alat optik

22
ALAT- ALAT OPTIK ALAT- ALAT OPTIK DI SUSUN OLEH: NURI S,ST DI SUSUN OLEH: NURI S,ST SMA SANTU PETRUS SMA SANTU PETRUS PONTIANAK PONTIANAK

Upload: nuri-simarona

Post on 12-Jun-2015

3.482 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

Bahan presentasi pembelajaran fisika kelas x, materi alat optik

TRANSCRIPT

Page 1: alat optik

ALAT- ALAT OPTIKALAT- ALAT OPTIK

DI SUSUN OLEH: NURI S,STDI SUSUN OLEH: NURI S,ST

SMA SANTU PETRUS SMA SANTU PETRUS PONTIANAKPONTIANAK

Page 2: alat optik

SK 3SK 3

Menerapkan prinsip kerja alat-alat optikMenerapkan prinsip kerja alat-alat optik

KD 3.1KD 3.1Menganalisis alat-alat optik Menganalisis alat-alat optik secara kualitatif dan secara kualitatif dan kuantitatif kuantitatif

IndikatorIndikatorMenganalisis pembentukan Menganalisis pembentukan bayangan pada bayangan pada lup, kaca , kaca mata, mikroskop, dan mata, mikroskop, dan teropongteropongMendeskripsikan fungsi dan Mendeskripsikan fungsi dan bagian alat optik bagian alat optik mata dan dan kacamata, kacamata, mikroskop, dan , dan teropongMembedakan pengamatan Membedakan pengamatan tanpa akomodasi dan tanpa akomodasi dan akomodasi maksimumakomodasi maksimumMenentukan Menentukan kekuatan lensa kacamata pada penderita kacamata pada penderita miopi dan hipermetropimiopi dan hipermetropiMenghitung Menghitung perbesaran lup, , mikroskop, dan teropong, dan teropong

Page 3: alat optik

Kekuatan Lensa Kaca MataKekuatan Lensa Kaca MataPersamaan lensa tipis

Rabun jauh (miopi)s = ~

s’ = titik jauh penderita (PR)Lensa koreksi = lensa divergen

Rabun dekat (hipermetropi)sn = jarak normal mata ≈ 25 cms’ = titik dekat penderita (PP)

Lensa koreksi = lensa konvergen

'

111

ssf

K = kuat lensa, dioptri atau 1/m Contoh soal

PPsfK

n

111

PRfK

11

Page 4: alat optik

Perbesaran LupPerbesaran Lup

s

sM n

a

Perbesaran lup untuk mata berakomodasi maksimum

1f

sM n

a

Perbesaran lup untuk mata tanpa berakomodasi

f

sM n

a

x

s

f

sM nn

a

Perbesaran lup untuk mata berakomodasi pada jarak x

Contoh soal

Persamaan umum Lup (Perbesaran

sudut/angular)

s = jarak benda / objek

Page 5: alat optik

Perbesaran MikroskopPerbesaran Mikroskop

Perbesaran untuk mata berakomodasi maksimum:

okob

ok

nok

ob

obob

okob

nok

MMM

f

sM

s

sM

ssd

ss

1'

'

'

Perbesaran untuk mata tidak berakomodasi:

okob

ok

nok

ob

obob

okob

okokok

MMM

f

sM

s

sM

fsd

fss

'

'

'

Contoh soal

Page 6: alat optik

Contoh-contoh Soal:Contoh-contoh Soal:1.1. Berapakah ukuran kacamata seorang yang memiliki Berapakah ukuran kacamata seorang yang memiliki

cacat mata miopia dengan jarak titik jauh 50 cm?cacat mata miopia dengan jarak titik jauh 50 cm?2.2. Seorang yang miopi titik dekatnya 10 cm dan titik Seorang yang miopi titik dekatnya 10 cm dan titik

jauhnya 25 cm. Agar ia dapat melihat jelas benda yang jauhnya 25 cm. Agar ia dapat melihat jelas benda yang jauh, berapakah kekuatan kacamata yang harus ia jauh, berapakah kekuatan kacamata yang harus ia pakai?pakai?

3.3. Titik dekat seseorang 45 cm. Berapakah jarak fokus Titik dekat seseorang 45 cm. Berapakah jarak fokus kacamata yang harus digunakan agar ia dapat melihat kacamata yang harus digunakan agar ia dapat melihat dengan jelas benda yang berada 25 cm di depan lensa?dengan jelas benda yang berada 25 cm di depan lensa?

