65 tokoh fisika

Upload: belikat-usang

Post on 06-Feb-2018

393 views

Category:

Documents


9 download

TRANSCRIPT

  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    1/116

    Tokoh Fisikasony ramadhan

    Berbagi Ilmu Fisika

    Ilmuwan ialah orang yang bekerja dan mendalami dengan tekun bidangilmu pengetahuan sains yang termasuk didalamnya bidang ilmu alamatau ilmu sosial. Para ilmuwan yang terjun dalam bidang fisika disebutfisikawan.budakfisika telah mereview profil beberapa tokoh-tokoh fisikaini. Berikut ini ialah fisikawan yang telah menyumbangkan ide danpikiran selama hidupnya yang berguna dalam kehidupan kita sehari-hari

    1. Albert Einstein2. Alessandro Volta3. Archimedes

    4. Aristoteles5. Arthur Compton6. Bacharuddin Jusuf Habibie7. Blaise Pascal8. Carl Friedrich Gauss9. Charles-Augustin de Coulomb10. Christian Doppler11. Daniel Bernoulli12. Daniel Gabriel Fahrenheit

    13. Democritus14. Edwin Hubble15. Enrico Fermi16. Ernst Mach17. Ernest Rutherford18. Erwin Schrdinger19. Evangelista Torricelli20. Galileo Galilei21. Georg Ohm

    22. Gottfried Wilhelm Leibniz23. Gustav Robert Kirchhoff24. Giovanni Battista Venturi25. Hans Christian rsted26. Heinrich Rudolf Hertz27. Hermann von Helmholtz28. Hendrik Lorentz29. Irving Langmuir30. James Clerk Maxwell

    31. James Chadwick

    http://budakfisika.blogspot.com/2008/11/tokoh-fisika.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Berbagi%20Ilmu%20Fisikahttp://budakfisika.blogspot.com/http://budakfisika.blogspot.com/2009/01/albert-einstein-ilmuwan-terbesar-abad.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/allesandro-volta-ilmuwan-penemu-baterai.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/archimedes-bapak-ipa-eksperimental.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2010/02/aristoteles-filsuf-yang-paling.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2010/03/arthur-holly-compton-fisikawan-amerika.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2010/02/bacharuddin-jusuf-habibie-fisikawan.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2010/03/blaise-pascal-fisikawan-perancis.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2010/03/johann-carl-friedrich-gauss-fisikawan.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/charles-augustin-de-coulomb.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/02/christian-doppler-penemu-efek-doppler.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2010/09/daniel-bernoulli-fisikawan-dari-swiss.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2009/04/daniel-gabriel-fahrenheit-fisikawan.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2010/09/demokritos-filsuf-atomisme.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/02/edwin-hubble-seorang-atlet-yang-jenius_15.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2008/10/fermi-ilmuwan-jago-teori-dan-eksperimen.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/ernst-mach-ilmuwan-dari-austria.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2010/09/ernest-rutherford-fisikawan-selandia.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/erwin-schrodinger-ilmuwan-fisika-modern.htmlhttp://www.budakfisika.net/2010/09/evangelista-torricelli-fisikawan-italia.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2008/10/galileo-galilei-bapak-astronomi-dunia.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/george-ohm-penemu-hukum-ohm.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/gottfried-wilhem-leibniz-filsuf-jerman.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/gustav-robert-kirchhoff-fisikawan.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/03/giovanni-battista-venturi-fisikawan-dan.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/hans-christian-oersted-ahli-fisika-dan.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2009/04/heinrich-rudolf-hertz-fisikawan-jerman.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/03/hermann-von-helmholtz-dokter-dan.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2009/08/hendrik-antoon-lorentz-fisikawan.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/irving-langmuir-kimiawan-as.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/james-clerk-maxwell-fisikawan-inggris.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/james-chadwick-ilmuwan-dari-inggris.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/james-chadwick-ilmuwan-dari-inggris.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/james-clerk-maxwell-fisikawan-inggris.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/irving-langmuir-kimiawan-as.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2009/08/hendrik-antoon-lorentz-fisikawan.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/03/hermann-von-helmholtz-dokter-dan.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2009/04/heinrich-rudolf-hertz-fisikawan-jerman.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/hans-christian-oersted-ahli-fisika-dan.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/03/giovanni-battista-venturi-fisikawan-dan.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/gustav-robert-kirchhoff-fisikawan.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/gottfried-wilhem-leibniz-filsuf-jerman.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/george-ohm-penemu-hukum-ohm.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2008/10/galileo-galilei-bapak-astronomi-dunia.htmlhttp://www.budakfisika.net/2010/09/evangelista-torricelli-fisikawan-italia.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/erwin-schrodinger-ilmuwan-fisika-modern.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2010/09/ernest-rutherford-fisikawan-selandia.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/ernst-mach-ilmuwan-dari-austria.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2008/10/fermi-ilmuwan-jago-teori-dan-eksperimen.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/02/edwin-hubble-seorang-atlet-yang-jenius_15.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2010/09/demokritos-filsuf-atomisme.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2009/04/daniel-gabriel-fahrenheit-fisikawan.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2010/09/daniel-bernoulli-fisikawan-dari-swiss.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/02/christian-doppler-penemu-efek-doppler.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/charles-augustin-de-coulomb.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2010/03/johann-carl-friedrich-gauss-fisikawan.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2010/03/blaise-pascal-fisikawan-perancis.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2010/02/bacharuddin-jusuf-habibie-fisikawan.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2010/03/arthur-holly-compton-fisikawan-amerika.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2010/02/aristoteles-filsuf-yang-paling.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/archimedes-bapak-ipa-eksperimental.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/allesandro-volta-ilmuwan-penemu-baterai.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/albert-einstein-ilmuwan-terbesar-abad.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/http://budakfisika.blogspot.com/search/label/Berbagi%20Ilmu%20Fisikahttp://budakfisika.blogspot.com/2008/11/tokoh-fisika.html
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    2/116

    32. James Watt33. Jean-Baptiste Biot34. Johannes Diderik van der Waals35. Johannes Kepler

    36. John Dalton37. John Henry Poynting38. John J. Montgomery39. Joseph Fourier40. Joseph Henry41. Joseph Louis Gay-Lussac42. Joseph-Louis Lagrange43. Joseph Plateau44. Lord Rayleigh

    45. Louis-Victor de Broglie46. Leonhard Euler47. Ludwig Boltzmann48. Marie Curie49. Max Planck50. Michael Faraday51. Niels Bohr52. Nikola Tesla53. Oliver Heaviside

    54. Osborne Reynolds55. Pierre Curie56. Robert Boyle57. Robert Hooke58. Robert J. Van de Graff59. Robert Andrews Millikan60. Sir Isaac Newton61. Stephen Hawking62. Thomas Alfa Edison63. Thomas Townsend Brown64. Werner Heisenberg65. Wilhelm Conrad Rntgen66. Wolfgang Ernst Pauli

    http://budakfisika.blogspot.com/2013/03/james-watt-penumu-mesin-uap.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/03/jean-baptiste-biot-astronom-perancis.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2011/03/johannes-diderik-van-der-waals-ilmuwan.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/johannes-kepler-pria-yang-menyibak.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/03/john-dalton-pencetus-teori-atom.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/john-henry-poynting-fisikawan-inggris.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/john-joseph-montgomery-pelopor.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/joseph-fourier-fisikawan-perancis.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/joseph-henry-ilmuwan-amerika.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/04/joseph-louis-gay-lussac.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/joseph-louis-lagrange-astronom-italia.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/joseph-plateau-fisikawan-belgia.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/lord-rayleigh-fisikawan-inggris.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/05/louis-de-broglie-fisikawan-perancis.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/leonhard-euler-fisikawan-pionir-swiss.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/05/ludwig-boltzmann-fisikawan-austria.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/05/marie-curie-perintis-dalam-bidang.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/05/max-planck-fisikawan-jerman.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/05/michael-faraday-bapak-listrik.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/05/niels-bohr-ahli-fisika-denmark.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2008/10/nikola-tesla-ilmuwan-yang-mengaku-mampu.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/oliver-heaviside-fisikawan-listrik.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/osborne-reynolds-ahli-dinamika-fluida.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/05/pierre-curie-peneliti-radioaktivitas.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/robert-boyle-filsuf-irlandia.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/robert-hooke-polymath-inggris.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2010/02/robert-j-van-de-graaff-penemu-generator.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/robert-andrews-millikan-ahli-sinar.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2008/12/isaac-newton-bapak-ilmu-fisika-modern.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/stephen-william-hawking-ahli-fisika_28.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/05/thomas-alva-edison-si-penyihir-menlo.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/thomas-townsend-brown-fisikawan-amerika.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2008/10/heisenberg-fisikawan-ahli-matematika.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/wilhelm-conrad-rontgen-penerima-nobel.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/wolfgang-ernst-pauli-fisikawan-austria.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/wolfgang-ernst-pauli-fisikawan-austria.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/wilhelm-conrad-rontgen-penerima-nobel.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2008/10/heisenberg-fisikawan-ahli-matematika.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/thomas-townsend-brown-fisikawan-amerika.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/05/thomas-alva-edison-si-penyihir-menlo.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/stephen-william-hawking-ahli-fisika_28.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2008/12/isaac-newton-bapak-ilmu-fisika-modern.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/robert-andrews-millikan-ahli-sinar.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2010/02/robert-j-van-de-graaff-penemu-generator.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/robert-hooke-polymath-inggris.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/robert-boyle-filsuf-irlandia.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/05/pierre-curie-peneliti-radioaktivitas.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/osborne-reynolds-ahli-dinamika-fluida.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/oliver-heaviside-fisikawan-listrik.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2008/10/nikola-tesla-ilmuwan-yang-mengaku-mampu.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/05/niels-bohr-ahli-fisika-denmark.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/05/michael-faraday-bapak-listrik.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/05/max-planck-fisikawan-jerman.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/05/marie-curie-perintis-dalam-bidang.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/05/ludwig-boltzmann-fisikawan-austria.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/leonhard-euler-fisikawan-pionir-swiss.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/05/louis-de-broglie-fisikawan-perancis.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/lord-rayleigh-fisikawan-inggris.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/joseph-plateau-fisikawan-belgia.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/joseph-louis-lagrange-astronom-italia.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/04/joseph-louis-gay-lussac.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/joseph-henry-ilmuwan-amerika.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/joseph-fourier-fisikawan-perancis.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/john-joseph-montgomery-pelopor.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/11/john-henry-poynting-fisikawan-inggris.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/03/john-dalton-pencetus-teori-atom.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/johannes-kepler-pria-yang-menyibak.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2011/03/johannes-diderik-van-der-waals-ilmuwan.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/03/jean-baptiste-biot-astronom-perancis.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2013/03/james-watt-penumu-mesin-uap.html
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    3/116

    Albert Einstein, Ilmuwan Terbesar Abad20sony ramadhan

    Tokoh Fisika

    Albert Einstein(14 Maret 187918 April 1955)adalah seorang ilmuwan fisika teoretis yang dipandang luas sebagaiilmuwan terbesar dalam abad ke-20. Dia mengemukakan teori relativitasdan juga banyak menyumbang bagi pengembangan mekanikakuantum, mekanika statistik, dan kosmologi. Diadianugerahi Penghargaan Nobel dalam Fisika pada tahun 1921 untukpenjelasannya tentang efek fotoelektrikdan "pengabdiannya bagi FisikaTeoretis".

    Setelah teori relativitas umum dirumuskan, Einstein menjadi terkenal keseluruh dunia, pencapaian yang tidak biasa bagi seorang ilmuwan. Dimasa tuanya, keterkenalannya melampaui ketenaran semua ilmuwandalam sejarah, dan dalam budaya populer, kata Einsteindianggapbersinonim dengan kecerdasan atau bahkan jenius. Wajahnyamerupakan salah satu yang paling dikenal di seluruh dunia.

    Pada tahun 1999, Einstein dinamakan "Tokoh Abad Ini" olehmajalah Time. Kepopulerannya juga membuat nama "Einstein"digunakan secara luas dalam iklan dan barang dagangan lain, danakhirnya "Albert Einstein" didaftarkan sebagai merk dagang. Untukmenghargainya, sebuah satuan dalam fotokimia dinamaieinstein,sebuah unsur kimia dinamai einsteinium, dan sebuah asteroid dinamai2001 Einstein.

