaki. 2.Excavator yang menggunakan ban (Wheel Excavator) biasa digunakan untuk jalanan padat dan rata.

1. CRAWLER EXCAVATOR

2. WHEEL EXCAVATOR

Karena perbedaan kebutuhan dalam pemakaian Excavator dalam suatu bidang industri, sehingga Excavator dapat dibedakan menjadi beberapa jenis berdasarkan jenis bucketnya, antara lain :•Standard bucket merupakan jenis yang paling banyak digunakan karena penggunaannya yang fleksible untuk beberapa kondisi pekerjaan.

Gambar :

Ripper bucket cocok digunakan untuk menggali lapisan bebatuan atau tanah liat yang keras. Bucket jenis ini memiliki penetrasi yang cukup dalam.

Gambar:

• Trapezoidal bucket digunakan untuk membuat saluran atau kanal irigasi.

Gambar :

Slope finishing bucket digunakan untuk meratakan permukaan tanah karena memiliki bucket yang datar dan lebar. Biasa digunakan untuk meratakan jalan, kanal, sisi lereng, sisi sungai, dll.Gambar:

• Three shank ripper merupakan alat yang efisien untuk menggali batu pada lereng,menghancurkan dan mengangkat pondasi beton, dan juga untuk mencabut akar ataubatang pohon. Gambar:

• Clamshell bucket digunakan untuk memindahkan material

Gambar:

• Coal bucket dan chip bucket sangat efisien dan aman ketika digunakan untuk menangani material seperti batubara, pecahan batu, dll

Gambar:

KAPASITAS ALAT

FUNGSI / KEGUNAAN ALAT

Excavator banyak digunakan untuk:1.menggali parit, lubang, dan pondasi,2. penghacuran gedung,3. meratakan permukaan tanah,4. mengangkat dan memindahkan material,5. mengeruk sungai,6. pertambangan dan beberapa bidang industri yang menggunakannya antaralain konstruksi, pertambangan, infrastuktur, dan sebagainya.

CARA KERJA ALAT EXCAVATORCARA KERJA ALAT

EXCAVATOR

TERIMA KASIH TERIMA KASIH

GOD BLESS US !!!GOD BLESS US !!!GOD BLESS US !!!

top related