alfabet bahasa inggris

Upload: nini-kasmira

Post on 19-Jul-2015

318 views

Category:

Documents


22 download

TRANSCRIPT

Alfabet bahasa InggrisMempelajari sebuah bahasa harus dimulai dengan mengenal alfabet bahasa tersebut. Bahasa Inggris dituliskan dalam bahasa Latin sehingga alfabetnya sama dengan alfabet bahasa lain yang juga dituliskan dalam bahasa Latin, termasuk Bahasa Indonesia. Sebagai pelajaran yang paling pertama dan paling dasar anda harus mengetahui cara pelafalan (pronunciation) alfabet bahasa Inggris. Pada dasarnya kita telah tahu bahwa ada 26 huruf dalam sistem alphabetic. Dalam bahasa Indonesia kita membaginya menjadi 2. Yaitu vokal dan konsonal. Vokal terdiri dari a,i,u,e, dan o. Sedangkan sisanya adalah konsonan. Dalam bahasa Inggris, huruf di juga dibagi menjadi 2. Yaitu vowels dan consonants.

VowelVowel adalah huruf yang dapat menghasilnya suara tanpa bantuan huruf lain. Huruf itu adalah a, i, u, e dan o. Ini sama dengan vokal dalam pembagian huruf yang ada dalam bahasa Indonesia. Selain itu w dan y juga masuk dalam vowel jika tidak berada di awal kata atau suku kata. Contohnya : System ( y sebagai vowel ), yours ( y bukan sebagai vowel )

ConsonantConsonant adalah kebalikan dari vowel, yaitu huruf yang tidak dapat menghasilkan suara tanpa bantuan huruf lain. Sebagai contohnya kita bisa mengambil "b". Agar "b" bisa berbunyi, maka dia harus digabung dengan "ie", yaitu "bie". Alfabet bahasa Inggris dan pelafalannya Huruf Nama huruf A B C D E F G H a bee cee dee e ef (eff sebagai kata kerja) gee aitch Pelafalan /e/ /bi/ /si/ /di/ /i/ /f/ /di/ /et/

haitch terkadang dalam bahasa Inggris /het/ Australia, British dan dan Irlandia

khususnya bahasa Inggris British dianggap tidak benar melafalkan huruf H dengan pelafalan ini tetapi banyak yang melakukannya I J K L M N O P Q R S T U V W X Y i jay jy dalam bahasa Inggris Skotlandia kay el em en o pee cue ar ess tee u vee double-u ex wy or wye zed Z zee dalam bahasa Inggris Amerika izzard dalam beberapa dialek /a/ /de/ /da/ /ke/ /l/ /m/ /n/ /o/ /pi/ /kju/ /r/ /s/ /ti/ /ju/ /vi/ /dblju/ /ks/ /wa/ /zd/ /zi/ /zd/