    BiografiMasa Muda dan UniversitasEinstein dilahirkan di Ulm di Wrttemberg, Jerman; sekitar 100 kmsebelah timur Stuttgart. Bapaknya bernama Hermann Einstein, seorang

    http://budakfisika.blogspot.com/2009/01/albert-einstein-ilmuwan-terbesar-abad.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/albert-einstein-ilmuwan-terbesar-abad.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://1.bp.blogspot.com/_xX4nGE4cP_o/SV8P98TMamI/AAAAAAAAAVw/3nkQPDcIDVs/s1600-h/AlbertEinstein.jpghttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/albert-einstein-ilmuwan-terbesar-abad.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/albert-einstein-ilmuwan-terbesar-abad.html
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    4/116

    penjual ranjang bulu yang kemudian menjalani pekerjaan elektrokimia,dan ibunya bernama Pauline. Mereka menikah di Stuttgart-BadCannstatt. Keluarga mereka keturunan Yahudi; Albert disekolahkandi sekolah Katholik dan atas keinginan ibunya dia diberi pelajaran biola.

    Pada umur lima tahun, ayahnya menunjukkan kompas kantung, danEinstein menyadari bahwa sesuatu di ruang yang "kosong" ini beraksiterhadap jarum di kompas tersebut; dia kemudian menjelaskanpengalamannya ini sebagai salah satu saat yang paling menggugahdalam hidupnya. Meskipun dia membuat model dan alat mekaniksebagai hobi, dia dianggap sebagai pelajar yang lambat, kemungkinandisebabkan oleh dyslexia, sifat pemalu, atau karena struktur yang jarangdan tidak biasa pada otaknya (diteliti setelah kematiannya). Dia

    kemudian diberikan penghargaan untuk teori relativitasnya karenakelambatannya ini, dan berkata dengan berpikir dalam tentang ruangdan waktu dari anak-anak lainnya, dia mampu mengembangkankepandaian yang lebih berkembang. Pendapat lainnya, berkembangbelakangan ini, tentang perkembangan mentalnya adalah dia menderitaSindrom Asperger, sebuah kondisi yang berhubungan dengan autisme.

    Einstein mulai belajar matematika pada umur dua belas tahun.Ada gosip bahwa dia gagal dalam matematika dalam jenjang

    pendidikannya, tetapi ini tidak benar; penggantian dalam penilaianmembuat bingung pada tahun berikutnya. Dua pamannya membantumengembangkan ketertarikannya terhadap dunia intelek pada masaakhir kanak-kanaknya dan awal remaja dengan memberikan usulan danbuku tentang sains dan matematika.

    Pada tahun 1894, dikarenakan kegagalan bisnis elektrokimia ayahnya,Einstein pindah dari Munich ke Pavia, Italia (dekat kota Milan). Alberttetap tinggal untuk menyelesaikan sekolah, menyelesaikan satusemester sebelum bergabung kembali dengan keluarganya di Pavia.

    Kegagalannya dalam seni liberal dalam tes masuk EidgenssischeTechnische Hochschule(Institut Teknologi Swiss Federal, di Zurich)pada tahun berikutnya adalah sebuah langkah mundur dia olehkeluarganya dikirim ke Aarau, Swiss, untuk menyelesaikan sekolahmenengahnya, di mana dia menerima diploma pada tahun 1896,Einstein beberapa kali mendaftar di Eidgenssische Technische

    Hochschule. Pada tahun berikutnya dia melepaskewarganegaraan Wrttemberg, dan menjadi tak bekewarganegaraan.

  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    5/116

    Pada 1898, Einstein menemui dan jatuh cinta kepada Mileva Mari,seorang Serbia yang merupakan teman kelasnya (juga teman NikolaTesla). Pada tahun 1900, dia diberikan gelar untuk mengajar

    olehEidgenssische Technische Hochschuledan diterima sebagaiwarga negar Swiss pada 1901. Selama masa ini Einstein mendiskusikanketertarikannya terhadap sains kepada teman-teman dekatnya,termasuk Mileva. Dia dan Mileva memiliki seorang putri bernama Lieserl,lahir dalam bulan Januari tahun 1902. Lieserl Einstein, pada waktu itu,dianggap tidak legal karena orang tuanya tidak menikah.

    Kerja dan Gelar DoktorPada saat kelulusannya Einstein tidak dapat menemukan pekerjaan

    mengajar, keterburuannya sebagai orang muda yang mudah membuatmarah professornya. Ayah seorang teman kelas menolongnyamendapatkan pekerjaan sebagai asisten teknik pemeriksa di KantorPaten Swiss pada tahun 1902. Di sana, Einstein menilai aplikasi patenpenemu untuk alat yang memerlukan pengetahuan fisika. Dia jugabelajar menyadari pentingnya aplikasi dibanding dengan penjelasanyang buruk, dan belajar dari direktur bagaimana "menjelaskan dirinyasecara benar". Dia kadang-kadang membetulkan desain mereka dan

    juga mengevaluasi kepraktisan hasil kerja mereka.

    Einstein menikahi Mileva pada 6 Januari 1903. Pernikahan Einsteindengan Mileva, seorang matematikawan. Pada 14 Mei 1904, anakpertama dari pasangan ini, Hans Albert Einstein, lahir. Pada 1904, posisiEinstein di Kantor Paten Swiss menjadi tetap. Dia mendapatkangelar doktor setelah menyerahkan thesis "Eine neue Bestimmung derMolekldimensionen" ("On a new determination of moleculardimensions") pada tahun 1905 dari Universitas Zrich.

    Di tahun yang sama dia menulis empat artikel yang memberikan dasarfisika modern, tanpa banyak sastra sains yang dapat ia tunjuk ataubanyak kolega dalam sains yang dapat ia diskusikan tentang teorinya.Banyak fisikawan setuju bahwa ketiga thesis itu (tentang gerakBrownian), efek fotolistrik, dan relativitas khusus) pantas mendapatPenghargaan Nobel. Tetapi hanya thesis tentang efek fotoelektrik yangmendapatkan penghargaan tersebut. Ini adalah sebuah ironi, bukanhanya karena Einstein lebih tahu banyak tentang relativitas, tetapi juga

    karena efek fotoelektrik adalah sebuah fenomena kuantum, dan Einsteinmenjadi terbebas dari jalan dalam teori kuantum. Yang membuat

  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    6/116

    thesisnya luar biasa adalah, dalam setiap kasus, Einstein dengan yakinmengambil ide dari teori fisika ke konsekuensi logis dan berhasilmenjelaskan hasil eksperimen yang membingungkan para ilmuwanselama beberapa dekade.

    Dia menyerahkan thesis-thesisnya ke "Annalen der Physik". Merekabiasanya ditujukan kepada "Annus Mirabilis Papers" (dari Latin: Tahunluar biasa). Persatuan Fisika Murni dan Aplikasi (IUPAP) merencanakanuntuk merayakan 100 tahun publikasi pekerjaan Einstein di tahun 1905sebagai Tahun Fisika 2005.

    Gerakan BrownDi artikel pertamanya di tahun 1905 bernama "On the MotionRequired

    by the Molecular Kinetic Theory of Heatof Small Particles Suspendedin a Stationary Liquid", mencakup penelitian tentang gerakan Brownian.Menggunakan teori kinetik cairan yang pada saat itu kontroversial, diamenetapkan bahwa fenomena, yang masih kurang penjelasan yangmemuaskan setelah beberapa dekade setelah ia pertama kali diamati,memberikan bukti empirik (atas dasar pengamatan dan eksperimen)kenyataan pada atom. Dan juga meminjamkan keyakinan padamekanika statistika, yang pada saat itu juga kontroversial.

    Sebelum thesis ini, atom dikenal sebagai konsep yang berguna, tetapifisikawan dan kimiawan berdebat dengan sengit apakah atom itu benar-benar suatu benda yang nyata. Diskusi statistik Einstein tentangkelakuan atom memberikan pelaku eksperimen sebuah cara untukmenghitung atom hanya dengan melihat melalui mikroskopbiasa. Wilhelm Ostwald, seorang pemimpin sekolah anti-atom,kemudian memberitahuArnold Sommerfeld bahwa ia telah berkonversikepada penjelasan komplit Einstein tentang gerakan Brown

  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    7/116

    Allesandro Volta, Ilmuwan PenemuBateraisony ramadhan

    Tokoh Fisika

    Alessandro Giuseppe Antonio Anastasio Volta(18 Februari 1745 - 5

    Maret 1827) adalah seorang fisikawan Italia. Ia terutama dikenal karenamengembangkan baterai pada tahun 1800. Ia melanjutkan pekerjaanLuigi Galvani dan membuktikan bahwa teori Galvani yaitu efek kejutankaki kodok adalah salah. Secara fakta, efek ini muncul akibat 2 logamtak sejenis dari pisau bedah Galvani. Berdasarkan pendapat ini, Voltaberhasil menciptakan Baterai Volta (Voltac Pile). Atas jasanya, satuanbeda potensial listrik dinamakan Volt.

    Archimedes, Bapak IPA Eksperimentalsony ramadhan

    Tokoh Fisika

    http://budakfisika.blogspot.com/2009/01/allesandro-volta-ilmuwan-penemu-baterai.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/allesandro-volta-ilmuwan-penemu-baterai.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/archimedes-bapak-ipa-eksperimental.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://2.bp.blogspot.com/_xX4nGE4cP_o/SV8V2IqkQUI/AAAAAAAAAWo/nw8Lj5jfWXY/s1600-h/volta.jpghttp://2.bp.blogspot.com/_xX4nGE4cP_o/SV8V2IqkQUI/AAAAAAAAAWo/nw8Lj5jfWXY/s1600-h/volta.jpghttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/archimedes-bapak-ipa-eksperimental.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/allesandro-volta-ilmuwan-penemu-baterai.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/allesandro-volta-ilmuwan-penemu-baterai.html
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    8/116

    Archimedes dari Syracusa (sekitar 287 SM - 212SM) Ia belajar di kota Alexandria, Mesir. Pada waktu itu yang menjadiraja di Sirakusa adalah Hieron II, sahabat Archimedes. Archimedessendiri adalah seorang matematikawan, astronom, filsuf, fisikawan, daninsinyur berbangsa Yunani. Ia dibunuh oleh seorang prajurit Romawi

    pada penjarahan kota Syracusa, meskipun ada perintah dari jendralRomawi, Marcellus bahwa ia tak boleh dilukai. Sebagian sejarahwanmatematika memandang Archimedes sebagai salah satumatematikawan terbesar sejarah, mungkin bersama-sama Newton danGauss.

    Penemuannya

    Pada suatu hari Archimedes dimintai Raja Hieron II untuk menyelidikiapakah mahkota emasnya dicampuri perak atau tidak. Archimedesmemikirkan masalah ini dengan sungguh-sungguh. Hingga ia merasasangat letih dan menceburkan dirinya dalam bak mandi umum penuhdengan air. Lalu, ia memperhatikan ada air yang tumpah ke lantai danseketika itu pula ia menemukan jawabannya. Ia bangkit berdiri, danberlari sepanjang jalan ke rumah dengan telanjang bulat. Setiba dirumah ia berteriak pada istrinya, "Eureka! Eureka!" yang artinya "sudahkutemukan! sudah kutemukan!" Lalu ia membuat hukum Archimedes.

    Dengan itu ia membuktikan bahwa mahkota raja dicampuri denganperak. Dan tukang yang membuatnya dihukum mati.

    Penemuan yang lain adalah tentang prinsip matematis tuas, sistemkatrol yang didemonstrasikannya dengan menarik sebuah kapalsendirian saja. Ulir penak, yaitu rancangan model planetarium yangdapat menunjukkan gerak matahari, bulan, planet-planet, dankemungkinan konstelasi di langit.

    Di bidang matematika, penemuannya terhadap nilai phi lebih mendekati

    http://1.bp.blogspot.com/_xX4nGE4cP_o/SV8XOahSh3I/AAAAAAAAAWw/YK0aFo7TPnE/s1600-h/archimedes_domeico_fetti_1.jpg
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    9/116

    dari ilmuan sebelumnya, yaitu 223/71 dan 220/70. Archimedes adalahorang yang mendasarkan penemuannya dengan eksperimen. Sehingga,ia dijuluki Bapak IPA Eksperimental.

