dampak negatif globalisasi

Post on 23-Jul-2015

237 Views

Category:

Education

6 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Disusun oleh : Muhaditya Arstyaaji Hutama (18)

Muhammad Adnan Sugiyanto (19)

Priyoko Wicaksono (27)

Salman Darpendi Akmal (29)

Yaitu suatu proses tatanan masyarakat yg bersifat mendunia dan tidak mengenal batas wilayah,yang dapat memberikan dampak baik positif maupun negatif dalam kehidupan sosial masyarakat.

1. Dampak terhadap aspek sosial budaya

bangsa Indonesia :

nilai budaya luar akan memengaruhi nilai positif tradisi bangsa.

maksudnya :

Sebagian orang akan terpengaruh dan memilih budaya dari luar dari pada tradisi budaya sendiri.

2. Semakin kuatnya kelompok ekonomi dan

lemahnya daya saing pemilik modal kecil

Maksudnya: adanya globalisasi merupakan surga bagi pelaku ekonomi kunci,sebab mereka bisa meraup keuntungan yang besar dari perusahaan tradisional,transnasional yang ia miliki di berbagai negara.

3. Menurunnya kualitas sumber daya alam

maksudnya :

Banyak negara di dunia yg mendirikan pabrik pabrik dan mengeploitasi sumber daya alam secara besar besaran . Hal itu menyebabkan kualitas lingkungan menurun .

4. Meningkatnya kerusakan lingkungan

maksudnya:

industri besar internasional banyak mendirikan pabrik pabrik tentu berdampak pada kelestarian lingkungan. Akibatnya dari aktifitas pabrik tersebut membuat kerusakan lingkungan menjadi meningkat

5. Semakin canggih tindak kejahatan yang menggunakan teknologi canggih

Maksudnya :

banyak para penjahat yang memanfaatkan inernet atau teknologi canggih lain untuk di jadikan alat melakukan niat jahatnya

6. Meningkatnya budaya konsumtif

Maksudnya:

adalah budaya atau kebiasaan masyarakat untuk membeli barang barang yang bukan kebutuhan pokok atau mendesak. Karena mereka ingin kelihatan lebih hebat, modern, mengikuti zaman

top related