4.4. Seorang hipermetropi mempunyai titik dekat 150 cm Seorang hipermetropi mempunyai titik dekat 150 cm ingin membaca pada jarak baca normal (25 cm). Hitung ingin membaca pada jarak baca normal (25 cm). Hitung kkuat lensa yang dipakaiuat lensa yang dipakai..

5.5. Seseorang yang presbiopi memiliki titik dekat 40 cm Seseorang yang presbiopi memiliki titik dekat 40 cm sedang titik jauhnya 50 cm. Agar ia dapat membaca sedang titik jauhnya 50 cm. Agar ia dapat membaca normal dan melihat jelas benda yang jauh, maka normal dan melihat jelas benda yang jauh, maka kacamata apakah yang harus digunakan dan berapa kacamata apakah yang harus digunakan dan berapa kekuatannya? kekuatannya?

Page 7: alat optik

Contoh soal LupContoh soal Lup

1.1. Sebuah lup memiliki kuat lensa 20 dioptri. Sebuah lup memiliki kuat lensa 20 dioptri. Tentukanlah perbesaran anguler lup dan letak benda Tentukanlah perbesaran anguler lup dan letak benda di depan lup bila (a) mata berakomodasi di depan lup bila (a) mata berakomodasi maksimum, (b) mata berakomodasi pada jarak 50 maksimum, (b) mata berakomodasi pada jarak 50 cm, (c) mata tidak berakomodasi.cm, (c) mata tidak berakomodasi.

2.2. Seseorang yang mempunyai titik dekat 27 cm Seseorang yang mempunyai titik dekat 27 cm mengamati suatu benda dengan menggunakan lup. mengamati suatu benda dengan menggunakan lup. Perbesaran bayangan yang terjadi pada saat mata Perbesaran bayangan yang terjadi pada saat mata berakamodasi maksimum adalah 10 kali. Berapa berakamodasi maksimum adalah 10 kali. Berapa dioptri kekuatan lup tersebut?dioptri kekuatan lup tersebut?

Page 8: alat optik

Contoh soal:Contoh soal:

1.1. Sebuah mikroskop memiliki lensa obyektif dan Sebuah mikroskop memiliki lensa obyektif dan okuler masing masing 1 cm dan 5 cm. Jika panjang okuler masing masing 1 cm dan 5 cm. Jika panjang mikroskop 15mikroskop 15 cm cm, tentukan perbesaran total jika , tentukan perbesaran total jika mata berakomodasi maksimum dan mata tidak mata berakomodasi maksimum dan mata tidak berakomodasi!berakomodasi!

2.2. Sebuah mikroskSebuah mikroskoop memiliki lensa okuler dengan p memiliki lensa okuler dengan jarak fokus 2,5 cm dan lensa obyektif dengan jarak jarak fokus 2,5 cm dan lensa obyektif dengan jarak fokus 1,2 cm. Tentukan perbesaran total untuk fokus 1,2 cm. Tentukan perbesaran total untuk mata berakomodasi maksimum ( s'mata berakomodasi maksimum ( s'okok = -25 cm). = -25 cm). Jarak antara lensa okuler dan obyektif 20 cm.Jarak antara lensa okuler dan obyektif 20 cm.

Page 9: alat optik

Lensa Konvergen (Positif)Lensa Konvergen (Positif)

Page 10: alat optik

Lensa Divergen (Negatif)Lensa Divergen (Negatif)

Page 11: alat optik

MATAMATA

Page 12: alat optik

AKOMODASI MATAAKOMODASI MATA

Page 13: alat optik

EMETROPI (MATA NORMAL)EMETROPI (MATA NORMAL)

Page 14: alat optik

CACAT MATACACAT MATA

Page 15: alat optik

MIOPI (RABUN JAUH)MIOPI (RABUN JAUH)

Page 16: alat optik

HIPERMETROPI (RABUN DEKAT)HIPERMETROPI (RABUN DEKAT)

Page 17: alat optik

CACAT PENGLIHATANCACAT PENGLIHATAN

Page 18: alat optik

LUPLUP

Page 19: alat optik

PERBESARAN SUDUTPERBESARAN SUDUT

Page 20: alat optik

MIKROSKOPMIKROSKOP

Page 21: alat optik

TEROPONG / TELESKOPTEROPONG / TELESKOP

Page 22: alat optik

TERIMA KASIHTERIMA KASIHSEMOGA BERMANFAAT DALAM SEMOGA BERMANFAAT DALAM KEHIDUPAN ANDA SEHARI-HARIKEHIDUPAN ANDA SEHARI-HARI

NON SCOLE SED VITAE DISCIMUSNON SCOLE SED VITAE DISCIMUS