    Aristoteles, Filsuf Yang Paling

    Berpengaruhsony ramadhan

    Tokoh Fisika

    Aristoteles (Bahasa Yunani: A Aristotls), (384 SM 322SM) adalah seorang filsuf Yunani, murid dari Plato dan guru dariAlexander yang Agung. Ia menulis berbagai subyek yang berbeda,termasuk fisika, metafisika, puisi, logika, retorika, politik, pemerintahan,etnis, biologi dan zoologi. Bersama dengan Socrates dan Plato, iadianggap menjadi seorang di antara tiga orang filsuf yang palingberpengaruh di pemikiran Barat.

    Riwayat hidup

    Aristoteles lahir di Stagira, kota di wilayah Chalcidice, Thracia, Yunani(dahulunya termasuk wilayah Makedonia tengah) tahun 384 SM.Ayahnya adalah tabib pribadi Raja Amyntas dari Makedonia. Pada usia17 tahun, Aristoteles bergabung menjadi murid Plato. Belakangan iameningkat menjadi guru di Akademi Plato di Athena selama 20 tahun.

    Aristoteles meninggalkan akademi tersebut setelah Plato meninggal,dan menjadi guru bagi Alexander dari Makedonia. Saat Alexanderberkuasa di tahun 336 SM, ia kembali ke Athena. Dengan dukungan danbantuan dari Alexander, ia kemudian mendirikan akademinya sendiri

    yang diberi nama Lyceum, yang dipimpinnya sampai tahun 323 SM.Perubahan politik seiring jatuhnya Alexander menjadikan dirinya harus

    http://budakfisika.blogspot.com/2010/02/aristoteles-filsuf-yang-paling.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2010/02/aristoteles-filsuf-yang-paling.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://1.bp.blogspot.com/_xX4nGE4cP_o/S4VEnB2xHrI/AAAAAAAAAuw/V-Gn7JYCjl0/s1600-h/180px-Aristotle_by_Raphael.jpghttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://budakfisika.blogspot.com/2010/02/aristoteles-filsuf-yang-paling.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2010/02/aristoteles-filsuf-yang-paling.html
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    10/116

    kembali kabur dari Athena guna menghindari nasib naas sebagaimanadulu dialami Socrates. Aristoteles meninggal tak lama setelahpengungsian tersebut.

    PemikiranFilsafat Aristoteles berkembang dalam tiga tahapan yang pertama ketikadia masih belajar di Akademi Plato ketika gagasannya masih dekatdengan gurunya tersebut, kemudian ketika dia mengungsi, dan terakhirpada waktu ia memimpin Lyceum mencakup enam karya tulisnya yangmembahas masalah logika, yang dianggap sebagai karya-karyanyayang paling penting, selain kontribusinya di bidang Metafisika, Fisika,Etika, Politik, Ilmu Kedokteran, dan Ilmu Alam.

    Di bidang ilmu alam, ia merupakan orang pertama yang mengumpulkandan mengklasifikasikan spesies-spesies biologi secara sistematis.Karyanya ini menggambarkan kecenderungannya akan analisa kritis,dan pencarian terhadap hukum alam dan keseimbangan pada alam.

    Berlawanan dengan Plato yang menyatakan teori tentang bentuk-bentukideal benda, Aristoteles menjelaskan bahwa materi tidak mungkin tanpabentuk karena ia ada (eksis). Pemikiran lainnya adalah tentang gerakdimana dikatakan semua benda bergerak menuju satu tujuan, sebuah

    pendapat yang dikatakan bercorak teleologis. Karena benda tidak dapatbergerak dengan sendirinya maka harus ada penggerak dimanapenggerak itu harus mempunyai penggerak lainnya hingga tiba padapenggerak pertama yang tak bergerak yang kemudian disebut dengantheos, yaitu yang dalam pengertian Bahasa Yunani sekarang dianggapberarti Tuhan.

    Logika Aristoteles adalah suatu sistem berpikir deduktif (deductivereasoning), yang bahkan sampai saat ini masih dianggap sebagai dasardari setiap pelajaran tentang logika formal. Meskipun demikian, dalampenelitian ilmiahnya ia menyadari pula pentingnya observasi,eksperimen dan berpikir induktif (inductive thinking).

    Hal lain dalam kerangka berpikir yang menjadi sumbangan pentingAristoteles adalah silogisme yang dapat digunakan dalam menarikkesimpulan yang baru yang tepat dari dua kebenaran yang telah ada.Misalkan ada dua pernyataan (premis): Setiap manusia pasti akan mati

    (premis mayor) Sokrates adalah manusa (premis minor) maka dapatditarik kesimpulan bahwa Sokrates pasti akan mati

  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    11/116

    Di bidang politik, Aristoteles percaya bahwa bentuk politik yang idealadalah gabungan dari bentuk demokrasi dan monarki.

    Karena luasnya lingkup karya-karya dari Aristoteles, maka dapatlah iadianggap berkontribusi dengan skala ensiklopedis, dimana kontribusinyamelingkupi bidang-bidang yang sangat beragam sekali seperti Fisika,

    Astronomi, Biologi, Psikologi, Metafisika (misalnya studi tentang prisip-prinsip awal mula dan ide-ide dasar tentang alam), logika formal, etika,politik, dan bahkan teori retorika dan puisi.

    PengaruhMeskipun sebagian besar ilmu pengetahuan yang dikembangkannya

    terasa lebih merupakan penjelasan dari hal-hal yang masuk akal(common-sense explanation), banyak teori-teorinya yang bertahanbahkan hampir selama dua ribu tahun lamanya. Hal ini terjadi karenateori-teori tersebut karena dianggap masuk akal dan sesuai denganpemikiran masyarakat pada umumnya, meskipun kemudian ternyatabahwa teori-teori tersebut salah total karena didasarkan pada asumsi-asumsi yang keliru.

    Dapat dikatakan bahwa pemikiran Aristoteles sangat berpengaruh pada

    pemikiran Barat dan pemikiran keagamaan lain pada umumnya.Penyelarasan pemikiran Aristoteles dengan teologi Kristiani dilakukanoleh Santo Thomas Aquinas di abad ke-13, dengan teologi Yahudi olehMaimonides (11351204), dan dengan teologi Islam oleh Ibnu Rusyid(1126 1198). Bagi manusia abad pertengahan, Aristoteles tidak sajadianggap sebagai sumber yang otoritatif terhadap logika dan metafisika,melainkan juga dianggap sebagai sumber utama dari ilmu pengetahuan,atau "the master of those who know", sebagaimana yang kemudiandikatakan oleh Dante Alighieri.

    Arthur Holly Compton, Fisikawan Amerika

    Serikatsony ramadhan

    Tokoh Fisika

    http://budakfisika.blogspot.com/2010/03/arthur-holly-compton-fisikawan-amerika.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2010/03/arthur-holly-compton-fisikawan-amerika.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://budakfisika.blogspot.com/2010/03/arthur-holly-compton-fisikawan-amerika.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2010/03/arthur-holly-compton-fisikawan-amerika.html
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    12/116

    Arthur Holly Compton (1892-1962) ialah fisikawan Amerika Serikat yangmenerima Penghargaan Nobel dalam Fisika atas sumbangannya dalampenemuan sebuah efek yang dinamai menurut namanya (efekCompton).

    Dilahirkan di Ohio dan menjalani pendidikan di Wooster College danPrinceton. Saat bekerja di Universitas Washington, St. Louis iamenemukan bahwa panjang gelombang sinar X bertambah jika

    mengalami hamburan, dan pada 1923 ia bisa menerangkannya menurutteori kuantum cahaya. Pekerjaan ini telah meyakinkan orang akankebenaran realitas foton; sebenarnya Compton sendirilah yangmengajukan kata "foton".

    Setelah menerima Hadiah Nobel Fisika pada 1927, ia bekerja diUniversitas Chicago untuk mempelajari sinar kosmik dan membantumenjelaskan bahsa sebenarnya sinar ini terdiri atas partikel yangbergerak cepat (ternyata sekarang partikel itu ialah inti atom, dansebagian besar ialah proton) yang berputar dalam ruang dan bukansinar gamma. Ia membuktikan hal ini dengan memperlihatkan bahwaintensitas sinar kosmik berubah terhadap lintang, dan hal ini hanya bisaditerima jika partikel itu ialah ion yang lintasannya dipengaruhi medanmagnet bumi.

    Selama PD II, ia merupakan salah satu tokoh pimpinan yangmengembangkan bom atom.

    http://4.bp.blogspot.com/_xX4nGE4cP_o/S4VFfje2tWI/AAAAAAAAAu4/3p5CBn_LYdQ/s1600-h/ahc.jpg
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    13/116

    Bacharuddin Jusuf Habibie, FisikawanIndonesiasony ramadhan

    Tokoh Fisika

    Bacharuddin Jusuf Habibie (lahir di Parepare, Sulawesi Selatan, 25 Juni1936; umur 73 tahun) adalah Presiden Republik Indonesia yang ketiga.Ia menggantikan Soeharto yang mengundurkan diri dari jabatanpresiden pada tanggal 21 Mei 1998. Jabatannya digantikan oleh

    Abdurrahman Wahid (Gus Dur) yang terpilih sebagai presiden pada 20Oktober 1999 oleh MPR hasil Pemilu 1999. Dengan menjabat selama 2bulan dan 7 hari sebagai wakil presiden, dan 1 tahun dan 5 bulansebagai presiden, Habibie merupakan Wakil Presiden dan juga PresidenIndonesia dengan masa jabatan terpendek.

    Keluarga dan pendidikanHabibie merupakan anak keempat dari delapan bersaudara, pasangan

    Alwi Abdul Jalil Habibie dan R.A. Tuti Marini Puspowardojo. Alwi AbdulJalil Habibie lahir pada tanggal 17 Agustus 1908 di Gorontalo dan R.A.

    Tuti Marini Puspowardojo lahir di Yogyakarta 10 November 1911.Ibunda R.A. Tuti Marini Puspowardojo adalah anak seorang spesialismata di Yogya, dan ayahnya yang bernama Puspowardjojo bertugassebagai penilik sekolah. B.J. Habibie adalah salah satu anak dari tujuhorang bersaudara.

    B.J. Habibie menikah dengan Hasri Ainun Besari pada tanggal 12 Mei1962, dan dikaruniai dua orang putra, yaitu Ilham Akbar dan ThareqKemal.

    Ia belajar teknik mesin di Institut Teknologi Bandung tahun 1954. Pada

    http://budakfisika.blogspot.com/2010/02/bacharuddin-jusuf-habibie-fisikawan.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2010/02/bacharuddin-jusuf-habibie-fisikawan.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://3.bp.blogspot.com/_xX4nGE4cP_o/S4EctYPK1oI/AAAAAAAAAtQ/Av3n3haY6Cc/s1600-h/217px-Bacharuddin_Jusuf_Habibie_official_portrait.jpghttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://budakfisika.blogspot.com/2010/02/bacharuddin-jusuf-habibie-fisikawan.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2010/02/bacharuddin-jusuf-habibie-fisikawan.html
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    14/116

    1955-1965 ia melanjutkan studi teknik penerbangan, spesialisasikonstruksi pesawat terbang, di RWTH Aachen, Jerman Barat, menerimagelar diplom ingineur pada 1960 dan gelar doktor ingineur pada 1965dengan predikat summa cum laude.

    Pekerjaan dan karierHabibie pernah bekerja di Messerschmitt-Blkow-Blohm, sebuahperusahaan penerbangan yang berpusat di Hamburg, Jerman, sehinggamencapai puncak karier sebagai seorang wakil presiden bidangteknologi. Pada tahun 1973, ia kembali ke Indonesia atas permintaanmantan presiden Suharto.

    Ia kemudian menjabat sebagai Menteri Negara Riset dan Teknologi

    sejak tahun 1978 sampai Maret 1998. Sebelum menjabat Presiden (21Mei 1998 - 20 Oktober 1999), B.J. Habibie adalah Wakil Presiden (14Maret 1998 - 21 Mei 1998) dalam Kabinet Pembangunan VII di bawahPresiden Soeharto. Ia diangkat menjadi ketua umum ICMI (IkatanCendekiawan Muslim Indonesia), pada masa jabatannya sebagaimenteri.

