adobe integrated runtime

Post on 27-Jan-2016

217 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

h

TRANSCRIPT

Adobe Integrated Runtime (AIR), Mulanya dinamakan Apollo, dibuat pada tahun 2007 sebagai sebuah lingkungan untuk menbangun Rich Internet Application (RIAs) yang dapat dijalankan pada Browser sementara memanfaatkan fitur dari dekstop. Dengan AIR, Pembangun bisa membuat software dekstop menggunakan ActionScript, HTML, atau JavaScript untuk paltform windows. Macintosh dan linux. Setiap aplikasi di-instal sebagai aplkasi klien yang berdiri sendiri.

AIR versi 2.5 berfokus pada pengembangan mobile dan pengenalan fitur baru seperti geolocation capability, accelerometer capability, and multitouch inputs. AIR menargetkan smartphone, komputer tablet dan netbook.

AIR 2.5 dan versi setelahnya mendukung platform Android. Android adalah sebuah sistem operasi yang bersifat open source pada platform Linux.

top related