etika

Post on 25-Jan-2016

227 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Presentasi

TRANSCRIPT

MEMBANGUN KEPERCAYAAN DIRI

Pengertian Kepercayaan Diri

Kepercayaan diri : merupakan keyakinan individu tentang dirinya bahwa mampu berperilaku sesuai dengan harapan, kebutuhan atau keinginan untuk tujuan kesuksesan hidup. Hal terpenting dari rasa percaya diri adalah adanya perasaan atau kepercayaan bahwa individu dapat melakukan sesuatu sesuai dengan harapan yang dimiliki.

Mengapa Kepercayaan Diri Itu Penting ?

• Kepercayaan diri itu membantu agar kita bisa melakukan sesuatu dan banyak hal, dan sangat berdampak besar pada kehidupan kita sehari-hari. Entah itu di lingkungan keluarga,lingkungan kampus, lingkungan kerja,dan tempat-tempat lainnya .Orang yang bisa dan mau melakukan sesuatu dan banyak hal , pastinya memiliki rasa kepercayaan diri yang cukup, tidak harus lebih.

BAGAIMANA MEMBANGUN PERCAYA DIRI ANDA?

1. Berpenampilan dengan baik, dengan penampilan yang baik, anda juga merasa lebih baik sehingga meningkatkan kepercayaan diri anda

2. Berdiri dengan tegap, akan lebih membuat postur anda menarik, membuat anda lebih enak dilihat dan terlihat lebih bersemangat.

3. Berbicaralah, jangan pernah takut mengungkapkan apa yang sedang anda pikirkan (tetapi tetap menggunakan etika bekomunikasi yang baik).

4. Yakin dengan apa yang anda miliki dalam diri anda sendiri.

Ciri – Ciri Individu yang Memiliki Kepercayaan Diri

Mengenal dirinya dengan baikMemiliki Internal locus of controlBerani mengambil resiko

Ciri – Ciri Individu yang Memiliki rasa Percayaan Diri yang rendah

Menampakkan rasa malu yang tinggiKetika berhubungan dengan orang lain terkesan sangat hati – hatiTidak mampu berbuat dan berperilaku wajarTerpaku pada pandangan bahwa diri tidak layak dan tidak mampu bergaulMempunyai eksternal locus of controlCenderung menolak pujian yang ditujukan secara tulusLebih suka bekerja sendiri

Cara Meningkatkan Rasa Percaya Diri

Mengenali diri secara baikBelajar masuk dalam suatu pergaulan khususnya situasi baruMemperharikan postur tubuhBelajar untuk mengambil resikoMemberi penghargaan pada diri sendiriMengembangkan potensi sesuai dengan minatMenambah wawasan dan pengetahuanMenggunakan self affirmation

KESIMPULAN:Kepercayaan diri merupakan faktor penting dalam menentukan keberhasilan individu dalam dunia kerja dan kehidupan sehari – hari. Kepercayaan diri dapat ditimbulkan dan dikembangkan utamanya tergantung pada kemauan diri sendiri. Kepercayaan diri harus tetap mencerminkan kerendahan hati sehingga individu dapat diterima oleh lingkungan.

Presented by : Intan Nur FauziahItalia Vanesya R

Alfiatul MustaqfirinRafian Malae

Febriana Dian SDwi Marita

Lutfiya Uzdah

Thank You.......Wassalammualaikum wr.wb.

top related