    Blaise Pascal, Fisikawan Perancissony ramadhan

    Tokoh Fisika

    http://budakfisika.blogspot.com/2010/03/blaise-pascal-fisikawan-perancis.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://2.bp.blogspot.com/_xX4nGE4cP_o/S4VGinAU5yI/AAAAAAAAAvA/Yj52GyC2iTY/s1600-h/portrait.jpghttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://budakfisika.blogspot.com/2010/03/blaise-pascal-fisikawan-perancis.html
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    15/116

    Blaise Pascal (1623-1662) berasal dari Perancis. Minat utamanya ialahfilsafat dan agama, sedangkan hobinya yang lain adalah matematikadan geometri proyektif. Bersama dengan Pierre de Fermat menemukanteori tentang probabilitas. Pada awalnya minat riset dari Pascal lebih

    banyak pada bidang ilmu pengetahuan dan ilmu terapan, di mana diatelah berhasil menciptakan mesin penghitung yang dikenal pertama kali.Mesin itu hanya dapat menghitung.

    pascal disimbolkan dengan Pa satuan turunan SI untuk tekanan atautegangan. Satu pascal setara dengan satu newton per meter persegi.Dalam kehidupan sehari-hari, pascal dikenal karena penggunaannyauntuk menyatakan laporan tekanan udara yang umumnya dilaporkandalam hektopascal (1 hPa = 100 Pa). Satuan ini dinamakan menurut

    nama Blaise Pascal, seorang matematikawan, fisikawan dan filsufPerancis.

    Definisi 1 Pa1 Pa = 1 N/m = 1 (kgm/s)/m = 1 kg/ms1 Pa = 0,01 millibar1 Pa = 0,00001 bar

    Johann Carl Friedrich Gauss, Fisikawan

    Jermansony ramadhan

    Tokoh Fisika

    http://www.budakfisika.blogspot.com/2010/03/johann-carl-friedrich-gauss-fisikawan.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2010/03/johann-carl-friedrich-gauss-fisikawan.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://www.budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://www.budakfisika.blogspot.com/2010/03/johann-carl-friedrich-gauss-fisikawan.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2010/03/johann-carl-friedrich-gauss-fisikawan.html
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    16/116

    Johann Carl Friedrich Gau (juga dieja Gauss) (lahir di Braunschweig,30 April 1777meninggal di Gttingen, 23 Februari 1855 pada umur 77tahun) adalah matematikawan, astronom, dan fisikawan Jerman yangmemberikan beragam kontribusi; ia dipandang sebagai salah satumatematikawan terbesar sepanjang masa selain Archimedes dan IsaacNewton.

    Dilahirkan di Braunschweig, Jerman, saat umurnya belum genap 3tahun, ia telah mampu mengoreksi kesalahan daftar gaji tukang batuayahnya. Menurut sebuah cerita, pada umur 10 tahun, ia membuatgurunya terkagum-kagum dengan memberikan rumus untuk menghitung

    jumlah suatu deret aritmatika berupa penghitungan deret 1+2+3+...+100.Meski cerita ini hampir sepenuhnya benar, soal yang diberikan gurunyasebenarnya lebih sulit dari itu.

    Gauss ialah ilmuwan dalam berbagai bidang: matematika, fisika, dan

    astronomi. Bidang analisis dan geometri menyumbang banyak sekalisumbangan-sumbangan pikiran Gauss dalam matematika. Kalkulus(termasuk limit) ialah salah satu bidang analisis yang juga menarikperhatiannya.

    Gauss meninggal dunia di Gttingen.

    Charles Augustin de Coulomb

    http://budakfisika.blogspot.com/2009/01/charles-augustin-de-coulomb.htmlhttp://3.bp.blogspot.com/_xX4nGE4cP_o/S4VHgzVgwvI/AAAAAAAAAvI/DZ5ajtSo75g/s1600-h/johann_carl_friedrich_gauss.jpghttp://budakfisika.blogspot.com/2009/01/charles-augustin-de-coulomb.html
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    17/116

    sony ramadhan

    Tokoh Fisika

    Charles-Augustin de Coulomb(14 Juni 1736 - 23 Agustus 1806)adalah seorang ilmuwan Perancis yang diabadikan namanya untuk

    satuan listrik untuk menghormati penelitian penting yang telah dilakukanoleh ilmuwan ini.Coulomb berasal dari keluarga bangsawan yang berpengaruh hinggapendidikannya terjamin. Ia berbakat besar dalam bidang matematikadan belajar teknik untuk menjadi Korps Ahli Teknik Kerajaan. Setelahbertugas di Martinique selama beberapa tahun, ia kembali ke Paris dandi tahun 1779 terpilih menjadi anggota Akademi Ilmiah di tahun 1781.Pada waktu Revolusi Perancis pecah, ia terpaksa meninggalkan Paristinggal di Blois dengan sahabatnya yang juga ilmuwan, Jean-Charles deBorda (1733-1799). Ia meneruskan berbagai percobaannya danakhirnya diangkat menjadi inspektur pendidikan di tahun 1802.

    Percobaan awal Coulomb meliputi tekanan yang bisa memecahkansuatu benda (1773) dan ini adalah awal ilmu modern tentang kekuatanbenda-benda. Karyanya di bidang listrik dan magnet yang membuatnyabegitu terkenal, baru diterbitkan dalam serangkaian makalah antaratahun 1785 dan 1789.

    Melakukan percobaan dengan magnet kompas, ia langsung melihatbahwa gesekan pada sumbu jarum menyebabkan kesalahan. Iamembuat kompas dengan jarum tergantung pada benang lembut. Dania menarik kesimpulan; besarnya puntiran pada benang haruslah samadengan kekuatan yang mengenai jarum dari medan magnetik bumi. Inimengawali penemuan Timbangan Puntir, untuk menimbang benda-benda yang sangat ringan. (Geolog Inggris John Michell secara terpisah

    juga menemukan timbangan puntir di tahun 1750, tetapi ia gagal

    menggunakannya untuk mengukur medan daya tarik bumi).

    http://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://3.bp.blogspot.com/_xX4nGE4cP_o/SWgRdZs3I7I/AAAAAAAAAXI/QbQZZImc-ls/s1600-h/Coulomb.jpghttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisika
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    18/116

    Timbangan puntir tadi membawa Coulomb ke penemuannya yang palingpenting. Dengan menggerakkan dua bulatan bermuatan listrik di dekattimbangan puntir, ia menunjukkan bahwa kekuatan di antara keduabenda itu berbeda-beda jika kedua benda itu saling menjauh. Ia

    mempelajari akibat gesekan pada mesin-mesin dan menampilkan teoritentang pelumasan. Semua ini, bersama pandangannya tentangmagnet, diterbitkan di Teori tentang Mesin Sederhanapada tahun 1779.Dari tahun 1784 sampai 1789, saat bekerja di berbagai departemenpemerintah, ia terus menelitielektrostatika dan magnet. Tahun 1785keluarlah hukum Coulomb; daya tarik dan daya tolak kelistrikan antaradua benda yang bermuatan listrik adalah perkalian muatannya dengankuadrat terbalik dari jaraknya. Rumus ini sangat mirip dengan hukumgravitasi Newton.

    Di Blois, Coulomb meneliti sifat muatan listrik pada benda dandiketemukannya bahwa muatan tersebut hanya ada pada permukaanbenda. Didapatkannya pula bahwa daya magnet juga mengikuti hukumkuadrat terbalik seperti daya listrik statis. Beberapa karyanya ditemukan

    juga oleh Henry Cavendish tetapi karya Cavendish baru terbit tahunpada tahun 1879. Penemuan Coulomb yang memastikan adanyahubungan antara kelistrikan dan magnetisme kelak dibuktikan oleh HansChristian rsted serta Simon Poisson. Dan ini menjadi dasar penelitianelektrodinamika oleh Andre-Marie Ampere. Semua karyanya

    menunjukkan orisinalitas dan penelitian yang teliti serta tekun.

    Christian Doppler, Penemu Efek Dopplersony ramadhan

    Tokoh Fisika

    http://budakfisika.blogspot.com/2013/02/christian-doppler-penemu-efek-doppler.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://budakfisika.blogspot.com/2013/02/christian-doppler-penemu-efek-doppler.html
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    19/116

    Christian Doppler dibesarkan di Salzburg, Austria, putra dari tukangbatu. Doppler tidak bisa bekerja dalam bisnis ayahnya karena umumnyalemah kondisi fisiknya. Setelah menyelesaikan SMA Doppler belajarfilsafat di Salzburg dan matematika dan fisika di k.k. PolytechnischesInstitut (sekarang Vienna University of Technology) di mana ia bekerjasebagai asisten sejak 1829. Pada tahun 1835 mulai bekerja di PoliteknikPraha (sekarang Universitas Teknik Ceko), di mana ia diangkat padatahun 1841.

    Hanya setahun kemudian, pada usia 38, Doppler memberikan ceramahkepada Royal Bohemian Masyarakat Ilmu dan kemudian diterbitkankaryanya yang paling terkenal, "ber das farbige Licht der Doppelsterneund einiger Anderer Gestirne des Himmels" (Di berwarnaterang bintang-bintang biner dan beberapa bintang lainnya darilangit). Ada edisi faksimili dengan terjemahan bahasa Inggris oleh AlecEden. Dalam karya ini, Doppler dipostulasikan prinsipnya (kemudiandiciptakan efek Doppler) bahwa frekuensi yang diamati dari gelombangtergantung pada kecepatan relatif dari sumber dan pengamat., dan ia

    mencoba untuk menggunakan konsep ini untuk menjelaskan warnabintang biner. Dalam waktu Doppler di Praha sebagai guru, iamenerbitkan lebih dari 50 artikel pada matematika, fisika danastronomi. Pada 1847 ia meninggalkan Praha untuk guru matematika,fisika, dan mekanika di Bansk Akademia Bansk tiavnica, Slowakia,Slowakia hari University of Technology di Bratislava, Slovakia, dan padatahun 1849 ia pindah ke Wina.Penelitian Doppler di Praha itu tergangguoleh insiden revolusioner Maret 1848, ketika ia melarikan diri keWina. Di sana ia diangkat menjadi kepala dari Institut Fisika

    Eksperimental di Universitas Wina tahun 1850. Selama waktunya di

    http://3.bp.blogspot.com/-KKnRGz6AFF8/URIAzZNOazI/AAAAAAAABag/UM16uQ0Acnw/s1600/220px-Christian_Doppler.jpg
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    20/116

    sana, Doppler, bersama dengan Franz Unger, memainkan peranberpengaruh dalam pengembangan muda Gregor Mendel, yang dikenalsebagai bapak pendiri genetika, yang adalah seorang mahasiswa diUniversitas Wina 1851-1853.Doppler meninggal pada 18 Maret 1853

    pada usia 49 karena penyakit paru di Venice (juga waktu itu adalahbagian dari Kekaisaran Austria). Makamnya hanya di dalam pintu masukVenetian pulau pemakaman San Michele.

    Daniel Bernoulli, Fisikawan dari Swisssony ramadhan

    Tokoh Fisika

    Daniel Bernoulli adalah putra JohannBernoulli. Ia dilahirkan di Groningen saat ayahnya memegang kursimatematika ada. Nya adalah kakak Nicolaus (II) dan Bernoulli adalahpaman Jacob Bernoulli sehingga dia dilahirkan ke dalam keluarga yanghebat matematika terkemuka tetapi juga menjadi sebuah keluarga di

    mana ada musibah persaingan, kecemburuan dan kepahitan.

