adaptasi perubahan iklim dan pengurangan risiko … · rencana aksi nasional adaptasi perubahan...

Post on 01-Nov-2019

50 Views

Category:

Documents

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

FORUM KONVERGENSI A D A P TA S I P E R U B A H A N I K L I M D A NP E N G U R A N G A N R I S I K O B E N C A N A

Adaptasi perubahan iklim (API) dan pengurangan risiko bencana (PRB) masih dipahami sebagai dua masalah yang terpisah. Padahal bencana dan perubahan iklim saling berkaitan dan sudah semestinya dilihat sebagai pendekatan terintegrasi untuk mewujudkan masyarakat Indonesia yang tangguh.

Untuk mengintegrasikan API dan PRB, proyek Adaptasi Perubahan Iklim dan Ketangguhan (APIK) dari Badan Pembangunan Internasional Amerika Serikat (USAID) menginisiasi terbentuknya forum masyarakat sipil untuk konvergensi API PRB.

Terdiri dari lebih dari 20 organisasi dengan Indonesia Climate Alliance (ICA) dan Platform Nasional Pengurangan Risiko Bencana (Planas PRB) sebagai koordinator

ADAPTASIPERUBAHAN

IKLIM

PENGURANGANRESIKOBENCANA

ROADMAP

20Menyusun roadmap konvergensi API PRB

Fokus pada advokasi kebijakan dengan elemen:

PERENCANAAN RISET PENINGKATANKESADARAN

MANAJEMENPENGETAHUAN

PELIBATANSEKTOR SWASTA

Climate Governance AdvisorAdaptasi Perubahan Iklim dan Ketangguhan (APIK) ari_mochamad@dai.com

Adaptasi Perubahan Iklim dan Ketangguhan (APIK)

ROADMAP IMPLEMENTASI

OrganisasiMasyarakat

Sipil

Masyarakat lokal / frontliner

Pedoman Konvergensi API PRB di tingkat

nasional

API PRB

RAN API

RekomendasiKebijakan Operasional

Pemerintah menyiapkan / merumuskan kebijakan operasional

KEBIJAKANOPERASIONAL PEMERINTAH

RENCANA NASIONAL PENANGGULANGAN

BENCANA

SISTEM INFORMASI DATA INDEKS

KERENTANAN (SIDIK)

INDEKS RISIKO BENCANA INDONESIA (IRBI)

RENCANA AKSI NASIONAL ADAPTASI PERUBAHAN

IKLIM (RAN API)

PERMEN LHK TENTANG PEDOMAN PENYUSUNAN AKSI ADAPTASI PERUBAHAN IKLIM

Koordinator Indonesia Climate Alliance sarimunhs_lie@yahoo.com

Sarimun Hadisaputra

Koordinator Platform Nasional Pengurangan Risiko Bencana riniskala@gmail.com

Trinirmalaningrum

top related