badan mikro dan sitoskeleton

Post on 25-Oct-2015

97 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Pertanyaan

Badan mikro terdiri atas berapa bagian? Sebutkan!

Jawaban

Terdiri atas 2 bagian, yaitu peroksisom dan glioksisom

Pertanyaan

Peroksisom mengandung berapa macam enzim? Dan terdapat pada sel

apa?

Jawaban

Peroksisom memiliki 2 macam enzim, yaitu enzim oksidase dan enzim

peroksida

Pertanyaan

Glioksisom berperan dalam metabolisme lemak. Apa yang di

maksud dengan metabolisme lemak?

Jawaban

Yang di maksud dengan metabolisme lemak adalah mengubah lemak

menjadi gula

Pertanyaan

Berdasarkan stabilitasnya di dalam sel, ada 2 macam mikrotubulus.

Sebutkan!

Jawaban

Mikrotubulus stabil dan mikrotubulus labil

Pertanyaan

Sitoskeleton terdiri atas 3 bagian. Sebutkan!

Jawaban

Mikrotubulus, mikrofilamen, dan filamen intermediet

Pertanyaan

Pada sel epitel, filamen intermediet membentuk anyaman yang berfungsi

untuk apa?

Jawaban

Berfungsi untuk menahan tekanan dari luar

top related