    Ketika Daniel telah lima tahun keluarga asli mereka kembali ke kotaBasel dimana Daniel ayahnya memenuhi matematika kiri dari kursikosong pada kematian itu paman Jacob Bernoulli. Ketika Daniel telahlima tahun itu adik Johann (II) Bernoulli dilahirkan. Semua tiga anak-anak akan pergi ke studi matematika namun ini bukan saja JohannBernoulli yang direncanakan untuk Daniel.

    http://www.budakfisika.blogspot.com/2010/09/daniel-bernoulli-fisikawan-dari-swiss.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://4.bp.blogspot.com/_xX4nGE4cP_o/TEu-UHmuABI/AAAAAAAABAg/-z2x2cSGDiI/s1600/Daniel-Bernoulli.jpghttp://www.budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://www.budakfisika.blogspot.com/2010/09/daniel-bernoulli-fisikawan-dari-swiss.html
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    21/116

    Johann Bernoulli 's ayah yang mencoba untuk memaksa Johannmenjadi bisnis karir dan dia sangat kedua. Agak aneh Johann Bernoullisekarang mencoba sama persis dengan anaknya sendiri Daniel. Namunpertama Daniel telah dikirim ke Universitas Basel pada umur 13 tahun

    untuk belajar filosofi dan logika. Dia itu diperoleh sarjana muda dalamujian pada 1715 dan pergi untuk mendapatkan gelar masternya pada1716. Daniel, seperti ayahnya, benar-benar ingin belajar matematikadan selama waktu dia belajar filosofi di Basel, dia telah belajar darimetode hitungan dari ayahnya dan kakak Nicolaus (II) Bernoulli.

    Johann ditetapkan bahwa Daniel harus menjadi merchant dan iaberusaha untuk menempatkan dia dalam sebuah magang. NamunDaniel adalah sebagai sangat berlawanan dengan ini sebagai ayah

    sendiri telah dan segera Johann Terkait tetapi tentu tidak sejauh agarDaniel studi matematika. Johann dinyatakan bahwa tidak ada uangdalam matematika dan Daniel sehingga ia dikirim kembali ke UniversitasBasel untuk belajar obat-obatan. Daniel ini tidak menghabiskan waktubelajar kedokteran di Heidelberg di Strasbourg pada 1718 dan 1719. Diakembali ke Basel pada 1720 untuk melengkapi doktor di bidang ilmukedokteran.

    Dengan ini tahap Johann Bernoulli telah disiapkan untuk mengajar lebih

    anaknya sementara ia belajar matematika dan obat-obatan Danielbelajar ayahnya teori dari energi kinetis. Apa yang dia pelajari padakonservasi energi dari ayahnya ia diterapkan kepada studi medis danDaniel wrote disertasi doktornya pada mekanik pernafasan. Jadi sepertiayahnya Daniel telah diterapkan matematika fisika untuk obat-obatanuntuk mendapatkan dia doktor perubatan.

    Daniel ingin memulai karir di akademis seperti ayahnya agar iaditerapkan untuk dua kursi di Basel. Nya aplikasi untuk kursi darianatomi botani dan diputuskan oleh banyak dari menggambar dan diasial dalam permainan kesempatan ini. Berikutnya jatuh ke kursi kosongdi Basel Daniel yang diterapkan adalah untuk kursi dari logika, tetapi lagidi permainan kesempatan terakhir pemilihan oleh menggambar daribanyak pergi terhadapnya. Setelah gagal untuk mendapatkan sebuahpos akademik, Daniel pergi ke Venesia untuk belajar praktis obat-obatan.

    Dalam Venice Daniel telah sangat sakit dan tidak dapat melakukan ituuntuk tujuan perjalanan ke Padua untuk studi lebih lanjut dia medis.

  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    22/116

    Namun, sementara di Venice dia bekerja pada matematika danmatematika pertama bekerja dimuat di saat 1724, dengan Goldbach 'sbantuan, matematika latihan diterbitkan. Ini terdiri dari empat bagianyang terpisah empat topik yang menarik minat dia sementara di Venice.

    Bagian pertama yang dijelaskan di permainan dan Faro-embel selainmenunjukkan bahwa Daniel telah belajar mengenai kemungkinan saatini. Bagian kedua adalah pada aliran air dari lubang dalam kontainer dandibahas Newton 's teori (yang salah). Daniel belum menyelesaikanmasalah tekanan oleh waktu tetapi ini kembali bekerja menunjukkanbahwa bunga telah bergerak di arah ini. Nya medis bekerja pada alirandarah dan tekanan darah juga beri dia bunga di aliran cairan. Bagianketiga dari latihan matematika adalah pada Riccati persamaan

    diferensial sedangkan bagian akhir adalah pada pertanyaan geometritentang angka berbatasan dengan dua arc dari lingkaran.

    Sementara di Venice, Daniel juga satu jam kaca yang dirancang untukdigunakan di laut sehingga berhamburan pasir dianggap konstanbahkan ketika kapal itu macet berat di laut. Dia diserahkan padakaryanya ini ke Paris dan Akademi di 1725, tahun dia kembali ke Italiadari Basel, dia belajar bahwa ia telah memenangkan hadiah dari

    Akademi Paris. Daniel juga telah mencapai popularitas melalui karyanya

    matematika dan latihan pada kekuatan ini dia diundang untuk mengikutirapat matematika di St Petersburg. Saudaranya Nicolaus (II) Bernoulli

    juga kursi yang ditawarkan dari matematika di St Petersburg sehinggapada akhir 1725 dua saudara-saudara berkunjung ke St Petersburg.

    Dalam delapan bulan mereka yang mengambil janji di St PetersburgDaniel's saudara meninggal panas. Daniel telah kiri, sangat hati dihilangnya saudaranya dan juga sangat tak bahagia dengan iklim yangkeras. Dia kembali ke Basel dan menulis kepada ayahnya menceritakanbagaimana dia tak bahagia dia berada di St Petersburg. JohannBernoulli mampu untuk mengatur salah seorang murid terbaik, LeonardEuler, untuk pergi ke St Petersburg untuk bekerja dengan Daniel. Eulertiba di 1727 ini dan masa di St Petersburg, yang Daniel kiri di 1733, diatelah menjadi waktu paling produktif.

    Salah satu topik yang Daniel belajar di St Petersburg adalah sistemgetar. Seperti di Straub menulis:

  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    23/116

    Dari 1728, dan Bernoulli Euler mendominasi mekanik dari badan elastisdan fleksibel, yang di tahun deriving keseimbangan yang belokan untukbadan-badan ini. ... Bernoulli menentukan bentuk yang sempurna yangfleksibel thread asumsi ketika bertindak atas dengan kekuatan yang satu

    komponen vertikal ke melengkung dan lainnya adalah sejajar denganarahan yang diberikan. Dengan demikian, di satu stroke ia berasalseluruh rangkaian belokan tersebut sebagai velaria, lintearia, catenaria...

    Sementara di St Petersburg ia membuat salah seorang paling terkenalpenemuan ketika dia ditetapkan node yang sederhana dan frekuensiosilasi dari sistem. Dia menunjukkan bahwa gerakan dari jalur tersebutmeliputi alat-alat musik yang terbatas jumlah getaran harmonis atas

    semua string.

    Penting kedua yang bekerja Daniel dihasilkan sementara di StPetersburg merupakan salah satu kemungkinan pada ekonomi danpolitik. Daniel membuat asumsi bahwa nilai moral peningkatan kekayaanseseorang adalah terbalik proporsional dengan jumlah yang kekayaan.Dia kemudian memberikan ke berbagai kendala yang berarti orang yangmemiliki uang untuk membuat dan deduces masalah peningkatan moralharapan. Daniel diterapkan beberapa dari potongan dana untuk

    asuransi.

    Diragukan lagi yang paling penting yang bekerja Daniel Bernoullimereka ada di St Petersburg adalah karyanya pada hidrodinamika.Bahkan istilah itu sendiri adalah berdasarkan judul pekerjaan yangdihasilkan dan disebut Hydrodynamica, sebelum ia meninggalkan StPetersburg, kiri Daniel konsep salinan buku dengan printer. Namunpekerjaan tersebut tidak diterbitkan hingga 1738 dan meskipun diacukup direvisi itu antara 1734 dan 1738, itu lebih presentasi yang iaberubah daripada substansi.

    Kerja ini berisi untuk pertama kalinya yang benar analisis air mengalirdari lubang dalam kontainer. Hal ini berdasarkan prinsip konservasienergi yang ia pernah belajar dengan ayahnya pada 1720. Daniel jugadibahas dan lain mesin pompa untuk menaikkan air. Satu penemuanluar biasa muncul di Bab 10 dari Hydrodynamica dimana Daniel dibahasdasar untuk teori kinetis gas. Ia dapat memberikan dasar hukum untuk

    teori gas dan memberi, meskipun tidak penuh detail, persamaan negarayang ditemukan oleh Van der Waals satu abad kemudian.

  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    24/116

    Daniel Bernoulli tidak senang di St Petersburg, walaupun keuntunganyang jelas ilmiah bekerja dengan Euler. Dengan 1731 ia berlaku untukposting di Basel tetapi nampaknya kemungkinan untuk bekerja terhadap

    dia dan ia akan kalah dalam undian untuk posting. Posting yang tidaksatu dalam matematika maupun fisika Daniel tetapi lebih memilih untukkembali ke Basel dan memberikan ceramah pada botani daripada tetapberada di St Petersburg. Saat ini dia adik Johann (II) Bernoulli jugadengan dia di St Petersburg dan kiri mereka di St Petersburg 1733,melakukan kunjungan ke Danzig, Hamburg, Belanda dan Paris sebelumkembali ke Basel pada 1734.

    Daniel Bernoulli diajukan entri untuk Grand Hadiah dari Paris Academy

    1734 untuk memberikan aplikasi dari ide untuk astronomi. Ini sudahkonsekuensi sejak musibah Daniel ayahnya, Johann Bernoulli, jugadimasukkan untuk hadiah dan masukan mereka dilaporkan bersamapemenang Hadiah Grand. Hasil ini episode hadiah dari Akademi Paristelah sial konsekuensi untuk Daniel. Ayahnya bernama hebat untukberpikir bahwa anaknya telah nilai sebagai sama dan ini mengakibatkan

    jatuhnya hubungan antara dua. Hasil yang telah Daniel dirinya kembaliditemukan di Basel tetapi diblokir dari rumah ayahnya. Apakah inidisebabkan Daniel menjadi kurang tertarik pada matematika atau

    apakah itu adalah kenyataan bahwa akademik posisi yang nonmatematika satu, tentu tidak regained Daniel yang semangat untukmatematika penelitian menunjukkan bahwa dia di St Petersburg.

    Meskipun Daniel telah kiri St Petersburg, ia mulai segera korespondensidengan Euler dan komunikasi dua banyak gagasan tentang sistemgetar. Euler besar analisis itu digunakan untuk menempatkan banyakketerampilan Daniel fisik dalam mengenai matematika formulir yangketat. Daniel terus bekerja pada gosokan itu karya Hydrodynamica untukpublikasi dan menambahkan bab mengenai kekuatan reaksi dari jet daricairan dan kekuatan sebuah jet air pada sebuah pesawat condong.Dalam bab ini, Bab 13, dia juga dibahas aplikasi ke tenaga kapal laut.

    The 1737 hadiah dari Akademi Paris juga memiliki tema bahari, yangterbaik untuk membentuk sebuah kapal jangkar, dan Daniel Bernoullitelah kembali bersama pemenang hadiah ini, kali ini bersama-samadengan Poleni. Hydrodynamica dimuat di 1738 tetapi, pada tahun

    berikutnya Johann Bernoulli dipublikasikan Hydraulica yang sebagianbesar didasarkan pada karya-karya anak anaknya tetapi Johann

  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    25/116

    mencoba untuk membuat ini kelihatan seolah-olah telah berbasis DanielHydrodynamica pada Hydraulica oleh predating tanggal publikasi padabuku ke 1732 yang nyata, bukan tanggal yang mungkin adalah 1739. Inimerupakan upaya memalukan oleh Johann untuk mendapatkan kredit

    untuk pekerjaan yang tidak kita dan pada saat yang sama untukmemburuk-anaknya sendiri dan untuk menunjukkan kedalaman yangburuk merasa antara mereka telah tercapai.

    Adalah wajar untuk mengatakan bahwa tidak ada bukti bahwa Danieladalah dengan cara apapun untuk menyalahkan untuk kegagalanhubungan dengan ayahnya. Bahkan sebaliknya sejak ada bukti bahwadia mencoba untuk sembuh hubungan dengan perbuatan tersebutsebagai menjelaskan dirinya pada gambar muka dari Hydrodynamica

    sebagai 'Daniel Bernoulli, putra Johann'. Daniel tanda lain yang tidak iriterhadap anggota keluarga sendiri dalam cara Johann Bernoulli dantelah Jacob Bernoulli adalah fakta bahwa ia menghasilkan kerjabersama dengan adik Johann (II) Bernoulli.

