desain grafis dengan gnu/linux dan foss

Post on 11-Feb-2017

244 Views

Category:

Software

3 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Desain Grafis di Linux dengan

Open Source Software

Ade Malsasa Akbarteknoloid@gmail.com

27 Maret 2015

Di Linux

● Adobe Photoshop (bitmap)● CorelDRAW (vektor)● Adobe InDesign (desktop

publishing)

● GIMP (bitmap)● Inkscape (vektor)● Scribus (desktop publishing)

Di Windows

GIMP

Inkscape

Scribus

Sebelum Pendahuluan

● Ubuntu 12.04 32 Bit● Intel Celeron 1.8 GHz Dual Core● VGA Intel Onboard● RAM 2 GB● HDD 320 GB● Itu spesifikasi saya menjalankan semua aplikasi dan membuat semua

desain di dalam presentasi ini

Pendahuluan

● Mengapa memilih open source?● Kenyataannya?● Apa hanya bisa dilakukan di Linux?● Apa yang bisa mereka lakukan?● Apa keterbatasan mereka?● Mulai dari mana?

Mengapa memilih open source?

● Legal (tidak membajak software)● Gratis (memang harganya GIMP, Inkscape, & Scribus, gratis)● Bebas (karya yang dibuat boleh dijual kembali)● Fitur (apa yang mereka bisa kita juga bisa)● Luas (bisa dijalankan di Windows, Linux, Mac OS X, BSD, dsb.)● Berkembang (source code tersedia bebas untuk para programer)

Mengapa tidak memilih open source?

● Karena tidak tahu.● Karena tidak pernah diajarkan di sekolah dan kampus. ● Karena anggapan miring open source = gratis.● Karena beredar isu-isu yang memojokkan open source. ● Karena open source juga memiliki kekurangannya sendiri.● Namun sangat diyakini hanya karena masalah butir satu.

Kenyataannya? (I)

● Sejak kecil orang terbiasa memakai software bajakan.● Photoshop (7 juta), CorelDRAW (7 juta), InDesign (7 juta).● Windows (minimal 1 juta). Pernahkah kita membayar lisensinya?● Karya yang dibuat dengan software bajakan, jika dijual atau dicetak,

apakah barokah?● Presentasi ini dibuat untuk mereka yang sadar akan hal ini.

- Data harga 2015 bhinneka.com, softwareasli.com, ebay.com

Kenyataannya? (II)

● Bagaimana dengan yang belum? ● Pertanyaannya: siapkah menghadapi kenyataan ini?● GIMP (gratis), Inkscape (gratis), Scribus (gratis).● Linux Ubuntu (gratis).● Desain grafis dengan open source software adalah jawabannya.● Legal, gratis, bebas, fitur, luas, dan berkembang.

Apa hanya bisa dilakukan di Linux?

● Kekuatan open source ada pada source code.● Source code tersedia bebas = semua programer bisa berbuat.● Programer berbuat = open source software tersedia di Windows juga.● Orang lain bisa, kita juga bisa. ● Apa yang di Windows tersedia, di Linux juga tersedia. Dan sebaliknya.● Tidak harus pakai Linux untuk menggunakan open source software.● Anda bisa mendesain dengan open source software di Windows.

Apa yang bisa mereka lakukan?

● Mereka = open source software● Mereka = GIMP + Inkscape + Scribus● Presentasi saya ini akan menjawabnya

Desain Brosur

Desain Kover

Desain Poster

Desain Kartu Nama

Desain Banner

Desain Ilustrasi dan Anotasi

Desain Wallpaper

Desain Logo

Desain Produk

Desain Mockup

Desain Presentasi

Apa keterbatasan mereka?

● Pameo di komunitas Linux internasional: batasnya adalah kemampuan pengguna.

● Pameo saya: batasnya adalah fitur-fitur di setiap software.● Misalnya masalah keterbatasan warna CMYK di GIMP dan Inkscape. ● Inkscape masih versi 0.91, belum sampai 1.0, sedangkan CorelDRAW

sudah 16. ● Kompatibilitas dengan .psd, .cdr, .ai.● Dana untuk mengembangkan open source software terbatas. ● Marketing yang sangat lemah (karena swadaya swakarsa).● Dan lain-lain! Tantangan buat kita!

Mulai dari mana? (I)

● Unduh hari ini juga.

● GIMP: http://gimp.org ● Inkscape: http://inkscape.org ● Scribus: http://wiki.scribus.net

● Ubuntu → instal dari Ubuntu Software Center.

● Linux Mint → instal dari Mint Software Center.

● Blankon → instal dari Warung Aplikasi Blankon.

● Jika yang lain, cukup cari tutorialnya.

Windows Linux

Mulai dari mana? (II)

● Jangan setengah-setengah.● Siapkan total peralatan Anda.● Buatlah mereka mudah diakses.

Pastikan Terinstal Menu Saya

Pertanyaan Umum

● Kenapa Linux tidak punya Photoshop, CorelDRAW, dan InDesign?● Kalau mereka tersedia di Linux, maukah Anda membeli lisensinya?

- Kutipan dari Andi Micro, pemimpin komunitas ClearOS Indonesia

Selanjutnya? (I)

● Amati, tiru, modifikasi.● Lakukan itu pada karya-karya

desainer Photoshop, CorelDRAW, dan InDesign profesional.

● Gunakan Google Images.

● Buat stok. Sediakan untuk orang lain.

● Buatlah nanti wadah para desainer FOSS untuk menjual karyanya secara komersial profesional.

Selanjutnya? (II)

● Anda masih penasaran dengan harga dan lisensi software?

● Buka situs-situs yang jujur.● http://bhinneka.com● http://softwareasli.com ● http://ebay.com

● Pelajari HAKI.● Baca ketentuan lisensi di

http://adobe.com sendiri.● Carilah kebenarannya.

Akhir

● Pertanyaan?● Keluhan? ● Saran?● Silakan kirim ke email saya teknoloid@gmail.com.● Silakan komentar di blog saya http://desaininkscape.wordpress.com.

Tentang Presentasi Ini

● Ditulis dengan Libreoffice Impress 4.3● GIMP 2.6● Inkscape 0.91● Scribus 1.4.1 SVN● KSnapshot 0.8.2● KDE 4.10.3● Unduh di http://desaininkscape.wordpress.com

top related