cara menghubungkan database antar pc

Post on 08-Jul-2015

270 Views

Category:

Education

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Materi ini tentang Cara menghubungkan Database antar pc menggunakan SQL-Server 2008 di matakuliahn BasisData

TRANSCRIPT

| M ROBBY F – MI2B 1

Cara menghubungkan database antar PC

Nama : M Robby F

Nim : 1331140019

Kelas : MI-2B

1. Awalnya membuat ad hoc terlebih dahulu dengan cara masuk ke control panel >

network and internet > network and sharing center > setup a new connection or

network selanjutnya pilih menu Set up a wireles ad hoc (computer-to-computer)

network.

2. Ikuti langkah-langkahnya dalam membuat ad hoc.

3. Setelah selesai membuat ad hoc, matikan FIREWALL terlebih dahulu dan atur IP masing-

masing PC dalam satu jaringan yang sama kemudian test apakah sudah tersambung dengan

perintah PING di CMD.

| M ROBBY F – MI2B 2

4. Setelah itu buka SQL-SERVER kemudian masuk ke dalam server anda (disini saya

menggunakan server local)

5. Setelah masuk ke dalam server kemudian buatlah login baru dengan cara buka tab Security -

Klik kanan pada Login > New Login

6. Selanjutnya buat nama login dan password.

| M ROBBY F – MI2B 3

7. Selanjutnya masuk ke dalam tab status sesuaikan seperi dibawah ini, kemudian OK.

8. Selanjutnya kita akan melakukan konfigurasi dalam login baru tersebut. Klik kanan pada

Server yang aktif, lalu pilih Properties.

| M ROBBY F – MI2B 4

9. Pilih Security, kemudian atur sesuai pada gambar dibawah ini, lalu plih OK.

10. Langkah selanjutnya adalah restart SQL SERVER agar proses kembali dengan stabil dengan

cara klik kanan pada databases yang aktif kemudian restart.

11. Tahapan selanjutnya adalah melakukan konfigurasi pada SQL SERVER Configuration

manager. Klik Start kemudian ketikkan “sql” lalu pilih SQL Server seperti pada gambar.

| M ROBBY F – MI2B 5

12. Pilih “SQL Server Services”, disitu terlihat bahwa status Browser adalah Stop,

kemudian buat agar Running dengan cara klik kanan pada “SQL Server Browser”

tersebut pilih “Properties”.

| M ROBBY F – MI2B 6

13. Kemudian pilih “Service” dan rubah “Disabled” menjadi “Automatic” pada kolom

Start Mode. Lalu klik “Apply”.

14. Kemudian pilih “Log On” lalu klik Button “Start”. Setelah itu Klik OK.

| M ROBBY F – MI2B 7

15. Setelah proses konfigurasi selesai SQL Server Browser akan aktif dengan ditandainya running.

16. Lalu klik pada tab seperti pada gambar kemudian ubah “Status Protocol” menjadi “Enabled” dengan mengatur seperti gambar di bawah ini.

| M ROBBY F – MI2B 8

17. Langkah selanjutnya yaitu proses menghubungkan antar PC server agar bisa diakses.

Disini PC yang saya pakai (LBD15) ingin mengkoneksikan ke laptop REN-PC

18. Lalu pilih SQL server Autehentication dan masukkan nama login dan pasword yang

telah dibuat tadi.

19. Akhirnya databases dari LBD15 dapat diakses di laptop REN-PC.

top related