    Botani kuliah tidak menginginkan apa yang Daniel dan menjadi sesuatuyang lebih baik untuk dia di 1743 ketika dia dapat bertukar fisiologi iniuntuk kuliah. Pada 1750, Namun, ia diangkat ke kursi yang diajarkanfisika dan fisika di Basel untuk 26 tahun hingga 1776. Dia memberi

    pengajaran beberapa fizik luar biasa dilakukan dengan percobaanselama kuliah. Berdasarkan bukti percobaan ia dapat berspekulasitertentu undang-undang yang tidak diverifikasi sampai beberapa tahunkemudian. Diantara hal tersebut adalah Coulomb 's hukum dielektrostatika.

    Daniel Bernoulli yang memproduksi ilmiah lainnya yang sangat baikbekerja selama bertahun-tahun ini kembali di Basel. Secara total diamemenangkan Grand Hadiah dari Akademi Paris 10 kali, untuk topikdalam topik astronomi dan bahari. Dia memenangkan di 1740 (bersama-sama dengan Euler) untuk bekerja pada Newton's teori dari arus; pada1743 dan 1746 bagi esei pada daya tarik; di 1747 untuk sebuah metodeuntuk menentukan waktu di laut; di 1751 untuk sebuah esei pada aruslaut; di 1753 untuk efek kekuasaan pada kapal, dan dalam proposal ke1757 untuk mengurangi pelemparan dan banting dari sebuah kapal ditengah laut.

    Aspek penting lain dari Daniel Bernoulli's pekerjaan yang terbuktipenting dalam pengembangan matematika fisika yang ia menerima

  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    26/116

    banyak Newton 's teori dan penggunaan ini bersama-sama dengan toldatang dari yang lebih kuat dari kalkulus Leibniz. Daniel bekerja padamekanik dan lagi digunakan prinsip konservasi energi yang memberikanterpisahkan dari Newton 's dasar persamaan. Dia juga belajar

    pergerakan badan dalam resisting menggunakan media Newton 'smetode.

    Daniel Gabriel Fahrenheit, FisikawanJermansony ramadhan

    Tokoh Fisika

    Daniel Gabriel Fahrenheit (24 Mei 1686-16 September 1736) adalahseorang fisikawan Jerman. Fahrenheit lahir di Danzig, Polandia. Diamenemukan pertama kali skema Fahrenheit pada tahun 1724. Padatahun 1720, setelah melakukan berbagai penelitian, Fahrenheitmenemukan bahwa penggunaan air raksa dalam pembuatan alatpengukuran suhu akan menjamin keakuratan. Derajat suhu yang

    digunakan dalam termometer tersebut kemudian diberi namaFahrenheit, sesuai nama penemunya. Fahrenheit meninggal dunia padatahun 1736.

    Skala Fahreheit adalah salah satu skala suhu selain Celsius dan Kelvin.Nama Fahrenheit diambil dari ilmuwan Jerman yang bernama GabrielFahrenheit (1686-1736). Skala ini dikemukakan pada tahun 1724.

    Dalam skala ini, titik beku air adalah 32 derajat Fahrenheit (ditulis 32F)dan titik didih air adalah 212 derajat Fahrenheit. Negatif 40 derajat

    http://www.budakfisika.blogspot.com/2009/04/daniel-gabriel-fahrenheit-fisikawan.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2009/04/daniel-gabriel-fahrenheit-fisikawan.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://farm1.static.flickr.com/173/479214296_6d7698e1b1.jpg?v=0http://www.budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://www.budakfisika.blogspot.com/2009/04/daniel-gabriel-fahrenheit-fisikawan.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2009/04/daniel-gabriel-fahrenheit-fisikawan.html
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    27/116

    Fahreheit sama dengan negatif 40 derajat Celsius. Skala Fahrenheitbanyak digunakan di Amerika Serikat.

    Sejarah

    Ada beberapa perdebatan mengenai bagaimana Fahrenheit memikirkanskala temperaturnya. Ada yang menyatakan bahwa Fahrenheitmenentukan titik nol (0 F) dan 100 F pada skala temperaturnyadengan cara mencatat temperatur di luar terendah yang dapat ia ukur,dan temperatur badannya sendiri. Temperatur di luar terendah ia jadikantitik nol yang ia ukur pada saat musim dingin tahun 1708 menjelangtahun 1709 di kampung halamannya, Gdnsk (Danzig) (-17.8 C).Fahrenheit ingin menghindari suhu negatif di mana skala Ole Rmer

    seringkali menunjuk temperatur negatif dalam penggunaan sehari-hari.Fahrenheit memutuskan bahwa suhu tubuhnya sendiri adalah 100 F(suhu tubuh normal adalah mendekati 98.6 F, berarti Fahrenheit saatitu sedang demam ketika bereksperimen atau termometernya tidakakurat). Dia membagi skala normalnya menjadi 12 divisi, dan kemudianke-12 divisi masing-masing dibagi lagi atas 8 sub-divisi. Pembagian inimenghasilkan skala 96 derajat. Fahrenheit menyebut bahwa padaskalanya, titik beku air pada 32 F, dan titik didih air pada 212 F,berbeda 180 derajat.

    Ada pula yang menyatakanbahwa Fahrenheit menentukan titik nol (0 F) pada skalanya sebagaisuhu di mana campuran sama rata antara es dan garam melebur dan 96

    derajat sebagai temperatur darahnya (dia pada awalnya menggunakan

    http://www.biografiasyvidas.com/biografia/f/fotos/fahrenheit.gif
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    28/116

    darah kuda untuk menandakan skalanya). Skalanya terdiri atas 12 divisi,tapi kemudian dia membagi masing-masing divisi menjadi 8 sub-divisisama besar. Dan menghasilkan 96 derajat. Dia kemudian menemukanbahwa air (tanpa campuran apa-apa) akan membeku pada suhu 32

    derajat dan mendidih pada suhu 212 derajat.

    Yang ketiga adalah cerita yang paling dikenal, seperti yang digambarkanpada serial televisi fisika populer The Mechanical Universe. Serial itumenyatakan bahwa Fahrenheit mengadopsi skala Rmer di mana airmembeku pada suhu 7,5 derajat dan mengalikan setiap nilai dengan 4untuk mengeliminasi pecahan serta meningkatkan granularity dari skalatersebut (menghasilkan 30 dan 240 derajat). Kemudian dia kembalimenentukan skalanya di antara titik beku air dan temperatur normal

    tubuh manusia (di mana ia mengambil 96 derajat); titik beku airditentukan 32 derajat sehingga ada 64 interval akan membagi dua.Sehingga ia bisa menandai garis derajat pada alatnya dengan membagidua interval tersebut dua kali.

    Pengukurannya tidak semuanya akurat. Dengan menggunakan skalaawalnya, titik beku dan titik didih air yang sebenarnya akan berbedadengan 32 F dan 212 F. Beberapa waktu setelah kematiannya,diputuskan untuk kembali menandakan skalanya dengan 32 F dan 212

    F sebagai titik beku dan titik didih air murni yang benar. Perubahan inimemudahkan konversi dari Celsius ke Fahrenheit dan vice versadengan menggunakan rumus sederhana. Perubahan ini jugamenjelaskan mengapa temperatur tubuh pernah sekali ditentukan 96atau 100 F oleh Fahrenheit sekarang ditentukan 98,6 F oleh banyakpihak, walaupun nilai 98 F akan lebih akurat.

    Keempat, adalah cerita yang tidak begitu dikenal mengenai asal muasalskala Fahrenheit. Cerita keempat menceritakan bahwa skala Fahrenheitditentukan Fahrenheit sendiri yang menjadi anggota organisasipersaudaraan (tidak ada bukti yang tentu). Dalam organisasi tersebut,ada 32 tingkat penerangan, 32 menjadi yang tertinggi. Penggunaan katadegree (dalam bahasa Indonesia berarti: derajat atau tingkatan) sendiridikatakan diambil dari tingkatan dalam organisasi tersebut. Ini mungkinsuatu kebetulan, tapi tidak ada bukti yang menunjukkan kebenaran haltersebut .

    Versi kelima menceritakan bahwa Fahrenheit menentukan 0 derajatberdasarkan temperatur di mana manusia akan mati beku karena

  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    29/116

    kedinginan dan 100 derajat adalah temperatur di mana manusia akanmati karena panas. Untuk alasan itu, 0 sampai 100 menunjukkanrentang di mana manusia bisa hidup.

    Dan versi keenam menceritakan bahwa Fahrenheit menandai titik bekuair, temperatur normal tubuh manusia dan titik didih air. Ia kemudianmembagi rentang antara titik beku air dan titik didih air menjadi 180derajat. Mengatur temperatur normal tubuh manusia sebagai 100 derajatmembuat FP dan BP menjadi 32 dan 212 berturut-turut.

    Demokritos, Filsuf Atomismesony ramadhan

    Tokoh Fisika

    Demokritos adalah seorang filsuf yang termasuk di dalam MazhabAtomisme. Ia adalah murid dari Leukippos, pendiri mazhab tersebut.Demokritos mengembangkan pemikiran tentang atom sehingga justrupemikiran Demokritos yang lebih dikenal di dalam sejarah filsafat.

    Selain sebagai filsuf, Demokritos juga dikenal menguasai banyakkeahlian. Sayangnya, karya-karya Demokritos tidak ada yang tersimpan.Demokritos menulis tentang ilmu alam, astronomi, matematika, sastra,epistemologi, dan etika. Ada sekitar 300 kutipan tentang pemikiranDemokritos di dalam sumber-sumber kuno. Sebagian besar kutipan-kutipan tersebut berisi tentang etika.

    http://www.budakfisika.blogspot.com/2010/09/demokritos-filsuf-atomisme.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://1.bp.blogspot.com/_xX4nGE4cP_o/TEu_xyUImdI/AAAAAAAABAo/K_Z5rHfdaHo/s1600/democritus.jpghttp://www.budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://www.budakfisika.blogspot.com/2010/09/demokritos-filsuf-atomisme.html
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    30/116

    Riwayat HidupDemokritos lahir di kota Abdera, Yunani Utara. Ia hidup sekitar tahun460 SM hingga 370 SM. Ia berasal dari keluarga kaya raya. Pada waktu

    ia masih muda, ia menggunakan warisannya untuk pergi ke Mesir dannegeri-negeri Timur lainnya. Selain menjadi murid Leukippos, Ia jugabelajar kepada Anaxagoras dan Philolaos. Hanya sedikit yang dapatdiketahui dari riwayat hidup Demokritos. Banyak data tentangkehidupannya telah tercampur dengan legenda-legenda yangkebenarannya sulit dipercaya.

    Meskipun ia hidup sezaman dengan Sokrates, bahkan usianya lebihmuda, namun Demokritos tetap digolongkan sebagai filsuf pra-sokratik.

    Hal ini dikarenakan ia melanjutkan dan mengembangkan ajaranatomisme dari Leukippos yang merupakan filsuf pra-sokratik. AjaranLeukippos dan Demokritos bahkan hampir tidak dapat dipisahkan.Selain itu, filsafat Demokritos tidak dikenal di Athena untuk waktu yangcukup lama. Misalnya saja, Plato tidak mengetahui apa-apa tentang

    Atomisme. Baru Aristoteles yang kemudian menaruh perhatian besarterhadap pandangan atomisme.

    Pemikiran Tentang Atom

    Demokritos dan gurunya, Leukippos, berpendapat bahwa atom adalahunsur-unsur yang membentuk realitas. Di sini, mereka setuju denganajaran pluralisme Empedokles dan Anaxagoras bahwa realitas terdiridari banyak unsur, bukan satu. Akan tetapi, bertentangan denganEmpedokles dan Anaxagoras, Demokritos menganggap bahwa unsur-unsur tersebut tidak dapat dibagi-bagi lagi. Karena itulah, unsur-unsurtersebut diberi nama atom (bahasa Yunani atomos: a berarti "tidak" dantomos berarti "terbagi")

    Atom-atom tersebut merupakan unsur-unsur terkecil yang membentukrealitas. Ukurannya begitu kecil sehingga mata manusia tidak dapatmelihatnya. Selain itu, atom juga tidak memiliki kualitas, seperti panasatau manis. Hal itu pula yang membedakan dengan konsep zat-zatEmpedokles dan benih-benih dari Anaxagoras. Atom-atom tersebutberbeda satu dengan yang lainnya melalui tiga hal: bentuknya(sepertihuruf A berbeda dengan huruf N), urutannya (seperti AN berbedadengan NA), dan posisinya (huruf A berbeda dengan Z dalam urutan

    abjad). Dengan demikian, atom memiliki kuantitas belaka, termasuk jugamassa. Jumlah atom yang membentuk realitas ini tidak berhingga.

