bimbingan dan perkembangan peserta didik

Post on 14-Jun-2015

1.467 Views

Category:

Education

7 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Kebutuhan peserta didik

TRANSCRIPT

Kebutuhan Peserta Didik

MotifJ.P Chaplin (Psychology Dictionary): Satu kekuatan

dalam diri individu yang melahirkan, memelihara dan mengarahkan perilaku kepada satu tujuan

Suatu keadaan kompleks, dan kesiapsediaan dalam diri individu untuk bergerak ke arah tujuan tertentu, baik disadari maupun tidak. (Abin Syamsuddin)

Motif adalah suatu kekuatan yang terdapat pada diri manusia, yang bergerak untuk memenuhi kebutuhan hidup individu, sehingga individu tersebut mengalami keseimbangan dalam hidup (Syamsu Yusuf).

Motif memiliki kesatuan makna substansi dengan drives dan needs.

Motif ------ Perilaku ------- kebutuhan

Pengelompokan MotifMotif Primer dan SekunderMotif menurut Woodwort dan MarquisMotif berdasarkan PenyebarannyaMotif berdasarkan hubungannyaMotif menurut Maslow

Motif Primer dan SekunderMotif Primer; basic motive/biological drives

(kebutuhan biologis).Motif Primer bersifar naluriah, meliputi; Dorongan Fisiologis (makan, minum,

mengembangkan keturunan . Dll)Dorongan Darurat; perasaan takut, kasih

sayang, rasa ingin tahu, melarikan diri, menyerang, berusaha dan mengejar

Motif Sekunder atau motif SosialMotif Sekunder, meliputi;

Dorongan untuk belajar Ilmu pengetahunDorongan mengejar kedudukanDorongan berprestasiMotif-motif objektif (Eksplorasi, manipulasi,

dan menaruh minat)Dorongan ingin diterima, dihormati, dihargai

Motif menurut Woodwort dan MarquisKebutuhan organis (kebutuhan bilogis)Motif DaruratMotif Objektif (Motif eksplorasi, Manipulasi

dan Interest (minat))

Motif berdasarkan Pennyebarannya Motif Intrinsik; motif yang sudah berada

dalam diri individu.Motif Ekstrinsik; motif yang disebabkan

oleh pengaruh rangsangan dari luar.

Motif berdasarkan HubungannyaMotif Jasmaniah, seperti, refleks, instink,

biologis, dan lainnyaMotif Ruhaniah; kemauan, beribadah,

ketenangan dan lainnya

Motif Menurut M. IzzudinMotif menurut M. Izzudin; motivasi terbagi

dua:1. Motivasi Naluriah2. Motivasi Kognitif

Motivasi NaluriahNotivasi naluriah adalah motivasi yang

muncul dari kekurangan dan ketidakseimbangan fisiologis.

Yang tergolong motif naluriah;1. Motif lapar2. Motif haus3. Motif ekskresi4. Motif tidur dan istirahat5. Motif bernapas6. Motif menjaga keturunan

Motif KognitifMotif kognitif adalah motif yang dipelajari

dari lingkungan sosial dan masyarakatnyaDi antaranya:1. Motif psikis (keamanan, mengetahui

sesuatu, mengaktualisasikan diri)2. motif sosial (cinta, penghargaan,

loyalitas,)3. Motif Spiritual (motif beragama)4. Motif bertauhid*

KebutuhanKebutuhan adalah sesuatu yang harus dipenuhi oleh

individuMenurut Chaplin (2002); mengartikan kebutuhan secara

umum adalah segala kekurangan, ketiadaan, atau ketidaksempurnaan yang dirasakan seseorang sehingga merusak kesejahteraannya

Menurut M.Izzudin Taufiq; kebutuhan adalah satu definisi keniscayaan yang menunjukkan adanya ketidakseimbangan dalam diri manusia, baik disebabkan cacat materi maupun non-materi. Menimbulkan kekhawatiran dan keterguncangan dalam diri hingga menuntutnya untuk bisa terus beraktivitas hingga ia bisa memenuhi kebutuhannya sehingga keseimbangan kembali seperti sediakala

Kebutuhan IndividuKebutuhan Individu menurut Abraham

Harold Maslow:

AKTUALISASI DIRI

HARGA DIRI

CINTA DAN RASA MEMILIKI –DIMILIKI

PERLINDUNGAN DAN RASA AMAN

FISIOLOGIS DAN BIOLOGIS

Kebutuhan Maslow kemudian dikembangkan menjadi tujuh hirarki kebutuhan;

1. Aktualisasi Diri2. Estetika3. Kognitif4. Penghargaan5. Pengakuan dan Kasih Sayang6. Rasa Aman7. Kebutuhan Biologis (fisiologis)

Kebutuhan Menurut McClelland:1. Need for achievment 2. Need for power3. Need for affiliation

Konflik Dalam kehidupan sehari-hari, kadang-kadang

individu menghadapi beberapa macam motif yang saling bertentangan. Dengan demikian individu berada dalam keadaan konflik psikis, yaitu suatu pertentangan batin, suatu kebimbangan, suatu keragu-raguan, motif mana yang akan diambil.

Konflik merupakan kondisi dilema dalam diri individu

Penyebab konflik adalah keberadaan motif-motif dalam diri individu yang memiliki skala dan kadar dampak yang hampir sama.

Pembagian KonflikKonflik Mendekat-MendekatKonflik Menjauh-MenjauhKonflik Mendekat-Menjauh

Konflik Mendekat-Mendekat

Motif B

Motif A

Motif positif DIBUTUHKAN KONFLIK

Konflik Menjauh-Menjauh

Motif B

Motif A

Motif Negatif

Harus Diterima

KONFLIK

Konflik Menjauh-Mendekat

Motif BNegatif

Motif APositif

DIBUTUHKAN KONFLIK

Konflik ----->>> DILEMA

Kebutuhan Peserta DidikPeserta merupakan bagian dari Individu, yang terdiri

dari unsur fisik dan jasmaniI. Jasmani/Fisik1. Memberi pemahaman tentang hidup sehat2. Menanamkan kesadaran tentang mengkonsumsi

makanan yang sehat dan halal3. Memberi kesempatan peserta didik untuk istirahat4. Memberikan pendidikan olah raga5. Menyediakan sarana pendukung bagi peserta didik

bereksplorasi secara bebas6. Merancang bangunan yang memadai7. Mengatur tempat duduk peserta didik sesuai kondisi

fisik

Nafsiyyah dan Ruhhiyah1. Kebutuhan bertauhid2. Kebutuhan spiritual/beragama3. Kebutuhan rasa aman4. Kebutuhan kasih sayang5. Kebutuhan pengargaan6. Kebutuhan untuk bebas (terkontrol)7. Kebutuhan rasa sukses

top related