abstract botak

3
Gizi buruk merupakan keadaan kekurangan zat gizi makro dan zat gizi mikro. Gizi buruk pada anak-anak selalu disertai dengan anemia. Salah satu penanganan anake dengan gizi buruk adalah dengan pemberian formula 75 dan formula 100. Penelitian ini bertujuan untuk mengatahui pengaruh pemberian formula 75 dan formula 100 terhadap kadar hemoglobin pada anak dengan gizi buruk di prof.dr.wz.Yohanes Kupang 2014. Desain penelitian ini adalah penelitian pre experimental dengan metode one group, pre test dan post test yang dilakukan pada 34 anak dengan gizi buruk berusia 1-6 bulan yang di rawat di ruang anak rumah sakit prof w z yohanes kupang pada bulan agustus 2014 - januari 2015 dengan mengunakan consecutive sampling. Uji statistik yang digunakan dalam penelitian ini yaitu uji T-Test dengan menggunakan program spss 20. Pemeriksaan kadar hemoglobin yang digunakan yaitu menggunakan metode elektrofotomeri yang dilakukan di laboratorium rumah sakit. Hasil penelitian ini yaitu tidak pengaruh yang bermakna antara pemeberian formula 75 dan formula 100 terhadap peningkatan kadar hemoglobin pada anak gizi buruk. Perlu juga diperhatikan penyakit penyerta seperti tuberculosis, HIV yang dapat mempengaruhi kadar hemoglobin anak. Pengontrolan pola bahan makanan yang dikonsumsi subyek penelitian juga mempengaruhi kadar hemoglobin. Pengecekan tingkat kepatuhan subyek dalam konsumsi formula 75 dan formula 100 juga ikut mempengaruhi kadar hemoglobin subyek.

Upload: rexy-nunuhitu

Post on 15-Dec-2015

213 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

nnn

TRANSCRIPT

Page 1: Abstract Botak

Gizi buruk merupakan keadaan kekurangan zat gizi makro dan zat gizi mikro. Gizi buruk pada anak-anak selalu disertai dengan anemia. Salah satu penanganan anake dengan gizi buruk adalah dengan pemberian formula 75 dan formula 100. Penelitian ini bertujuan untuk mengatahui pengaruh pemberian formula 75 dan formula 100 terhadap kadar hemoglobin pada anak dengan gizi buruk di prof.dr.wz.Yohanes Kupang 2014. Desain penelitian ini adalah penelitian pre experimental dengan metode one group, pre test dan post test yang dilakukan pada 34 anak dengan gizi buruk berusia 1-6 bulan yang di rawat di ruang anak rumah sakit prof w z yohanes kupang pada bulan agustus 2014 - januari 2015 dengan mengunakan consecutive sampling. Uji statistik yang digunakan dalam penelitian ini yaitu uji T-Test dengan menggunakan program spss 20. Pemeriksaan kadar hemoglobin yang digunakan yaitu menggunakan metode elektrofotomeri yang dilakukan di laboratorium rumah sakit. Hasil penelitian ini yaitu tidak pengaruh yang bermakna antara pemeberian formula 75 dan formula 100 terhadap peningkatan kadar hemoglobin pada anak gizi buruk. Perlu juga diperhatikan penyakit penyerta seperti tuberculosis, HIV yang dapat mempengaruhi kadar hemoglobin anak. Pengontrolan pola bahan makanan yang dikonsumsi subyek penelitian juga mempengaruhi kadar hemoglobin. Pengecekan tingkat kepatuhan subyek dalam konsumsi formula 75 dan formula 100 juga ikut mempengaruhi kadar hemoglobin subyek.

Page 2: Abstract Botak

Malnutrition is a deficiency condition of macro and micronutrients. Malnutrition in children are always accompanied by anemia. One of the treatment in children with malnutrition in hospital is by giving formula 75 and formula 100. This study aimed to know the effect of the formula 75 and formula 100 to the level of hemoglobin in children with malnutrition who were hospitalized in Prof.dr. W Z Yohanes hospital 2014. The design of this study is a pre-experimental study with one group, the pre-test and post-test method that were carried out on 34 children with malnutrition at the age of 1-6 months in children’s room at Prof dr W Z Yohanes hospital from August 2014 - January 2015 by using consecutive sampling . The statistical test used in this study is a test T-test using SPSS program 20. The method of hemoglobin level measurement used in this study was electrophotometry method conducted in hospital laboratory . This study shows that there is no significant effect between the consumption of formula 75 and formula 100 and the increase of hemoglobin level in malnourished children. It should also be noted other comorbidities such as tuberculosis, HIV that can affect hemoglobin levels in children. Controlling the food consumption of this study subjects also important because it can affect hemoglobin level. Monitoring the level of compliance of the subjects in the consumption of formula 75 and formula 100 also affects the hemoglobin level of this study subjects.