  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    31/116

    Selain itu, atom juga dipandang sebagai tidak dijadikan, tidak dapatdimusnahkan, dan tidak berubah. Yang terjadi pada atom adalah gerak.Karena itu, Demokritus menyatakan bahwa "prinsip dasar alam semesta

    adalah atom-atom dan kekosongan". Jika ada ruang kosong, makaatom-atom itu dapat bergerak. Demokritus membandingkan gerak atomdengan situasi ketika sinar matahari memasuki kamar yang gelap gulitamelalui retak-retak jendela. Di situ akan terlihat bagaimana debubergerak ke semua jurusan, walaupun tidak ada angin yangmenyebabkannya bergerak. Dengan demikian, tidak diperlukan prinsiplain untuk membuat atom-atom itu bergerak, seperti prinsip "cinta" dan"benci" menurut Empedokles. Adanya ruang kosong sudah cukupmembuat atom-atom itu bergerak.

    Pemikiran Tentang DuniaDunia dan seluruh realitas tercipta karena atom-atom yang berbedabentuk saling mengait satu sama lain. Atom-atom yang berkaitan itukemudian mulai bergerak berputar, dan makin lama makin banyak atomyang ikut ambil bagian dari gerak tersebut. Kumpulan atom yang lebihbesar tinggal di pusat gerak tersebut sedangkan kumpulan atom yanglebih halus dilontarkan ke ujungnya. Demikianlah dunia terbentuk.

    Edwin Hubble, Seorang Atlet Yang Jeniussony ramadhan

    Tokoh Fisika

    http://budakfisika.blogspot.com/2013/02/edwin-hubble-seorang-atlet-yang-jenius_15.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://budakfisika.blogspot.com/2013/02/edwin-hubble-seorang-atlet-yang-jenius_15.html
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    32/116

    Edwin Powell Hubble lahir di Missouri, Amerika Serikat, pada 29November 1889. Masa kecilnya dihabiskan di kota itu hingga umur 10tahun ketika keluarganya berpindah ke Chicago, tempat diamenamatkan pendidikanya hingga jenjang sekolah menengah.

    Minatnya pada dunia sains dan misteri pembentukan alam semestaterlihat dari hobi membaca buku-buku karangan Julius Verne, misalnya20.000 Leagues Under the Sea dan From the Earth to the Moon, jugaKing Solomons Mines karya Henry Rider Haggard. Meskipun demikian,di masa mudanya di lebih dikenal sebagai atlet dari padakegeniusannya. Tujuh kali dia menjadi juara dan sekali saja mendudukiperingkat ketiga dalam sebuah kompetisi tingkat sekolah 1906. Padatahun yang sama rekor lompat tinggi di Illnois berhasil dipecahkannya.

    Ketika kuliah Hubble melanjutkan minatnya pada olahraga dengan

    berlatih basket dan tinju. Meskipun demikian, bukan berarti kuliahnyaterabaikan dia lulus tepat waktu menjadi sarjana dalam bidangmatematika dan astronomi di Universitas Chicago pada 1910.Kemudian, dia memilih melanjutkan kuliahhukum di Universitas Oxford,Inggris setelah memperoleh beasiswa Rhodes. Saat itu dia tidak berfikiruntuk berkarir dalam bidang sains. Waktu tiga tahun dihabiskannyahingga memperoleh gelarMaster of Arts.

    http://3.bp.blogspot.com/-J9eKFjbDYp0/URznaJt0TtI/AAAAAAAABgM/i6B4KbaQsn0/s1600/Hubble.jpg
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    33/116

    Fermi, Ilmuwan Jago Teori danEksperimensony ramadhan

    Tokoh Fisika

    Di dunia ini sangat sedikit orang yangjago fisika teori dan fisika eksperimen sekaligus. Diantara yang sedikititu, yang sangat luar biasa adalah Enrico Fermi. Kemampuan dankehebatannya tidak diragukan lagi, sehingga namanya diabadikan

    diberbagai hal seperti: nama sebuah laboratorium fisika terkenal diChicago Amerika Serikat, Fermilab (Fermi National AcceleratorLaboratory) yang telah mencetak banyak peraih nobel fisika; namaunsur ke-100, Fermium; nama suatu institut yang melakukan riset dalambidang fisika nuklir dan fisika partikel, Enrico Fermi Institute; dan namahadiah yang paling bergengsi dari pemerintah Amerika untuk merekayang melakukan penemuan hebat dalam bidang energi, atom, molekul,nuklir dan partikel, The Enrico Fermi Award.

    Enrico Fermi dilahirkan pada tanggal 29 September 1901 di Roma,Italia, dari pasangan Ida de Gattis dan Alberto Fermi, seorang karyawandi departemen komunikasi Italia. Enrico yang bertubuh kecil danbermata keabuabuan ini sangat pendiam dan sangat dekat dengankakaknya, Giulio. Mereka sering menghabiskan waktu untuk merancangmotor listrik dan menggambar desain mesin pesawat yang hampir samacanggihnya dengan rancangan para profesional!

    Saat Enrico berumur 14 tahun, sang kakak, Giulio, meninggal dunia saat

    menjalani operasi kecil (sakit di kerongkongan). Enrico sangat sedih dankesepian karena ditinggal oleh orang yang paling dekat dengannya.

    http://budakfisika.blogspot.com/2008/10/fermi-ilmuwan-jago-teori-dan-eksperimen.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2008/10/fermi-ilmuwan-jago-teori-dan-eksperimen.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://www.quantum-theories.com/images/fermi.jpghttp://budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://budakfisika.blogspot.com/2008/10/fermi-ilmuwan-jago-teori-dan-eksperimen.htmlhttp://budakfisika.blogspot.com/2008/10/fermi-ilmuwan-jago-teori-dan-eksperimen.html
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    34/116

    Tetapi dia tidak mau menunjukkan kesedihannya. Dia justrumenyembunyikannya dengan cara melahap habis buku-buku fisika danmatematika. Enrico yang tidak punya banyak uang tidak mampumembeli buku-buku baru, jadi ia selalu mencari buku-buku bekas di

    Campo dei Fiori. Suatu waktu Enrico menemukan dua buku kunotentang fisika elementer di Campo dei Fiori. Dia langsung membacanyasampai habis, sambil sesekali mengoreksi perhitungan matematikanya.Begitu dia hampir selesai membacanya, barulah Enrico menyadaribahwa buku itu ditulis dalam bahasa Latin, bukan bahasa Italia!

    Kemampuan Enrico banyak diasah oleh Adolfo Amidei, teman sangayah. Amidei sering melatih Enrico dengan cara memberinya banyaksoal matematika yang sulit dan menurutnya tidak mungkin bisa

    diselesaikan oleh Enrico. Tetapi ternyata si jenius kecil ini selalu bisamenyelesaikannya, bahkan selalu meminta soal-soal baru yang lebihrumit. Itu pun selalu berhasil diselesaikannya! Amidei yang mengenalibakat terpendam ini mengusulkan supaya Enrico yang saat itu berusia17 tahun untuk mengambil kuliah di Pisa, Italia. Hanya dalam waktu 4tahun, Enrico berhasil meraih gelar doktornya di bawah bimbinganProfesor Puccianti. Selama masa kuliah di Pisa, cowok ini dikenalsangat iseng karena sering meletakkan ember berisi air di atas pintu,supaya orang yang membuka pintu itu tersiram air yang tumpah. Tetapi

    biarpun agak bandel, kejeniusan Fermi tidak perlu diragukan lagi.Saking jeniusnya, Fermi akhirnya memberi kuliah tentang teori relativitasEinstein kepada dosen-dosen disana!

    Setahun kemudian cowok yang suka jalan, naik gunung dan main ski inipergi ke Gottingen untuk belajar dari Max Born dan Paul Ehrenfest diLeiden. Pada tahun 1924 Fermi kembali ke Italia dan diminta untukmengajar di University of Florence. Ditempat inilah pada tahun 1926,Fermi menemukan hukum-hukum fisika statistik yang hingga kini dikenaldengan statistik Fermi. Keharuman nama Fermi, membuatnya dimintauntuk menjadi Profesor Fisika Teori di University of Rome. Di sana iabertemu dengan Laura Capon, yang dinikahinya pada tahun 1928, danmemberinya dua anak, Nella dan Giulio.

    Pada tahun 1930-an, Fermi menyadari bahwa untuk menyelidiki strukturatom, ia harus menembakkan suatu partikel yang netral ke inti atom.Segera dari otak cerdas Fermi keluar pemikiran untuk menggunakan

    netron (partikel netral). Setelah melakukan eksperimen, Fermimenemukan banyak hal yang menakjubkan. Inti atom yang

  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    35/116

    ditembakinya itu membentuk berbagai unsur-unsur baru. Fermi kagetbercampur senang. Saking asyiknya ia terus melakukan berbagaieksperimen hingga ia berhasil menemukan banyak sekali unsur-unsurbuatan. Penelitian ini menghadiahinya sebuah Nobel Fisika pada tahun

    1938. Menurut Fermi, eksperimen fisika itu sangat mengasyikan,apapun hasilnya kita tidak akan rugi. Ia bilang: There are two possibleoutcomes (in any experiment): If the result confirms the hypothesis, thenyou've made a measurement. If the result is contrary to the hypothesis,then you've made a discovery

    Sewaktu diundang untuk menerima hadiah Nobel di Swedia, Fermi dankeluarganya memanfaatkan kesempatan ini untuk melarikan diri dariItalia yang saat itu dikuasai oleh fasisme Nazi. Istrinya, Laura, yang

    merupakan keturunan Yahudi berada dalam bahaya besar jika merekamenetap di Italia. Keluarga Fermi yang lupa memberikan salam khasNazi saat menerima hadiah Nobel akhirnya menetap dan menjadiwarganegara Amerika (1944). Di Amerika Fermi meneruskanpenelitiannya dengan netronnya. Ia bergabung dengan ManhattanProject untuk membuat bom atom.

    Ketika sebuah netron (n) ditembakkan pada inti Uranium (U), inti iniakan pecah menghasilkan inti Kripton (Kr), inti Barium (Ba), 3 netron

    ditambah pelepasan sejumlah energi. Tiap-tiap netron yang dihasilkanini dapat menembak inti uranium lain, menghasilkan Kripton, Barium, 3netron lagi dan sejumlah energi lagi. Demikian seterusnya netron-netronini akan menembak Uranium dan menghasilkan energi. Nah dalam 1gram uranium terdapat bermilyar-milyar inti uranium. Jadi bisadibayangkan berapa besar energi yang dihasilkan oleh reaksi ini. Dapatdimengerti mengapa Hiroshima dan Nagasaki dapat hancur luluh karenabom yang dibuat dari reaksi berantai ini. Apakah reaksi berantai iniselalu merugikan? Fermi yang cerdas ini berpikir bahwa kalau ia dapatmengendalikan reaksi berantai ini maka energi yang dihasilkan darireaksi ini dapat digunakan untuk kesejahteraan umat manusia. Fermikemudian merancang cara paling sederhana untuk mengendalikanreaksi berantai ini yaitu dengan menyelipkan batang cadmium dalamtumpukan atom tersebut. Bahan ini dapat menyerap netron sehinggadapat memperlambat reaksi, bahkan menghentikannya. Jadi, reaksi fisinuklir ini dapat dikendalikan hanya dengan menggunakan batangcadmium yang diselipkan saat reaksi ingin diperlambat, dan ditarik

    kembali saat reaksi ingin dipercepat. Sederhana sekali pemikirannya!Dan perhitungannya benar-benar tepat! Bayangkan saja, kalau Fermi

  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    36/116

    membuat sedikit saja kesalahan dalam perhitungannya, bisa-bisalapangan squash University of Chicago, yang waktu itu digunakansebagai tempat eksperimen reaksi nuklir ini, hancur berantakan karenaledakan dahsyat yang tidak terkontrol. Bahkan setengah kota Chicago

    bisa hancur semua terkena ledakan itu. Reaksi nuklir terkendali yangpertama kali dilakukan manusia ini terjadi pada tanggal 2 Desember1942 di bagian barat Stagg Field. Energi dari reaksi nuklir yangterkendali ini sekarang dimanfaatkan sebagai salah satu sumber energidi berbagai negara.

