aku generasi peduli pajak untuk siswa sma

Post on 05-Jul-2015

417 Views

Category:

Government & Nonprofit

6 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Edukasi Perpajakan untuk Pelajar SMA

TRANSCRIPT

Aku Generasi Peduli Pajak

Kementerian Keuangan Republik IndonesiaDirektorat Jenderal Pajak

Untuk Siswa SMA

INDONESIA

Apa yang adik-adik pikirkan/bayangkan

ketika kita menyebut nama :

Kondisi Infrastruktur

Kondisi Sekolah

Kemiskinan

Pelayanan Kesehatan

Kriminalitas

Korupsi

Dibiayai negara

APBN/APBD

Kementerian/Lembaga

Masyarakat

Fasilitas publik

Kas Negara melalui Bank

dan Kantor Pos

DJP mengadministrasikan

ALUR PENERIMAAN DAN PENGGUNAAN

DANA APBN/APBD

Sumber Penerimaan Negara (APBN):

Menjual Sumber Daya Alam

Pinjaman LN dan DN

Pajak dan PNBP

UNTUK MENJADI BANGSA YANG MANDIRI, PAJAK MENGAJAK PERAN SERTA RAKYAT INDONESIA UNTUK

MEMBIAYAI NEGARANYA SENDIRI

68,14%

31,86%

Pajak

Bukan Pajak

?

Target Penerimaan Pajak

2013

208.458.000.000 botol atau

17.371.500.000 lusin

1. Pembangunan infrastruktur

Perhubungan

Pemukiman Irigasi

Energidanlainnya

Layanan Pendidikan

Penanggulangan Kemiskinan

Layanan kesehatan

Ketahanan pangan

Subsidi

2. Meringankan Beban dan MenyejahterakanRakyat

3. Mewujudkan Suasana Aman Dan TenteramDan Kepastian Hukum Bagi Kehidupan Rakyat Dan Dunia Usaha

Pertahanan Negara Keamanan danKetertiban

SUBSIDI

ENERGI

BBM

LISTRIK

NON ENERGI

PANGAN

PUPUK

BENIH, DLL

PELAYANAN PUBLIK

APBN 2013

Hasil Pajak dialokasikan kemana?

Belanja Negara

Rp 1.683,0 T

Pajak

22

Apa sih pajak itu ?Kenapa sih harus bayar

pajak ?

kontribusi wajib kepada negara

Sifatnya dapat dipaksakan (berdasarkanUndang-Undang)

Mendapat kontraprestasi secara tidaklangsung

Untuk membiayai pengeluaran umumPemerintah

Pajak Pusat

dikelola oleh pemerintah pusat (DJP)

1Pajak Daerah

dikelola oleh pemerintah daerah

2

JENIS PAJAKMenurut pengelolanya

DIREKTORAT JENDERAL PAJAK

PENGELOLA PAJAK PUSAT

Rp

Pajak PusatPPh

(Pajak Penghasilan)Dikenakan atas penghasilan anyg

diterima

Pajak Pertambahan Nilai (PPN) dan Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM)Dikenakan atas setiap

penyerahan Barang dan Jasa Kena Pajak serta Barang Mewah (pajak konsumsi)

Pajak Bumi & Bangunan Perkebunan, Perhutanan, dan Pertambangan

(PBB-P3)Dikenakan atas pemanfaatan Bumi &

Bangunan

Bea MeteraiPajak atas pemanfaatan

dokumen tertentu

• Pajak Bumi & Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2)

• Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan Bangunan (BPHTB)

• Pajak Restoran

• Pajak Reklame (Iklan)

• Pajak Parkir

• Pajak Hiburan

• Pajak Penerangan Jalan

• Pajak Mineral Bukan Logam dan Batuan

• Pajak Parkir

• Pajak Air Tanah

• Pajak Sarang Burung Walet

Bioskop

26

Pajak Daerah Provinsi

• Pajak Kendaraan Bermotor (PKB);

• Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor;

• Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor;

• Pajak Air Permukaan; dan

• Pajak Rokok

Kota/Kabupaten

27

TANPA DISADARI ADIK-ADIK SUDAH MENIKMATI BANYAK

FASILITAS YANG DISEDIAKAN OLEH NEGARA

Masa sih ?

Diantaranya pengguna :• Angkutan darat termasuk pengguna premium,• Pengguna listrik (PLN), dan• Jasa kesehatan• Bantuan Operasional Sekolah (BOS)YANG DANANYA BERSUMBER OLEH NEGARA

• Harga pasar premium =

• Harga Perpres =

• Harga Jual = Harga Perpres + PPN(10%) + PBBKB(5%)

• Nilai Subsidi Premium = Harga Pasar – Harga Perpres

28

Rp. 6.770

Rp. 4.500

Rp. 3.913

Rp. 3.913 + Rp. 391.3 + Rp. 195.65

Rp. 6.770 – Rp. 3.913

Rp. 2.857

Perhitungan Subsidi Untuk BBM Jenis Premium

Per 7 Mei 2008 (per liter) : 1 Barrel=117$1 $ = Rp 9200

ilustrasi• “A” dalam menjalani aktivitas sehari-harinya

menggunakan sepeda motor. Rata-rata dalam sehari,ia menghabiskan BBM jenis Premium sebanyak 2 Lt.

• Jadi dalam sehari, “A” menikmati subsidi BBM darinegara sebesar :Rp. 2.634 X 2 Lt = Rp. 5.268

29

Berapa liter bensin yg “A” sudah dipakai setahun ?

Rp. 5.268 x 30 hari kerja x 12 bulan = Rp 1.896.480

Self Assessment

Daftar

Hitung

Bayar

Lapor

Negara memberikan kepercayaan kepada WP

Pembayaran Pajak

Kondisi WP Yang Berkontribusi

Orang Pribadi yang berpenghasilan di atas

PTKP (tahun 2011)60 juta

WP OP Terdaftar 19,9 juta

BELA NEGARA

MEMBAYAR PAJAK

PUBLIC GOODS & SERVICES

NEGARA

PEMBAYAR PAJAK FREE RIDER

WARGA NEGARA

Fakta: Menikmati Tanpa Berkontribusi

Free Rider(pemdompleng)

Musuhutama

MusuhLainnya

Kita sebagai anak bangsa harus mendukung dan

peduli.....

Aku Peduli

Bagaimana dengan pendapat adik-adik?

Setujukah adik-adik?

Mari peduli dan Say No To Free Rider !!!

• Untuk keperluan penyuluhan, bahan presentasi ini(slide) dapat dimodifikasi atau dikondisikan sesuaidengan keperluan seperti dengan menambahatau mengurangi slide yang ada.

• Jika diperlukan, softcopy slide dapat dibagikankepada wajib pajak hanya dalam bentuk .pdf(untuk menjaga isi dari materi dan menghindaripenyalahgunaan)

top related