analisis implementasi peraturan pemerintah nomor 46 tahun 2013 terhadap aspek ability to pay, aspek...

Post on 17-Feb-2016

4 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

PPT Usulan Penelitian ANALISIS IMPLEMENTASI PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 46 TAHUN 2013 TERHADAP ASPEK ABILITY TO PAY, ASPEK KEADILAN, DAN BEBAN PAJAK PADA UMKM DI KOTA DENPASAR

TRANSCRIPT

OM SWASTIASTU

USULAN PENELITIAN

Oleh:Gusti Ayu Putu Eka Dewi Prihantari

1106305136

A. Judul:

“Analisis Implementasi Peraturan Pemerintah Nomor 46 Tahun 2013 Terhadap Aspek Ability To Pay, Aspek Keadilan, dan

Beban Pajak pada UMKM di Kota Denpasar”

B. Latar Belakang

Kegiatan BisnisBadan Hukum

Usaha dan Perijinan

Perpajakan

Sistem Pemungutan

Pajak

Usaha Mikro Kecil dan Menengah

PP No. 46 Tahun 2013

Peraturan Pemerintah No. 46 Tahun 2013

C. Rumusan Masalah

1. Bagaimanakah implementasi PP No. 46 Tahun 2013 terhadap aspek ability to pay pada UMKM di Kota Denpasar?

2. Bagaimanakah implementasi PP No. 46 Tahun 2013 terhadap aspek keadilan pada UMKM di Kota Denpasar?

3. Bagaimanakah implementasi PP No. 46 Tahun 2013 terhadap beban pajak pada UMKM di Kota Denpasar?

D. Tujuan Penelitian

1. Untuk menganalisis implementasi PP No. 46 Tahun 2013 terhadap aspek ability to pay pada UMKM di Kota Denpasar.

2. Untuk menganalisis implementasi PP No. 46 Tahun 2013 terhadap aspek keadilan pada UMKM di Kota Denpasar.

3. Untuk menganalisis implementasi PP No. 46 Tahun 2013 terhadap beban pajak pada UMKM di Kota Denpasar.

E. Kegunaan Penelitian1. Kegunaaan teoritis, diharapkan penelitian ini dapat

menambah wawasan para pelaku usaha agar senantiasa mendaftarkan usahanya di kantor pajak dan turut serta dalam membayar pajak yang mana merupakan salah satu kewajiban pemilik usaha.

2. Kegunaan praktis, diharapkan penelitian ini dapat memberi masukan dan sumbangan pengetahuan para pelaku usaha dalam menyusun dan menghitung pajak usahanya dengan cara yang sesederhana mungkin.

F. Kajian Pustaka

F.1. Landasan Teori

F.1.1. Pengertian Pajak

F.1.2. Keadilan Pajak

F.1.3. Pengertian UMKM

F.1.4. Beban Pajak

Penelitian Sebelumnya1. Penelitian oleh Richardson

(2006) dengan judul “The Impact of Tax Fairness Dimension on Tax Compliance Behaviour in an Asian Juridiction: The case of Hong Kong”.

2. Penelitian oleh Azmi dan Perumal (2008) merupakan penelitian yang mereplikasi penelitian Richardson (2006) dengan menggunakan Malaysia sebagai tempat penelitiannya.

3. Penelitian oleh Pancawati dan Nila (2011) dengan judul “Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kemauan Membayar Pajak”.

4. Penelitian oleh Tarjo dan Indra Kusumawati (2006) tentang “Analisis Perilaku Wajib Pajak Orang Pribadi terhadap Self Assessment System”.

G. Metode Penelitian

G. 1. Desain Penelitan

Sistem Perpajakan

Implementasi PP No. 46 Tahun 2013 bagi UMKM dengan peredaran bruto ≤

4,8 M

Beban Pajak

Aspek Keadil

an

Ability To Pay

Masalah

Acuan

G.2. Lokasi atau Ruang Lingkup PenelitianPenelitian dilakukan di UMKM binaan Dinas Koperasi dan UMKM yang berada di Kota Denpasar.

G.3. Objek Penelitian

G.4. Identifikasi Variabel

Aspek Ability To

Pay

Aspek Keadilan

Beban Pajak

Dependent Variable • Peraturan Pemerintah No. 46 Tahun 2013

Independent Variable• Aspek ability to pay• Aspek keadilan• Beban pajak

G.5. Definisi Operasional

Peraturan Pemerintah

No. 46 Tahun 2013

Aspek Ability to

Pay

Aspek Keadilan Beban Pajak

G.6. Jenis dan Sumber Data

G.7. Populasi, Sample, dan Metode Penentuan SampleJumlah populasi adalah 460 dari seluruh UMKM yang ada di

Kota Denpasar. Penentuan ukuran sampel menggunakan rumus Slovin sehingga jumlah sampel dalam penenlitian ini sebanyak 82 UMKM. Metode penentuan sampel dengan menggunakan purposive sampling, dengan kriteria adalah UMKM yang diteliti merupakan binaan Dinas koperasi dan UMKM Kota Denpasar dan memiliki peredaran bruto kurang dari 4,8M.

Jenis Data• Kuantitatif• Kualitatif

Sumber Data• Primer• Sekunder

G.8. Metode Penentuan Sampel

G.9. Teknik Analisis Data

Partisipan Non Partisipan

Pengumpulan Data

Reduksi Data

G.9.1. Uji Instrumen Penelitian

Uji Validitas

Uji Reliabilitas

SESI DISKUSI

TERIMA KASIHOM SANTHI, SANTHI, SANTHI OM

top related