    Ada yang menarik saat uji coba bom. Fermi berdiri mengamatiprosesnya, sambil menjatuhkan secarik kertas. Sebelum bom meledak,kertas jatuh menurut lintasan biasa (lurus ke bawah), tetapi begitu bom

    meledak, gelombang tekanan dari bom tersebut mendorong kertas yangdilepaskannya sehingga jatuhnya tidak lagi tepat di bawahnya. Jarakpenyimpangannya diukur menggunakan penggaris sederhana. Dalamwaktu beberapa detik saja Fermi sudah selesai menghitung energi bomatom tersebut! Sewaktu hasil perhitungannya ini disesuaikan denganperhitungan yang menggunakan peralatan canggih supaya akurat(memerlukan waktu beberapa hari), ternyata hasilnya sangat miripdengan perhitungan sederhana yang dilakukan Fermi saat itu! Wow!!!Ternyata konsep yang sangat sederhana dapat digunakan untuk

    melakukan perhitungan rumit. Itulah pribadi Fermi! Sederhana. Sepertijuga penelitiannya dalam reaksi nuklir yang terkontrol, ia hanyamenyelipkan batang cadmium untuk mengendalikan reaksi. Segalanyadibuat sederhana!

    Memang benar-benar jenius! Kejeniusannya ini membuatnya dijulukiThe Last Universal Scientist. Bahkan rekan-rekannya seringmenganggap dia paranormal fisika. Kalau ada yang bingung karenakekurangan informasi, misalnya angka tertentu, dalam penelitiannya, iatinggal menanyakannya ke Fermi. Sebut saja beberapa angka sambilmemperhatikan mata Fermi. Jika tibatiba matanya bergerak berbeda(misalnya berkedip tiba-tiba) berarti itulah jawabannya!

    Kalau Fermi sedang membaca jurnal-jurnal fisika dan laporan penelitian,ia hanya membaca intisari (abstraknya) saja untuk mengetahui tujuanpenelitian dan permasalahan yang dihadapi. Setelah itu ia langsungmelakukan perhitungan sendiri sampai selesai. Hasil perhitungannya ini

    kemudian dicocokkan dengan bagian akhir laporan penelitian yang adadi jurnal tersebut untuk dikoreksi apakah sang peneliti yang telah

  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    37/116

    menerbitkan laporan di jurnal itu telah melakukan perhitungan yangbenar!

    Ketelitiannya pun diakui sangat luar biasa. Ia hampir tidak pernah

    membuat kesalahan dalam perhitungan maupun saat sedang memberikuliah. Pernah suatu kali ia salah menulis angka di papan tulis, begitu iamenyadarinya, ia langsung membalik badan dan berbicara di depanmurid-muridnya sambil secara diam-diam menghapus angka yang salahtadi dengan sikunya dan membetulkannya. Saat itu tidak ada yangmenyadari kalau Fermi sempat mengoreksi kesalahannya itu!

    Ia dikenang oleh murid-muridnya sebagai dosen yang sangat luar biasa.Jika ia harus mengulang materi kuliah karena ada yang tidak mengerti,

    ia sama sekali tidak kesal atau marah. Justru ia tampak lebih senangkarena mendapat kesempatan untuk menjelaskannya dengan cara lebihsederhana. Fermi meninggal dunia di Chicago pada tanggal 28November 1954 karena kanker ganas di perutnya. Namun namanyaterus dikenang sebagai fisikawan dan pemikir terbaik abad ke-20.

    Sumber : Yohanes Surya

    Ernst Mach, Ilmuwan Dari Austriasony ramadhan

    Tokoh Fisika

    BiografiErnst Mach lahir di Chrlice, Moravia, Austria. Keluarga Mach hidup di

    daerah terpencil. Ayahnya, Johan mendalami sastra klasik dan tinggaldalam atmosfer keluarga yang sangat tertutup. Meski seorang

    http://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/ernst-mach-ilmuwan-dari-austria.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://upload.wikimedia.org/wikipedia/commons/thumb/5/57/Ernst-Mach-1900.jpg/220px-Ernst-Mach-1900.jpghttp://www.budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/ernst-mach-ilmuwan-dari-austria.html
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    38/116

    individualis ekstrim, ayahnya sangat berpendidikan. Ayahnya beternakulat sutera. Beda dengan ayahnya, ibu Mach lahir dari keluargapengacara dan dokter yang menjadikan ibunya seorang pencinta musikdan puisi. Sampai umur 14 tahun, pendidikan Mach ditangani langsung

    oleh ayahnya yang mengajarkan Mach ilmu sejarah, aljabar dangeometri. Baru saat Mach berumur 15 tahun Mach disekolahkan disekolah umum di Vienna. Disinilah ia mulai tertarik pada ilmupengetahuan. Kemampuan mach tergolong biasa-biasa saja namunkemampuan intelektualnya muncul saat masuk ke Universitas Vienna.Disana ia belajar matematika, fisika, filsafat dan sejarah. Semuamengantarkannya mendapatkan gelar doktor dalam bidang fisika padatahun 1860. Setelah itu Mach ditawari posisi profesor (ahli bedah) diUniversitas Salzburg. Namun Mach lebih memilih posisi sebagai

    profesor fisika di Universitas Graz tahun 1866. Di Universitas ini Machbanyak memfokuskan diri pada optik, bidang yang sangat ia gemari dantekuni

    Teknik ShadowgraphPada tahun 1897, Mach menikahi Ludovica Marrusig dan sekaligusmendapatkan gelar professor di bidang fisika eksperimental diUniversitas Prague. Selama 28 tahun di sana, Mach mempublikasikanlebih dari 100 paper teknik. Ia mempresentasikan papernya yang sangat

    revolusioner yaitu Photograpische Fixierung der durch Projektile in derLuft eingleiten Vorgange di Academy of Sciences di Vienna tahun 1887.Dalam papernya, Mach mempublikasikan fotografi pertama yangmenunjukkan sebuah gelombang kejut (shock wave) yang dibentuk olehpeluru yang melesat melewati batas kecepatan suara. Yang sangatmenakjubkan dari pekerjaan yang dilakukan Mach adalah caranyamenangkap fenomena gelombang kejut. Padahal waktu itu baikkomputer maupun peralatan elektronik belum ada. Teknik sederhananamun inovatif yang digunakan Mach adalah teknik Shadowgraph.Prinsip ini memanfaatkan adanya perubahan temperatur dan kerapatanudara saat terbentuknya gelombang kejut. Segala properti udara baiktemperatur maupun kerapatannya akan naik secara tiba-tiba saatmelewati gelombang kejut yang terbentuk pada peluru yang melesatmenembus kecepatan suara.

    Teknik ini memanfaatkan pancaran cahaya yang diterima obyek laluditangkap oleh layar atau pelat film. Jika cahaya dipancarkan ke dalam

    aliran udara dimana peluru melesat dengan kecepatan supersonik,cahaya akan menabrak gelombang kejut yang terbentuk lalu dipantulkan

  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    39/116

    atau dibelokkan. Hal ini menyebabkan terbentuk bayangan (shadow)pada pelat film. maka bayangan yang terbentuk adalah fenomenagelombang kejut yang terbentuk saat peluru melesat, melebuhikecepatan suara. Teknik pengambilan foto gelombang kejut sebagai

    bukti nyata perpaduan antara aerodinamika supersonik dengan bidangoptik kegemarannya. Perkawinan kedua ilmu tersebut menghasilkanteknik shadowgraph yang sekarang masih tetap dipakai. Berkolaborasidengan anak laki-lakinya, Ludwig, Mach terus bereksperimen tentangaliran udara supersonik. Anaknya sendiri menjadi doktor di bidangkedokteran. Tahun 1895 Mach diberi tempat kehormatan di UniversitasVienna dalam bidang filsafat ilmu pengetahuan. Mach lalu pindah keVienna untuk memenuhi panggilan tersebut. Mach lebih memfokuskandiri pada filsafat. Tahun 1897, Mach menderita stroke yang menyerang

    tangan kanannya. Meskipun sempat pulih, secara resmi ia berhentitahun 1901. Sejak saat itu hingga kematiannya 19 Februari 1916. Machmasih tetap menjadi pemikir, dosen dan penulis yang aktif.

    Mengkritik Teori NewtonSemasa hidupnya, Mach banyak mengeritik teori Newton. Padahal padaakhir abad 19, para ilmuwan sedang nyaman-nyamannya denganmekanika Newton. Menurut Mach, gaya sentrifugal dan coriolis bukanberasal dari diri benda yang mengalami percepatan atau rotasi terhadap

    kerangka acuannya seperti yang dikemukakan Newton. Iaberpandangan bahwa sumber kedua gaya tersebut adalah distribusimassa dari seluruh alam semesta. Keyakinannya didasarkan bahwagaya gaya tersebut adalah yang kita rasakan. Jadi tidak mungkinberasal dari suatu benda fisik. Ide menarik Mach ini membangkitkanminat Einstein, bahkan jika ia tidak sharing dengan pandangan tersebut,ia akan mengambil sebagai teorinya sendiri. Mach hingga akhirhayatnya tidak pernah menerima pemikiran tentang fisika atom dankuantum serta teori relativitas. Mach juga pernah menerima sejumlahkritik akibat suatu pernyataannya dari Vladimir Lenin yang belakanganmenjabat sebagai pemimpin Uni Soviet. Mach meninggal dunia padatanggal 19 Februari 1916 di Haar, Jerman.

    Ernest Rutherford, Fisikawan Selandia

    Barusony ramadhan

    http://www.budakfisika.blogspot.com/2010/09/ernest-rutherford-fisikawan-selandia.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2010/09/ernest-rutherford-fisikawan-selandia.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2010/09/ernest-rutherford-fisikawan-selandia.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2010/09/ernest-rutherford-fisikawan-selandia.html
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    40/116

    Tokoh Fisika

    Ernest Rutherford, 1st Baron Rutherford of Nelson (1871-1937) adalahseorang fisikawan kelahiran Selandia Baru yang bekerja sama menelitiatom dengan J.J. Thomson di Universitas Cambridge.

    Rutherford berhasil menangkap adanya nukleus di dalam atom. Dengan

    dukungan dari Frederick Soddy, ia mengemukakan bahwa radioaktivitasberasal dari peluruhan atom-atom. Ia adalah orang pertama yangberhasil melakukan pembelahan atom di dalam laboratorium. Ataspenelitiannya pada berbagai tipe radiasi, ia dinobatkan sebagai peraihhadiah Nobel Kimia pada tahun 1908.

    Erwin Schrdinger, Ilmuwan Fisika

    Modern Asal Austriasony ramadhan

    Tokoh Fisika

    http://www.budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/erwin-schrodinger-ilmuwan-fisika-modern.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/erwin-schrodinger-ilmuwan-fisika-modern.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://3.bp.blogspot.com/_xX4nGE4cP_o/TEvAh2_61YI/AAAAAAAABAw/AkjpFGhcOfE/s1600/ErnestRutherford2.jpghttp://www.budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisikahttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/erwin-schrodinger-ilmuwan-fisika-modern.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/2011/03/erwin-schrodinger-ilmuwan-fisika-modern.htmlhttp://www.budakfisika.blogspot.com/search/label/Tokoh%20Fisika
  • 7/21/2019 65 Tokoh Fisika

    41/116

    Erwin Rudolf Josef Alexander Schrdinger (1887-1961) ialah fisikawanAustria. Dilahirkan di Wina, Austria-Hongaria. Ibunya berasal dari Inggrisdan ayahnya berasal dari Austria. Ia memperoleh gelar doktor di kota itudi bawah bimbingan mantan murid Ludwig Boltzmann.

    Selama PD I, ia menjadi perwira artileri. Setelah perang ia mengajar diZurich, Swiss. Di sana, ia menangkap pengertian Louis Victor